Kode Buku : 200377
Kode Klasifikasi : 310.072
Judul Buku : Kupas tuntas data penelitian dengan spss 22
Edisi : -
Penulis : Getut Pramesti
Penerbit : Elex Media Komputindo
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2014
ISBN : 978-602-02-5541-5
Tajuk Subjek : Statistik,SPSS
Deskripsi : viii, 188 hlm. ; 21 cm
Eksemplar : 2
Stok : 2
Petugas Input : Sausan Elsya Pratiwi, S.IP
Pemanfaatan SPSS tidak pernah surut, apalagi di ndonesia, SPSS merupakan salah satu software populer yang banyak digunakan untuk mengolah data. Olah data SPSS dapat dilakukan oleh orang awam SPSS sekalipun, ditambah output SPSS yang informatif membuat orang lebih memilih SPSS.
Awal pembahasan adalah pengenalan tentang konsep dasar dalam penelitian, sehingga user mengetahui apa dan bagaimana "membaca" output SPSS dalam interprestasinya. Setelah mengenal singkat tentang statistika dalam penelitian, selanjutnya pengenalan SPSS 22 yangdimulai dengan pembahasan penelitian deskriptif baik secara visual maupun numeris.
Pembahasan aplikasi dilanutkan pada penelitian yang menggunakan ststistika inferensial baik pada satu sampel maupun lebih, baik pada parametrik maupun nonparametrik. Contoh-contoh kasus sebagian besar adalah real data yang diambil dari hasil penelitian.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020