ANALISA PERFORMA CHATBOT PADA APLIKASI SHOPPING ONLINE TERHADAP MASALAH TRANSAKSI DENGAN METODE END-USER COMPUTING SATISFACTION (STUDI PADA APLIKASI CHATBOT ONLINE SHOPPING)

  • Maratua Nst

ABSTRAK

ABSTRAK

Maratua Nst (11220828), Analisa Performa Chatbot Pada Aplikasi Shopping Online Terhadap Masalah Transaksi Dengan Metode End-User Computing Satisfaction (Studi Pada Aplikasi Chatbot Online Shopping)

Pentingnya aplikasi chatbot dalam perusahaan shopping online terlihat karena memungkinkan perusahaan memberikan respons atau umpan balik langsung terhadap kebutuhan pelanggan. Dengan kemampuan berbelanja online 24/7 atau 24 jam selama 7 kali dalam seminggu, perusahaan membutuhkan efisiensi dan efektivitas dalam merespons pelanggan. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan menganalisis performa chatbot terhadap transaksi shopping online. Metode End-User Computing Satisfaction (EUCS) digunakan untuk mengukur performa chatbot dengan mempertimbangkan beberapa variabel yaitu Konten, Format, Akurasi, Ketepatan Waktu dan Kemudahan Penggunaan. Hasil pengujian menunjukkan bahwa kecepatan respon dan akurasi chatbot sangat baik, dimana lebih dari 90% responden menyatakan bahwa chatbot tepat waktu dan akurat dalam melakukan respon atau umpan balik. Secara keseluruhan, performa chatbot dalam masalah transaksi shopping online dinilai baik, dengan lebih dari 80% responden menyatakan kepuasan terhadap ketiga chatbot shopping online. Variabel akurasi memiliki korelasi yang signifikan dengan kepuasan pengguna, terlihat dari temuan penelitian ini bahwa pada ketiga chatbot terdapat hubungan signifikan dengan variabel ini.

Kata Kunci: Chatbot, End-User Computing Satisfaction, EUCS, Shopping Online

KATA KUNCI

Chatbot,End User Computing Satisfaction,EUCS,Online Shop


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] A. A. Patak and A. H. Hasim, Proceedings of the 2nd World Conference on Social and Humanities Research (W-SHARE 2022), vol. 762. Atlantis Press SARL, 2023. doi: 10.2991/978-2-38476-084-8.

[2] S. Sugiono, “Pemanfaatan Chatbot Pada Masa Pandemi Covid-19?: Kajian Fenomena Society 5 . 0 Chatbot Utilization During the Covid-19 Pandemic?: Revisiting the Concept of Society 5 . 0,” J. PIKOM (Penelitian Komun. dan Pembangunan), vol. 22, no. 2, pp. 133–148, 2021.

[3] Similarweb, “Effortlessly Analyze Your Competitive Landscape,” Similarweb.com. Accessed: Dec. 10, 2023. [Online]. Available: https://www.similarweb.com/

[4] G. P. D. S. N. Asmara, V. Afifah, and L. C. Artheswara, “Analisis Performa Chatbot Berdasarkan 20 Fitur Pada Parameter Industri Perbankan di Indonesia,” IKRA-ITH Inform. J. Komput. dan Inform., vol. 8, no. 2, pp. 44– 49, 2024, doi: 10.37817/ikraith-informatika.v8i2.2955.

[5] L. Anindyati, “Analisis dan Perancangan Aplikasi Chatbot Menggunakan Framework Rasa dan Sistem Informasi Pemeliharaan Aplikasi (Studi Kasus: Chatbot Penerimaan Mahasiswa Baru Politeknik Astra),” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 10, no. 2, pp. 291–300, 2023, doi: 10.25126/jtiik.20231026409.

[6] A. Saputra and D. Kurniadi, “Analisis Kepuasan Pengguna Sistem Informasi E-Campus Di Iain Bukittinggi Menggunakan Metode Eucs,” Voteteknika (Vocational Tek. Elektron. dan Inform., vol. 7, no. 3, p. 58, 2019, doi: 10.24036/voteteknika.v7i3.105157.

[7] A. Dwi Praba, “Issn?: 2461-0690 Issn?: 2461-0690,” IJSE – Indones. J. Softw. Eng. Implementasi, vol. 4, no. 2, pp. 6–13, 2018, [Online]. Available: https://ijse.web.id/jurnal/index.php/ijse/article/view/77/77

[8] R. Novializa, F. Rini, and I. Irsyadunas, “Analisis Tingkat Kepuasan Dengan Metode EUCS Pada Mahasiswa Pengguna E-Learning STKIP PGRI Sumatera Barat,” JTEV (Jurnal Tek. Elektro dan Vokasional), vol. 8, no. 2, p. 213, 2022, doi: 10.24036/jtev.v8i2.116699.

[9] D. A. Simaremare, “Analisis Tingkat Kepuasan Mahasiswa Pengguna ELearning Menggunakan End User Computing Satisfication,” J. Infortech, vol. 2, no. 2, pp. 250–257, 2020, doi: 10.31294/infortech.v2i2.9257.

[10] D. Pibriana and L. Fitriyani, “Penggunaan Metode EUCS Untuk Menganalisis Kepuasan Pengguna E-learning di MTs N 2 Kota Palembang,” J. Teknol. Sist. Inf., vol. 3, no. 1, pp. 81–95, 2022, doi: 10.35957/jtsi.v3i1.2182.

[11] G. C. D. F. S. Hermawan, “Analisis Kepuasan Pengguna Aplikasi M.Tix 79 Menggunakan Model End User Computing Satisfaction (Eucs) Dan Delone and Mclean Muhammad,” Progr. Stud. Sist. Inf. Fak. Sains Dan Teknol. Univ. Islam Negeri Syarif Hidayatullah, vol. 4, no. 1, pp. 88–100, 2023.

[12] R. A. Sekarwati, A. Sururi, R. Rakhmat, M. Arifin, and A. Wibowo, “Survey of Chatbot Testing Methods on Social Media to Measure Accuracy,” Sisfotenika, vol. 11, no. 2, p. 172, 2021, doi: 10.30700/jst.v11i2.1099.

[13] T. Y. R. Ar-Rasyid, B. T. Hanggara, and A. Rachmadi, “Evaluasi Kepuasan Pengguna Pada Website Beasiswa Universitas Brawijaya Menggunakan Metode End-User Computing Satisfaction (EUCS),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 6, pp. 2308–2317, 2021, [Online]. Available: http://j-ptiik.ub.ac.id

[14] E. Heizar, “Cerita di Balik Mulai Beroperasinya Lazada 11 Tahun Lalu,” Tempo.co. Accessed: Dec. 10, 2023. [Online]. Available: https://bisnis.tempo.co/read/1707550/cerita-di-balik-mulai-beroperasinyalazada-11-tahun-lalu

[15] Ayu rifka sitoresmi, “Profil PT Tokopedia dan Perjalanan Bisnisnya, Perusahaan Perdagangan Elektronik di Indonesia,” liputan6.com. Accessed: Dec. 10, 2023. [Online]. Available: https://www.liputan6.com/hot/read/5183788/profil-pt-tokopedia-danperjalanan-bisnisnya-perusahaan-perdagangan-elektronik-diindonesia?page=5

[16] Nandy, “Pendiri Shopee dan Kisah Perjalanan Karirnya,” gramedia.com. Accessed: Dec. 10, 2023. [Online]. Available: https://www.gramedia.com/literasi/pendiri-shopee/

[17] E. Istianah and W. Yustanti, “Analisis Kepuasan Pengguna pada Aplikasi Jenius dengan Menggunakan Metode EUCS (End-User Computing Satisfaction) berdasarkan Perspektif Pengguna,” J. Emerg. Inf. Syst. Bus. Intell., vol. 3, no. 4, pp. 36–44, 2022, [Online]. Available: https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/JEISBI/article/view/47882

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11220828
  • Nama : Maratua Nst
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Kramat Raya
  • Tahun : 2023
  • Periode : II
  • Pembimbing : Sukmawati Anggraeni Putri, M. Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0240.S1.SI.SKRIPSI.II.2023
  • Diinput oleh : RKY
  • Terakhir update : 19 Juli 2024
  • Dilihat : 31 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020