PERANCANGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI JASA (SIAJAS) PENGURUSAN SURAT KENDARAAN BERMOTOR PADA CV. ANAS JASA BERBASIS WEB

  • NADYA APRILLIA RAHMAN

ABSTRAK

ABSTRAK

Nadya Aprillia Rahman (11180374), Perancangan Sistem Informasi Administrasi Jasa (SIAJAS) Pengurusan Surat Kendaraan Bermotor Pada CV.Anas Jasa Berbasis Web.

CV.Anas Jasa merupakan biro jasa yang menyediakan jasa pelayanan pembayaran pajak kendaraan bermotor, berlokasi di jalan Tegal Parang selatan. Selama ini untuk proses transaksi pembayaran pajak kendaraan bermotor, CV. Anas Jasa masih menggunakan sistem pencatatan dengan buku untuk setiap transaksinya, sehingga sulit sekali dilakukan pengecekan kapan pelanggan tersebut harus melakukan tanggal pembayaran pajak tahunan berikutnya ataupun histori transaksi pembayaran, oleh sebab itu, diperlukan sebuah aplikasi yang dapat membantu pelanggan dalam hal menghemat waktu dalam waktu dalam hal membayar tagihan pajak kendaraan bermotor, dan mengingatkan wajib pajak tentang tanggal jatuh tempo pembayaran pajak dan jumlah tagihan pajak yang harus dibayar. Metode waterfall dipilih sebagai model pengembangan perangkat lunak, sedangkan untuk perancangannya menggunakan UML (Unified Modelling Language), ERD (Entity Relationship Diagram) dan LRS (Logical Record Structure). Black box testing dilakukan untuk memastikan bahwa fungsi dan logika program serta hasil atau output yang diperoleh memenuhi kebutuhan pengguna. Aplikasi dibuat dengan bahasa pemprograman PHP dengan Framework Laravel, dan MySQL sebagai basis data yang akan menghasilkan sebuah web pengolahan data pembayaran pajak kendaraan bermotor pada CV.Anas Jasa.

Kata Kunci : Pajak Kendaraan Bermotor, Biro Jasa, Laravel

KATA KUNCI

Perancangan Sistem Informasi


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] and H. G. Gini Abdul Azis, Siti Yulianti, “Sistem Informasi Pelayanan Jasa Pengurusan Dokumen Kendaraan Bermotor (Studi Kasus?: CV. Catur Adi Karya - Biro Jasa),” 2017.

[2] F. B. Saputri, P. F. Qur’any, and R. Rosalina, “Sistem Informasi Pajak Kendaraan Stnk (Surat Tanda Nomor Kendaraan) Dan Kir (Pengujian) Berbasis Web Pada Pt. Oasis Waters …,” J. Sibernetika, vol. 5, no. 2, pp. 158–172, 2020, [Online]. Available: http://jurnas.stmikmj.ac.id/index.php/sibernetika/article/view/94%0Ahttps://ju rnas.stmikmj.ac.id/index.php/sibernetika/article/download/94/59

[3] T. Tinaliah and T. Elizabeth, “Rancang Bangun Aplikasi Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (Studi Kasus: Biro Jasa Xyz),” J. Inf. dan Komput., vol. 7, no. 2, pp. 121–128, 2019, [Online]. Available: https://dcckotabumi.ac.id/ojs/index.php/jik/article/view/152

[4] Satria, “Sistem Informasi Pelayanan Administrasi Service Mobil Berbasis Website Pt.Karya Murni Sentosa,” J. Cendikia, vol. 18, pp. 343–348, 2019.

[5] F. Tika Sari and M. Iqbal Panjaitan, “Sistem Informasi Penerimaan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor Berbasis Vb.Net (Studi Kasus: Gerai Samsat Simpang Kantor Upt Medan Utara),” J. Inf. Technol. Account., vol. 3, no. 1, pp. 2614–448, 2020, [Online]. Available: http://jurnal.uimedan.ac.id/index.php/JITA/

[6] Fatimatuzzahra, “Sistem Informasi Pengurusan Administrasi Kendaraan Bermotor Pada Dealer Honda Surya Motor Banjarmasin Berbasis Web,” 2019.

[7] A. Subagia, Membangun Aplikasi Web dengan Metode OOP. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2018.

[8] J. Enterprise, HTML, PHP, dan MySQL untuk Pemula. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2018.

[9] W. Komputer, Teknik Singkat dan Cepat Menguasai CSS3. Yogyakarta: Andi, 2013.

[10] J. Enterprise, MySQL untuk Pemula, 1st ed. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2018.

[11] I. Y. S. & A. Hermawan, Semua Bisa Menjadi Proggramer CodeIgniter Basic, 1st ed. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2018.

[12] D. Naista, Bikin Framework PHP Sendiri dengan OOP & MVC. Yogyakarta: Loko media, 2016.

[13] B. H. W. and D. T. A. Dennis, Systems analysis & design: an object-oriented 69 approach with UML, 5th ed. Hoboken, 2015.

[14] S. Hidayatuloh and F. Firdaus, “Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Inventory Berbasis Web (Studi Kasus: Pt Meco Teknokonsultan Sinergi),” J. Esensi Infokom, vol. 4, no. 1, pp. 37–44, 2020.

[15] C. C. and S. Morris, Database Systems: Design, Implementation & Management, 13th ed. Boston: Cengage Learning Inc, 2017.

[16] M. Alda, Rekayasa Perangkat Lunak Berorientasi Objek, 1st ed. Bandung: Media Sains Indonesia, 2021.

[17] M. G. Pamungkas, E. Chumaidiyah, and W. Tripiawan, “ANALISIS PERANCANGAN SISTEM BISNIS BIRO JASA SURAT WEB ANALYSIS OF DESIGNING BUREAU BUSINESS SYSTEMS WEB-BASED VEHICLE ONLINE AND OFLLINE LETTER Jumlah Kendaraan Bermotor Bandung Raya,” vol. 6, no. 2, pp. 6129–6136, 2019.

[18] R. M. Syadiani, “Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pendapatan Pajak Kendaraan Bermotor Pada Cabang Pelayanan Pendapatan Daerah,” is Best Account. Inf. Syst. Inf. Technol. Bus. Enterp. this is link OJS us, vol. 3, no. 1, pp. 288–300, 2018, doi: 10.34010/aisthebest.v3i1.1819.

[19] Setiyawan, “Optimalisasi Pengarsipan Di Samsat Kota Bogor Dihubungkan Dengan Peraturan Kapolri Nomor 5 Tahun 2012 Tentang Registrasi Dan Identifikasi Kendaraan Bermotor,” J. Chem. Inf. Model., vol. 53, no. 9, pp. 1689–1699, 2017.

[20] C. Niesa and N. P. Ermita, “Sistem Notifikasi Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor ( Pkb ) Berbasis Android,” vol. I, no. 1, pp. 26–31, 2020.

[21] A. Mulyawan and D. Novia, “Aplikasi Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor Online Berbasis Web (Studi Kasus Di Samsat Soreang Kab. Bandung),” J. Comput. Bisnis, vol. 10, no. 1, pp. 30–39, 2018, [Online]. Available: https://www.jurnal.stmik-mi.ac.id/index.php/jcb/article/view/143

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11180374
  • Nama : NADYA APRILLIA RAHMAN
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Leala Kurniawati, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0117.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : SGM
  • Terakhir update : 15 Mei 2023
  • Dilihat : 88 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020