PENERAPAN DAN PENGGUNAAN USER ACCEPTANCE TESTING DENGAN QUALITY ASSURANCE PADA APLIKASI i-AM TALENT
- TRI ANGGORRO MUKTI
ABSTRAK
ABSTRAK
Tri Anggorro Mukti (12180273), Penerapan dan Penggunaan User Acceptance Testing Dengan Quality Assurance Pada Aplikasi i-AM TALENT
Tahapan pengujian merupakan tahapan yang penting untuk menjamin kualitas perangkat lunak. Pengujian perangkat lunak merupakan proses uji fungsi dan performa dari sebuah produk berdasarkan rencana pengujian dan alur yang digunakan dalam sebuah alat penguji User Acceptance Testing (UAT) merupakan salah satu metodologi yang sangat inovatif untuk mencegah kegagalan proyek di bidang Teknologi Informasi. Adapun penelitian yang akan dilakukan ialah meneliti dengan menerapkan Quality Assurance dengan metode manual untuk mengetahui secara akurat dengan menerapkan dan mempersiapkan dengan scenario UAT. Total dari semua scenario yang telah dibuat didalam UAT akan diteliti, dalam penelitian ini adalah seluruh penilaian akan dilihat dan dihitung. Sampel yang diambil melalui cara yang jelas, lengkap yang dianggap bisa untuk diteliti. Tujuan dari tulisan ini adalah untuk mengevaluasi metode UAT pada sebuah perusahaan untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan dari proses UAT agar pelaksanaan UAT menjadi lebih efektif. Dari hasil review ditemukan Metode ARCA yang dikembangkan dengan matrik SWOT- 2D Forward Modeling System diharapkan dapat digunakan untuk mengevaluasi proses UAT pada sebuah perusahaan yang memiliki tim penguji di beberapa Negara.
Kata Kunci: Software testing, evaluasi UAT, pengujian perangkat lunak, User Acceptance Testing(UAT), RCA, Quality Assurance, Kuesioner Online
KATA KUNCI
Aplikasi i-AM TALENT
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] D. NISRINA, A. Alfatih, and N. Meilinda, “PENGARUH EFEKTIVITAS KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP BUDAYA PERUSAHAAN (Studi Pada Karyawan PT Pertamina (Persero) Refinery Unit III).” Sriwijaya University, 2018.
[2] K. K. Nugraha and J. A. W. S. Sugandi, “POLA KOMUNIKASI REDAKTUR DALAM MEMBENTUK KEDISIPLINAN REPORTER DI REDAKSI PRO BISNIS WEEKEND PT. DUTA MANUNTUNG KOTA SAMARINDA,” 2019.
[3] V. G. R. Watung, V. Tulenan, and B. A. Sugiarso, “Aplikasi Pembelajaran Interaktif Instalasi Personal Computer Untuk Siswa SMK Kelas 10 Teknik Komputer dan Jaringan,” J. Tek. Inform., vol. 16, no. 4, pp. 383–392, 2021.
[4] T. R. HADI, “PERANCANGAN DAN UJI KUALITAS SOFTWARE SIMULASI VIRTUAL ‘DIGICHIP’ PLATFORM ANDROID PENUNJANG MOBILE-VIRTUAL LEARNING UNTUK KEJURUAN TEKNIK MEKATRONIKA.”
[5] I. Reynaldi, “Pembangunan Aplikasi Smart Apotek Menggunakan Api Midtrans Sebagai Payment Gateway Pada Smartphone Android.” Universitas Komputer Indonesia, 2019.
[6] A. A. B. I. YAHYA, “PERANCANGAN VIDEO PROFIL BERBASIS 3D DENGAN MENGGUNAKAN GOOGLE SKETCHUP SMP NEGERI 1 TOWUTI.” UNIVERSITAS COKROAMINOTO PALOPO, 2021. 40
[7] N. Ikhsan and S. Ramadhani, “Sistem Informasi Administrasi Surat Menyurat Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau,” J. Teknol. Dan Sist. Inf. Bisnis-JTEKSIS, vol. 2, no. 2, pp. 141–151, 2020.
[8] O. D. Ariska, A. Kusyanti, and F. A. Bachtiar, “Evaluasi Kualitas Layanan Website Portal Jurnal Universitas Brawijaya dan Website Student Journal Universitas Brawijaya Menggunakan Metode Webqual 4.0 dan IPA (Importance Performance Analysis),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. e-ISSN, vol. 2548, p. 964X, 2018.
[9] M. Huda, W. W. Winarno, and E. T. Lutfi, “Evaluasi User Interface Pada Sistem Informasi Akademik Di Stie Putra Bangsa Menggunakan Metode User Centered Systems Design,” J. Ekon. Dan Tek. Inform., vol. 5, no. 1, pp. 42– 59, 2018.
[10] C. Amalia and I. S. Windiarti, “Smart Drone Area Untuk Kebakaran Hutan Di Kalimantan Tengan Dengan Metode Prototype,” J. Sains Komput. dan Teknol., vol. 4, no. 1, pp. 81–89, 2021.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 12180273
- Nama : TRI ANGGORRO MUKTI
- Prodi : Informatika
- Kampus : Margonda
- Tahun : 2022
- Periode : I
- Pembimbing : Ridwansyah, M. Kom
- Asisten :
- Kode : 0118.S1.IF.SKRIPSI.I.2022
- Diinput oleh : SGM
- Terakhir update : 19 Mei 2023
- Dilihat : 81 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020