PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG PADA SPA KAMPOENG DEPOK JAWA BARAT
- JAVA LOLITA
ABSTRAK
ABSTRAK
Java Lolita (11182884), Perancangan Sistem Informasi Persediaan BarangPada Spa Kampoeng Depok Jawa Barat.
Perkembangan Era Globalisasi yang semakin meningkat, tidak lepas dari pengunaan dan pemanfaatan teknologi dalam membantu manusia dari segala aspek pekerjaan sehari-hari, contohnya dalam mengelola persedian barang pada gudang. Pada Spa Kampoeng Depok pengelolaan persedian barang dan pelaporan barang masih menggunakan sistem manual dengan pencatatan barang keluar dan masuk yang menggunakan selembar kartu stok dengan item barang yang sangat banyak menjadi tidak terkontrolnya pencatatan barang keluar dan barang masuk secara maksimal serta tidak menutup kemungkinan adanya selisih barang yang terjadi di gudang dengan laporan data barang. Dengan adanya selisih barang yang masih sering terjadi, proses pembuatan laporan yang akan diserahkan kepada owner menjadi lebih sulit dan memakan waktu yang lama dalam proses pengolahan data tersebut. Dari permasalahan tersebut penulis membuat rancangan sistem informasi persediaan barang berbasis web dengan menggunakan metode pengembangan perangkat lunak model waterfall. Peracancangan sistem informasi persediaan barang di Spa Kampoeng Depok diharapkan dapat membantu admin dalam mengelola persedian barang keluar dan barang masuk serta membuat pelaporan data persediaan barang menjadi lebih cepat, akurat dan informatif.
Kata Kunci: Perancangan Sistem Informasi, Persediaan Barang, Metode Waterfall
KATA KUNCI
Perancangan Sistem Informasi
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] M. I. Nafian, A. Paramita, and D. Damas, “Sistem Informasi Penjualan pada Toko Perlengkapan Bayi Salfa,” J. Ris. dan Apl. Mhs. Inform., vol. 3, no. 02, pp. 344–350, 2022, doi: 10.30998/jrami.v3i02.5765.
[2] R. Artikel, A. O. Pranoto, and E. Sediyono, “Perancangan Sistem Informasi Inventaris Barang Berbasis Web,” vol. 7, pp. 357–372, 2021.
[3] E. Y. Anggraeni, E. Risanto, Y. Basuki, D. Nofianto, A. A. C, and A. Offset, Pengantar Sistem Informasi. Penerbit Andi.
[4] A. Firman, H. F. Wowor, X. Najoan, J. Teknik, E. Fakultas, and T. Unsrat, “Sistem Informasi Perpustakaan Online Berbasis Web,” E-Journal Tek. Elektro Dan Komput., vol. 5, no. 2, pp. 29–36, 2016.
[5] Z. Munawar, M. Kom, M. I. Fudsyi, and D. Z. Musadad, “Perancangan Interface Aplikasi Pencatatan Persediaan Barang Di Kios Buku Palasari Bandung Dengan Metode User Centered Design Menggunakan Balsamiq Mockups,” J. Inform. - Comput., vol. 06, pp. 12–13, 2019.
[6] O. Pahlevi, A. Mulyani, and M. Khoir, “Sistem informasi inventori barang menggunakan metode object oriented di pt. Livaza teknologi indonesia jakarta,” Pt. Livaza Teknol. Indones. Jakarta, vol. 5, no. 1Pahlevi, O., Mulyani, A., Khoir, M. (2018). Sistem Informasi Inventori Barang Menggunakan Metode Object Oriented Di Pt. Livaza Teknologi Indonesia Jakarta. Pt. Livaza Teknologi Indonesia Jakarta, 5(1), 27–35., pp. 27–35, 2018.
[7] G. Indrawan, Database MySQL dengan Pemograman PHP - Rajawali Pers. PT. RajaGrafindo Persada, 2021.
[8] I. K. Suharsana, I. W. W. Wirawan, and N. L. A. K. Yuniastari S, “Implementasi Model View Controller Dengan Framework Codeigniter Pada E-Commerce Penjualan Kerajinan Bali,” J. Sist. dan Inform., vol. 11, no. 1, pp. 19–28, 2016.
[9] M Teguh Prihandoyo, “Unified Modeling Language (UML) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web,” J. Inform. J. Pengemb. IT, vol. 3, no. 1, pp. 126–129, 2018. 57
[10] S. T. M. K. Indah Purnama Sari, Buku Ajar Rekayasa Perangkat Lunak. umsu press, 2021.
[11] S. K. M. T. I. Sita Muharni, Analisa dan Perancangan Sistem Informasi: Bintang Pustaka. Bintang Pustaka Madani, 2021.
[12] V. Khorikov, Unit Testing Principles, Practices, and Patterns. Manning, 2020.
[13] H. Agusvianto, “Sistem Informasi Inventori Gudang Untuk Mengontrol Persediaan Barang Pada Gudang Studi Kasus?: PT.Alaisys Sidoarjo,” J. Inf. Eng. Educ. Technol., vol. 1, no. 1, p. 40, 2017, doi: 10.26740/jieet.v1n1.p40- 46.
[14] G. Maulani1, D. Septiani, and P. N. F. Sahara, “Rancang Bangun Sistem Informasi Inventory Fasilitas Maintenance Pada Pt. Pln (Persero) Tangerang,” ICIT J., vol. 4, no. 2, pp. 156–167, 2018, doi: 10.33050/icit.v4i2.90.
[15] O. Veza, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI INVENTORY DATA BARANG PADA PT.ANDALAS BERLIAN MOTORS (Studi Kasus?: PT Andalas Berlian Motors Bukit Tinggi),” J. Tek. Ibnu Sina, vol. 2, no. 2, pp. 121– 134, 2017, doi: 10.36352/jt-ibsi.v2i2.63.
[16] O. Irnawati, “Implementasi Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Stock Opname,” Indones. J. Softw. Eng., vol. 4, no. 1, pp. 79–84, 2018, doi: 10.31294/ijse.v4i1.6301.
[17] O. Irnawati et al., “Penerapan model waterfall dalam analisis perancangan sistem informasi inventarisasi berbasis web,” vol. 6, no. 2, pp. 109–116, 2020.
[18] S. Suprawiro, “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Inventory Sparepart Kapal Berbasis Web?: Studi Kasus Asia Group Pangkalpinang,” vol. 06, no. September, pp. 121–129, 2017.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11182884
- Nama : JAVA LOLITA
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Margonda
- Tahun : 2022
- Periode : I
- Pembimbing : Lia Mazia, M.M.S.I.S, S.Kom
- Asisten :
- Kode : 0112.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
- Diinput oleh : SGM
- Terakhir update : 12 Mei 2023
- Dilihat : 68 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020