SISTEM INFORMASI PELAYANAN PEMBAYARAN ADMINISTRASI SISWA MI ALSAFARA

  • DIYANA, AGRI FERDI SEMBIRING,RIZKY ALI AMIEN RAIS

ABSTRAK

ABSTRAK

Diyana (12210439), Agri Ferdi Sembiring (12210457), Rizky Ali Amien Rais (12210345), Sistem Pelayanan Pembayaran Administrasi Siswa MI AlSAFARA Staff tata usaha MI ALSAFARA masih kesulitan dalam penginputan pembayaran dan bukti pembayaran dengan kuitansi dan kesulitan memberikan informasi dan penagihan pembayaran administrasi Pengarsipan data yang berupa buku membuat tata usaha kesulitan mencari nama siswa yang sudah melakukan pembayaran .Luaran penelitian adalah membangun suatu Web/aplikasi pembayaran administrasi dalam melakukan transaksi, dan dapat diakses dengan mudah, dimana saja dan kapan saja.Dari aplikasi sistem informasi yang telah di buat untuk merubah proses pendataan dan pembayaran secara manual, penulis mencoba membuat sitem pembayaran berbasis web/Aplikasi untuk tata usaha (TU) di MI ALSAFARA. sistem pembayaran ini penilis buat dengan menggunakan modeling struktur UML (Unified modelling language) dan bahasa program yang penulis gunakan adalah PHP, CSS, Javascript dan HTMLdisimpulkan bahwa dengan menggunakan sistem pembayaran baru , yaitu dengan menggunakan aplikasi web secara online. Sistem pembayaran ini memudahkan pihak sekolah MI Alsafara khusus nya bagian tata usaha dan pihak siswa dalam melakukan transaksi pembayaran administrasi menjadi lebih efektif dan efisien sehingga dapat menghindari terjadinya kesalahan data,kehilangan data dan keterlambatan penyampaian informasiPerlu adanya pemeliharan serta pengembangan dan penyempurnaan system, maka dilakukan evaluasi dalam jangka waktu tertentu. Evaluasi menyangkut kemungkinan pengembangan system yang lebih baik dan disesuaikan dengan perkembangan dan kemajuan.

Kata Kunci: Pembayaran, Web, UML

KATA KUNCI

Sistem Informasi


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] E. Savitri Gani, “Perjanjian Terapeutik Antara Dokter Dan Pasien,” vol. 6, no. 1, p. 131, 2019, [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=r4KGDwAAQBAJ&lpg=PR3&o ts=ryhGW0emPk&dq=Savitri Gani%2C Evy&lr&hl=id&pg=PR3#v=onepage&q=Savitri Gani, Evy&f=false

[2] L. Rahman, “Sistem Informasi Geografis Tanah Bersertifikat Pada Desa Suluk Berbasis Website,” Pros. Semin. Nas. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 2, no. 1, pp. 37–44, 2019, [Online]. Available: http://prosiding.unipma.ac.id/index.php/SENATIK/article/view/1059

[3] D. Damayanti and H. Sulistiani, “Sistem Informasi Pembayaran Biaya Sekolah Pada SD Ar-Raudah Bandar Lampung,” J. Teknoinfo, vol. 11, no. 2, p. 25, 2017, doi: 10.33365/jti.v11i2.23.

[4] M. Muslihudin and M. A. Imamudin, “Pengembangan Aplikasi Penerimaan Siswa Baru Berbasis Web Mobile SMA Negeri 1 Ulu Belu,” JATISI (Jurnal Tek. Inform. dan Sist. Informasi), vol. 5, no. 2, pp. 194–206, 2019, doi: 10.35957/jatisi.v5i2.146.

[5] I. Prisgunanto, “Pemaknaan Arti Informasi Di Era Digital,” WACANA, J. Ilm. Ilmu Komun., vol. 17, no. 2, p. 143, 2018, doi: 10.32509/wacana.v17i2.619.

[6] R. Pamungkas, “Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Administrasi SMK Negeri 1 Jiwan,” Intensif, vol. 1, no. 2, p. 129, 2017, doi: 10.29407/intensif.v1i2.799.

[7] H. Nopriandi, “Perancangan Sistem Informasi Registrasi Mahasiswa,” J. Teknol. Dan Open Source, vol. 1, no. 1, pp. 1–7, 2018, doi: 10.36378/jtos.v1i1.1.

[8] S. R. Serepia, M. R. Julianti, and D. L. Fauzi, “Sistem Informasi Pelatihan Departemen Training PT Gajah Tunggal Tbk Berbasis Web,” J. Sisfotek Glob., vol. 9, no. 1, pp. 106–111, 2019.

[9] P. S. I. Nformasi and M. I. Nformatika, “Diagram Use Case”.

[10] A. P. F, S. Kom, and M. Kom, “MATERI 4 - Activity Diagram,” Mater. 4 - Act. Diagr. APSI - 2, vol. 1, no. 1, pp. 1–12, 2018.

[11] M. M. Mur et al., “Metode Extreme Programming Dalam Membangun Aplikasi Kos-Kosan Di Kota Bandar Lampung Berbasis Web,” vol. XVIII, no. 2013, pp. 377–383, 2019.

[12] T. Rahmasari, “Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Persediaan Barang Dagang Pada Toserba Selamat Menggunakan Php Dan Mysql,” is Best Account. Inf. Syst. Inf. Technol. Bus. Enterp. this is link OJS us, vol. 4, no. 1, pp. 411–425, 2019, doi: 10.34010/aisthebest.v4i1.1830.

[13] I. K. Juliany, M. Salamuddin, and Y. K. Dewi, “Perancangan Sistem Informasi E-Marketplace Bank Sampah Berbasis Web,” Semin. Nas. Teknol. Inf. dan Multimed. 2018, pp. 19–24, 2018.

[14] S. H. Handojo, A. Noertjahyana, and A. N. Purbowo, “Pembuatan Aplikasi untuk Pengaturan Jasa Service Sepeda Motor Pada Toko X,” J. Infra, vol. 6, no. 2, pp. 29–33, 2018.

[15] S. Mariko, “http://journal.uny.ac.id/index.php/jitp,” vol. 6, no. 1, pp. 80–91, 2019.

[16] H. T. SIHOTANG, “Sistem Informasi Pengagendaan Surat Berbasis Web Pada Pengadilan Tinggi Medan,” vol. 3, no. 1, pp. 6–9, 2019, doi: 10.31227/osf.io/bhj5q.

[17] Y. Anggraini, D. Pasha, and A. Damayanti Setiawan, “Sistem Informasi Penjualan Sepeda Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter ( Studi Kasus?: Orbit Station ),” J. Teknol. dan Sist. Inf., vol. 1, no. 2, pp. 64–70, 2020.

[18] S. Andrianto and H. Wijoyo, “Rancang Bangun Sistem Informasi Siswa Berbasis Web di Sekolah Minggu Buddha Vihara Dharmaloka Pekanbaru,” TIN Terap. Inform. Nusant., vol. 1, no. 2, pp. 83–90, 2020.

[19] M. Siharningsih, volvo Sihombing, “Sistem Informasi Administrasi Data Siswa Berbasis Web Pada Smk Swasta Pembangunan Bagan Batu,” J. TEKINKOM, vol. 4, pp. 2621–3079, 2021, doi: 10.37600/tekinkom.v4i1.229.

[20] D. F. Waidah and S. Hursali, “Analisis Dan Desain Sistem Informasi Laporan Keuangan Spp Pada Kelompok Bermain Melati Desa Pangke Barat Di Kabupaten Karimun,” J. TIKAR, vol. 1, no. 1, 2020.

[21] R. N. Syabaniah, A. Riyanto, H. R. Adawiyah, and N. Nuryanti, “Perancangan Aplikasi Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan Pada Pondok Pesantren Terpadu Al- Istiqomah,” J. Ilm. Media Sisfo, vol. 14, no. 2, p. 71, 2020, doi: 10.33998/mediasisfo.2020.14.2.720.

[22] S. Sarwindah, “Sistem Pendaftaran Siswa Baru Pada SMP N 1 Kelapa Berbasis Web Menggunakan Model UML,” J. Sisfokom (Sistem Inf. dan Komputer), vol. 7, no. 2, pp. 110–115, 2018, doi: 10.32736/sisfokom.v7i2.573.

[23] S. Maria and N. Sakdiah, “Rancang Bangun Sistem Informasi Seleksi Penerimaan Siswa Baru Di Sma Negeri 2 Plus Panyabungan Berbasis Web,” J. Intra-Tech, vol. 3, no. 1, pp. 16–27, 2019.

[24] A. G. C. . Riedel, V. P. K. Lengkong, and I. Trang, “Pengaruh Human Relation, Job Satisfaction Dan Job Description Terhadap Kinerja Karyawan Manado Quality Hotel,” J. EMBA, vol. 7, no. 3, pp. 2959– 2968, 2019.

[25] D. S. Gea and M. Khoiri, “PENGARUH JOB DESCRIPTION DAN PT KINCO PRIMA”.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12210439
  • Nama : DIYANA, AGRI FERDI SEMBIRING,RIZKY ALI AMIEN RAIS
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Eva Rahmawati, M. Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0102.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : SGM
  • Terakhir update : 10 Mei 2023
  • Dilihat : 61 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020