Open Library: Akses Perpustakaan Secara Online

Open Library: Akses Perpustakaan Secara Online

Seluruh buku di dunia akan dikumpulkan dalam sebuah perpustakaan online. Mesin pencarian ini mirip dengan katalog yang berisi seluruh buku yang beredar setiap harinya. Open Library bisa dibilang sebagai arsip judul buku yang ada di dunia. Tampilannya sama persis dengan sebuah mesin pencarian. Saat ini Open Library telah memiliki daftar sekira 23 juta buku dalam sistemnya, seiring dengan informasi dari 19 perpustakaan ternama di dunia. Selain daftar buku dan informasi perpustakaan, Open Library juga terhubung langsung dengan 1 juta judul buku berikut hak ciptanya. Nantinya, angka tersebut akan terus berkembang seiring dengan waktu. Sumber informasi tidak hanya mengandalkan data yang terkumpul tapi juga mempersilakan para pengguna untuk mengedit, menambahkan atau membuat judul buku yang baru beredar. Proses yang sama yang telah dilakukan oleh Wikipedia. (telegraph/okezone) Akses Open Library Sumber:http://www.ketok.com/

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020