ANALISA KUALITAS WEBSITE KEANGGOTAAN PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA MENGGUNAKAN METODE WEBQUAL 4.0
- APRILIA WARAT
ABSTRAK
ABSTRAK
Aprilia Warat (11190179), Analisa Kualitas Website Keanggotaan Perpustakaan Nasional Republik Indonesia Menggunakan Metode Webqual 4.0
Analisa website keanggotaan.perpusnas.go.id sebagai sarana informasi yang digunakan oleh anggota Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Oleh sebab itu peneliti melakukan analisa terhadap kepuasan anggota sebagai pengguna layanan website keanggotaan.perpusnas.go.id terhadap kualitas website dengan menggunakan metode webqual 4.0 yang menitik beratkan pada 3 dimensi webqual 4.0 yaitu Usability (Kegunaan), Information Quality (Kualitas Informasi) dan Interaction Service Quality (Kualitas Layanan Interaksi), untuk mengukur kepuasan pengguna (User Satisfaction). Penelitian ini menggunakan instrumen pernyataan yang berdasarkan pada dimensi webqual 4.0, menggunakan kuesioner yang dibagikan terhadap 43 responden. Pengolahan data pada penelitian ini menggunakan SPSS versi 26. Hasil uji F menyatakan bahwa adanya pengaruh bersama dari 3 dimensi Usability, Information Quality, Interaction Service Quality terhadap kepuasan pengguna (user satisfaction), dengan nilai P-Value atau signifikansi sebesar 9,007, artinya nilai Probabilitas > 0,05. Hasil uji t menunjukan variabel Usability (kegunaan) tidak berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pengguna, dengan nilai p-value 10,658 (nilai probabilitas > 0,05), variabel yang tidak berpengaruh adalah kualitas informasi (nilai p-value 9,552), dan kualitas layanan interaksi (nilai p-value 9,007). Sedangkan untuk hasil uji koefiesien determinasi menunjukan bahwa pengaruh dari 3 dimensi webqual 4.0 terhadap kepuasan pengguna (user satisfaction) sebesar 76,10 %, dan sisanya 23,90 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak digunakan dalam penelitian ini.
Kata Kunci: Kualitas Layanan Website Keanggotaan.perpusnas.go.id, Kepuasan Anggota, Metode Webqual.
KATA KUNCI
Analisa kualitas,Website,Metode WebQual 4.0
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] M. Rosmiati, “Aplikasi Persediaan Sparepart Mesin Berbasis Web Pada PT. Giesecke And Devrient Indonesia,” Apl. Persediaan Sparepart Mesin Berbas. Web Pada PT. Giesecke Devrient Indones., vol. IV, no. 2, pp. 119– 124, P-ISSN : 2442-2436, E-ISSN : 2550-0120, 2018, doi: 10.31294/jtk.v4i2.3686.
[2] R. A. Pamungkas, E. Alfarishi, E. Aditiarna, A. Muklhisin, and R. F. Alfa Aziza, “Analisis Kualitas Website SMK Negeri 2 Sragen dengan Metode Webqual 4.0 dan Importance Performance Analysist (IPA),” J. Media Inform. Budidarma, vol. 3, no. 1, p. 17, 2019, doi: 10.30865/mib.v3i1.1009.
[3] A. Mustopa, S. Agustiani, S. K. Wildah, and M. Maysaroh, “Analisa Kepuasan Pengguna Website Layanan Akademik Kemahasiswaan (LYKAN) UBSI Menggunakan Metode Webqual 4.0,” J. Perspekt., vol. 18, no. 1, pp. 75–81, 2020, doi: 10.31294/jp.v18i1.7413.
[4] M. H. Rahmadini, A. Faroqi, and A. Wulansari, “Analisis Kualitas Website Perpustakaan Menggunakan Metode Webqual 4.0,” Jutisi J. Ilm. Tek. Inform. dan Sist. Inf., vol. 11, no. 2, p. 433, 2022, doi: 10.35889/jutisi.v11i2.870.
[5] mukhtazar, Prosedur penelitian pendidikan. yogyakarta: absolute media, 2020. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/Prosedur_Penelitian_Pendidikan/i HHwDwAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Prosedur+penelitian+pendidikan.+ yogyakarta:+absolute+media,+2020.&pg=PR4&printsec=frontcover
[6] cut mutiawati, Kinerja Pelayanan angkutan umum jalan. yogyakarta: CV budiutama,2019.[Online].Available: https://www.google.co.id/books/edition/Kinerja_Pelayanan_Angkutan_Um um_Jalan_Ra/VByZDwAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Kinerja+Pelayanan +angkutan+umum+jalan&pg=PR5&printsec=frontcover
[7] aniesa samira bafadhal, manajemen komplain dan kualitas layanan pariwisata. yogyakarta: CV budi utama, 2022. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/Manajemen_Komplain_Dan_Kuali tas_Layanan/MS6IEAAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=kualitas+layanan+par iwisata&pg=PA57&printsec=frontcover
[8] Arman Syah, Manajemen pemasaran kepuasan pelanggan. bandung: CV. widina media utama, 2021. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/MANAJEMEN_PEMASARAN_K EPUASAN_PELANGGAN/8KtWEAAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Mana jemen+pemasaran+kepuasan+pelanggan.+bandung:+CV.+widina+media+u tama,&pg=PR2&printsec=frontcover
[9] R. D. Wahyuningtyas and M. Chusnah, Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan Berbasis Web SLIMS. Jombang: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM), 2021. [Online]. Available: https://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=7zVxEAAAQBAJ&oi=fn d&pg=PA22&dq=perpustakaan+perguruan+tinggi&ots=enT9CijP2_&sig= 4brnY3p6m2nfb-yiu7p3xeAuMRM
[10] Elgamar, Buku Ajar Konsep Dasar Pemrograman Website dengan PHP. Malang: CV. Multimedia Edukasi, 2020. [Online]. Available: 58 https://www.google.co.id/books/edition/BUKU_AJAR_KONSEP_DASAR _PEMROGRAMAN_WEBSI/sgLyDwAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Buk u+Ajar+Konsep+Dasar+Pemrograman+Website+dengan+PHP.&pg=PA81 &printsec=frontcover
[11] Mundsir, Buku sakti pemrograman web. yogyakarta: Start Up, 2018. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/Buku_Sakti_Pemrograman_Web_ Seri_PHP/jJ0FEAAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Buku+sakti+pemrograma n+web.&pg=PP3&printsec=frontcover
[12] Dr. Dhiraj Kelly Sawlani, Keputasan Pembelian Online Kualitas Website, Keamanan, dan Kepercayaan. Surabaya: Scopindo media pusaka, 2021.
[13] S. R. Rufman Iman Akbar, Denny Ganjar Purnama, Importance - Performance Analyi Matrix. Yogyakarta: PT. Nas Media Indonesia, 2022.
[14] Muhamad Suhardi, Buku Ajar Dasar Metodologi Penelitian. Lombok, NTB: Pusat Pengembangan Pendidikan dan Penelitian Indonesia, 2021.
[15] Dr. Iskandar S.A.G, Metode Penelitian Dakwah. Pasuruan, Jawa Timur: CV. Penerbit Qiara Media, 2022. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/METODE_PENELITIAN_DAKW AH/I5heEAAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Metode+Penelitian+Dakwah.& pg=PA8&printsec=frontcover
[16] A. R. P. Slamet Riyanto, Metode Riset Penelitian Kesehatan dan Sains. yogyakarta: CV. Budi Utama, 2022. [Online]. Available: https://www.google.co.id/books/edition/Metode_Riset_Penelitian_Kesehat an_Sains/LTpwEAAAQBAJ?hl=jv&gbpv=1&dq=Metode+Riset+Penelitia n+Kesehatan+dan+Sains.&pg=PR5&printsec=frontcove
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11190179
- Nama : APRILIA WARAT
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Kramat Raya
- Tahun : 2023
- Periode : I
- Pembimbing : Eva Zuraidah, M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0163.S1.SI.SKRIPSI.I.2023
- Diinput oleh : RKY
- Terakhir update : 12 Juli 2024
- Dilihat : 17 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020