IMPLEMENTASI METODE WEBQUAL 4.0 TERHADAP ANALISIS KINERJA WEBSITE IDENTITY ACCESS MANAGEMENT (IDAMAN)

  • HANA KALENGKONGAN

ABSTRAK

ABSTRAK

Hana Kalengkongan (12180343), Implementasi Metode Webqual 4.0

Terhadap Analisis Kinerja Website Identity Access Management (IDAMAN) Website Identity Access Management (IDAMAN) merupakan aplikasi berbasis website yang digunakan oleh pengembang (developer) untuk mengelola akses dan identitas user baik pekerja maupun mitra kerja. Namun, sejak dibuatnya website belum pernah dilakukan pengujian terhadap kinerja website tersebut. Oleh karena itu, peneliti tertarik untuk melakukan analisis terhadap website tersebut dengan menggunakan metode webqual 4.0. Pada pengukuran kualitas website metode webqual ini memiliki empat variabel independen, diantaranya usability, information quality, service interaction, dan user interface dengan variabel dependen user satisfaction dan user loyalty. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda dengan alat bantu perhitungan software SPSS. Berdasarkan analisis yang dilakukan didapatkan hasil bahwa variabel usability dan service interaction memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pengguna, serta kepuasan pengguna berbanding lurus dengan kesetiaan pelanggan. Sedangkan variabel information quality dan user interface tidak memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan pengguna. Akan tetapi secara bersamaan, seluruh variabel independen memiliki pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen. Sehingga diharapkan agar kedepannya website tersebut tetap terjaga kualitasnya dan dapat ditingkatkan agar lebih baik lagi.

Kata Kunci: website, webqual 4.0, IDAMAN, kepuasan pengguna.

KATA KUNCI

Metode WebQual 4.0


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] P. L. Santiari and I. G. S. Rahayuda, “Analisis Kualitas Website Alumni Stikom Bali Menggunakan Metode Webqual,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 2, p. 231, 2018, doi: 10.25126/jtiik.201852576.

[2] D. Diana and N. D. M. Veronika, “Analisis Kualitas Website Provinsi Bengkulu Menggunakan Metode Webqual 4.0,” Pseudocode, vol. 5, no. 1, pp. 10–17, 2018, doi: 10.33369/pseudocode.5.1.10-17.

[3] Sekaran et al., “No ????????????????????? ?? ???????????????Title,” Pakistan Res. J. Manag. Sci., vol. 7, no. 5, pp. 1–2, 2018, [Online]. Available: http://content.ebscohost.com/ContentServer.asp?EbscoContent=dGJyMNLe80 Sep7Q4y9f3OLCmr1Gep7JSsKy4Sa6WxWXS&ContentCustomer=dGJyMP Gptk%2B3rLJNuePfgeyx43zx1%2B6B&T=P&P=AN&S=R&D=buh&K=134 748798%0Ahttp://amg.um.dk/~/media/amg/Documents/Policies and Strategies/S

[4] A. Faza and A. P. Utomo, “Analisa Kualitas Layanan Website PT. Masusskita United Menggunakan Metode Webqual,” J. Tekno Kompak, vol. 15, no. 2, p. 88, 2021, doi: 10.33365/jtk.v15i2.1155.

[5] A. Muhsin and D. A. Zuliestiana, “Analisis Pengaruh Kualitas Website (Webqual) 4.0 Terhadap Kepuasan Pengguna Bukalapak Di Kota Bandung,” eProceeding Manag., vol. 4, no. 3, pp. 18–19, 2017.

[6] R. D. L. E. Padmowati and A. T. Buditama, “Aplikasi Perangkat WebQual 4 . 0 Untuk Pengukuran Kualitas Sistem Informasi Student Portal Unpar,” Sainteks, pp. 715–719, 2019.

[7] A. Mustopa, S. Agustiani, S. K. Wildah, and M. Maysaroh, “Analisa Kepuasan Pengguna Website Layanan Akademik Kemahasiswaan (LYKAN) UBSI Menggunakan Metode Webqual 4.0,” J. Perspekt., vol. 18, no. 1, pp. 75–81, 2020, doi: 10.31294/jp.v18i1.7413.

[8] P. L. Lokapitasari Belluano, I. Indrawati, H. Harlinda, F. A. . Tuasamu, and D. Lantara, “Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Sistem Informasi Perpustakaan Menggunakan Pieces Framework,” Ilk. J. Ilm., vol. 11, no. 2, pp. 118–128, 2019, doi: 10.33096/ilkom.v11i2.398.118-128.

[9] V. H. Pranatawijaya, W. Widiatry, R. Priskila, and P. B. A. A. Putra, “Penerapan Skala Likert dan Skala Dikotomi Pada Kuesioner Online,” J. Sains dan Inform., vol. 5, no. 2, pp. 128–137, 2019, doi: 10.34128/jsi.v5i2.185.

[10] W. S. Fatmala, Suprapto, and A. Rachmadi, “Analisis kualitas layanan website e-commerce berrybenka terhadap kepuasan pengunjung menggunakan metode webqual 4.0 dan importance performance analysis (ipa),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 2, no. 1, pp. 175–183, 2018.

[11] F. Indriyani and L. S. Helling, “Analisis Pengaruh Kualitas Website , Kepercayaan, Promosi Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Tokopedia,” J. Ris. Manaj. Sekol. Tinggi Ilmu Ekon. Widya Wiwaha Progr. Magister Manaj., vol. 5, no. 1, pp. 56–68, 2018, doi: 10.32477/jrm.v5i1.42.

[12] W. Warjiyono and C. M. Hellyana, “Pengukuran Kualitas Website Pemerintah Desa Jagalempeni Menggunakan Metode Webqual 4.0,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 2, p. 139, 2018, doi: 10.25126/jtiik.201852666.

[13] D. Devitasari, T. Wati, and S. Sarika, “Analisis Kualitas Website Tokome Menggunakan Metode Webqual 4.0 dan Importance Performance Analysis,” J. Inform. Univ. Pamulang, vol. 6, no. 1, p. 57, 2021, doi: 10.32493/informatika.v6i1.8130.

[14] A. R. S. Anita, “Pencarian Rumus Perhitungan Jumlah Sampel Minimal yang Digunakan Pada Penelitian Perilaku Perjalanan Terdahulu Searching for Minimum Number of Sample Formula Used in Previous,” J. Manaj. Aset Infrastruktur Fasilitasurnal Manaj. Aset Infrastruktur Fasilitas, vol. 2, no. 2, pp. 53–64, 2018.

[15] I. Ernawati and W. Rahmatul Islamiyah, “p-ISSN: 2502-647X; e-ISSN: 2503- 1902,” Uji validitas dan Reliab. kuesioner kepatuhan MGLS (Morisky, Green, Levine Adherence Scale) versi Bhs. Indones. terhadap pasien epilepsi, vol. 4, no. 2, pp. 305–313, 2019.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12180343
  • Nama : HANA KALENGKONGAN
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Frisma Handayanna, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0125.S1.IF.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : SGM
  • Terakhir update : 23 Mei 2023
  • Dilihat : 67 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020