ANALISIS KUALITAS WEBSITE DAKWAH SESAAT.ID PT BAGEUR SOLUSI INDONESIA MENGGUNAKAN METODE WEBQUAL 4.0

  • Muhammad Handy Gusyon

ABSTRAK

Muhammad Handy Gusyon (12170034), Analisis Kualitas Website Dakwah
Sesaat.id PT Bageur Solusi Indonesia Menggunakan Metode Webqual 4.0 
 
PT. Bageur solusi Indonesia memiliki salah satu Website dakwah yang cukup
dikenal masyarakat dengan alamat domain sesaat.id karena selama terbentuknya
Website dakwah sesaat.id belum pernah melakukan pengukuran kualitas Website dan
menerima masukan serta saran dari para user Website dakwah. Website dakwah harus
selalu meningkatkan kualitas Website agar kualitas informasi, interaksi, dan
kegunaannya selalu meningkat untuk menjadi lebih baik. Karena di dalam penulisan
artikel islami, jadwal shalat dan bacaan alquran harus sangat di perhatikan dalam
penulisan dan isi yang ada di dalam Website. Adapun tujuan dari penelitian ini untuk
mengukur kualitas Website yang dirasakan oleh pengguna atau user. Penelitian ini
menggunakan metode webqual 4.0 dengan menggunakan software SPSS versi 25.0
Sampel yang digunakan dalam penelitian dan pengumpulan data berjumlah 92
responden dengan metode sampling menggunakan purposive sampling dan
penyebaran kuesioner menggunakan Google Form didalam Website dakwah sesaat.id.
Hasil penelitian ini menunjukan bahwa berdasrkan analisis uji regresi linear berganda
mendapatkan hasil Usability Quality  sebesar 0,358 dan Information Quality sebesar
0,309 dan untuk Service Interaction Quality sebesar 0,374 yang artinya Website
tersebut sudah baik. Kemudian hasil uji korelasi dan determinasi mendapatkan hasil
73,6% dan sisanya 26,4 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diuji dalam
penelitian ini. Hail dari uji T mendapatkan hasil Usability Quality 21,365 dan
Information Quality sebesar 17,953 dan service innteraction Quality mendapatkan
nilai sebesar 25,390 yang artinya kualitas yang diberikan PT Bageur sudah baik. Dan
dari uji F sebesar 190,487 signifikansi 0,000 maka kualitas dari Website tersebut
mempunyai nilai yang signifikan

KATA KUNCI

Kualitas Website


DAFTAR PUSTAKA

M. Anshori and S. Iswati, Metode Penelitian Kuantitatif, Cet.1. Surabaya:
Airlangga University, 2017. 

[2] S. P. D. Seran, Metodologi Penelitian Ekonomi dan Sosial. Yogyakarta: Grup
Penerbitan CV Budi Utama, 2020.

[3] Awalludin, Pengantar bahasa indonesia untuk perguruan tinggi, Ed. 1 Cet.
Yogyakarta: Grup Penerbitan CV Budi Utama, 2017.

[4] M. A. Firmansyah, Pengantar E-Marketing, Cet. 1. Pasuruan: CV. Penernit
Qiara Media, 2020.

[5] J. O. Haryanto, “Beyond Marketing Growth & Sustainability,” Cet.1., Jakarta:
PT. Gramedia, 2017, p. 128.

[6] Syaifullah and D. O. Soemantri, “Pengukuran Kualitas Website Menggunakan
Metode Webqual 4.0,” Rekayasa dan Manaj. Sist. Inf., vol. 2, no. 1, p. 20, 2016,
[Online]. 
Available: 
http://ejournal.uin-
suska.ac.id/index.php/RMSI/article/viewFile/1689/1306. 

[7] Elgamar, Buku Ajar Konsep Dasar Pemrograman Dengan PHP, Cet.1.
Ahlimedia Book, 2020.

[8] D. Fery; Prasetya Kristiadi, Metode Kuantitatif Pengambilan Keputusan
Mengukur Kepuasan Pengguna Web Pada Perguruan Tinggi, Cet 1. Anggota
IKAPI No.181/JTE/2019, 2021.

[9] W. W. S Febriani, Nufian; Asmara Dewi, Perilaku Konsumen Di Era Digital,
Cet.1. Malang: UB Press, 2019.

[10] L. A. Utami, A. Ishaq, and N. Maulidiyah, “Analisa Pengaruh kualitas website
PPDB Terhadap Kepuasan Pengguna,” Sinkron, vol. 3, no. 1, p. 32, 2018,
[Online]. 
Available: 
https://jurnal.polgan.ac.id/index.php/sinkron/article/view/163/105. 
 
66
 
67
 
[11] M. Kharisma and S. Anggraeni, “Pengaruh Kualitas Layanan BJB NET
Terhadap Kepuasan Nasabah BANK BJB Rasuna Said Menggunakan Metode
Webqual 4.0,” Techno Nusa Mandiri, vol. 15, no. 1, p. 13, 2018, [Online].
Available: file:///C:/Users/Handy/Downloads/jurnal skripsi handy/52-Article
Text-106-1-10-20190318.pdf. 

[12] E. Zuraidah, “Analisis Kualitas Pelayanan Restoran Cepat Saji dengan Metode
Servqual (Service Quality),” Prosisko, vol. Vol.5, no. No. 2, pp. 137–139, 2018,
[Online]. 
Available: 
https://e-
jurnal.lppmunsera.org/index.php/PROSISKO/article/view/726/756. 

[13] M. Siri, Fitriyani, and A. Herliana, “Analisis Sikap Pengguna Paytren
Menggunakan Technology Acceptance Model,” J. Inform., vol. Vol. 4, no. No.
1, 
p. 
69, 
2017, 
[Online]. 
Available: 
https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/1613/pdf. 

[14] S. S. Wanda, “Efektivitas Pemanfaatan Website Dalam Rangka Promosi Produk
Dan Peningkatan Penjualan Studi Kasus PT. AMONINDO UTAMA,” Prosisko,
vol. 
4, 
no. 
2, 
p. 
49, 2017, [Online]. Available: 
file:///C:/Users/Handy/Downloads/jurnal skripsi handy/391-Article Text-10921-10-20171030.pdf.

[15] A. Saifuddin, Penyusun Skala Psikologi, Cet. 1. Jakarta: Prenadamedia Group,
2020.

[16] I. M. Cholilawati; Putrawan, Green Consuve Behavior (GCB) Didasarkan Pada
Kepribadian (Big-Five Personality) Mahasiswa Terhadap Lingkungan Dan
Gender, Cet. 1. Malang: Ahlimedia Press, 2020.

[17] P. Purnamasari, W. Suyitno, and Herlawati, “Metode Regresi Linier Berganda
Kualitas Super Member Supermall Terhadap Peningkatan Jumlah Pengunjung
Pada Supermall Karawang,” Bina Insa. ICT, vol. 2, no. 2, 2016, [Online].
Available:
https://www.google.com/search?q=Metode+Regresi+Linier+Berganda+Kualita
s+Super+Member+Supermall+Terhadap+Peningkatan+Jumlah+Pengunjung+P
ada+Supermall+Karawang&oq=Metode+Regresi+Linier+Berganda+Kualitas+
Super+Member+Supermall+Terhadap+Peningkatan+Jumlah+Pengunjung+Pad
a+Supermall+Karawang&aqs=chrome..69i57.4049j0j4&sourceid=chrome&ie=
UTF-8#.

[18] D. Priyatno, Panduan Praktis Olah Data Menggunakan SPSS. Yogyakarta: CV.
Andi Offset, 2017.
 

 
68
 
[19] P. D. Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta, CV., 2018.

[20] P. D. Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:
Alfabeta, 2017.

[21] P. Simanjuntak, “Pengaruh Kompetensi Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja
Inspektur Penerbangan Di Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah II,” Creat.
Agung, vol. 9, no. 2, pp. 95–96, 2019, [Online]. Available:
https://jurnal.darmaagung.ac.id/index.php/creativeagung/article/download/328/
317/.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12170034
  • Nama : Muhammad Handy Gusyon
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Biktra Rudianto, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0003.S1.TI.SKRIPSI.I.2021
  • Diinput oleh : RTN
  • Terakhir update : 27 Desember 2021
  • Dilihat : 436 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020