Implementasi Data Mining Terhadap Data Penjualan dengan Algoritma Apriori di PT. Duta Kencana Swaguna
- SURYA LISTANTO
ABSTRAK
ABSTRAK
Surya Listanto (11170281), "Implementasi Data Mining Terhadap Data Penjualan dengan Algoritma Apriori di PT. Duta Kencana Swaguna"
Pesatnya perkembangan bisnis saat ini, menuntut para pemilik perusahaan untuk lebih meningkatkan strategi bisnis, salah satunya dengan memanfaatkan data penjualan. Dengan menggunakan proses data mining, salah satunya adalah dengan menggunakan algoritma apriori. Permasalahannya bagaimana menerapkan perhitungan algoritma apriori untuk mengetahui data penjualan barang di PT. Duta Kencana Swaguna yang paling sering dibeli, serta bagaimana mengimplementasikan algoritma apriori pada data penjualan barang pada PT. Duta Kencana Swaguna dengan aplikasi tanagra. sehingga dapat diketahui penjualan barang apa saja yang paling banyak terjual dengan menggunakan algoritma apriori, dengan menggunakan 2 variabel yang memenuhi support dan minimal confidence. Hasil dari penelitian ini berupa aturan asosiasi final yang diketahui, jika membeli bakso sapi dan rollade ayam, maka akan membeli telur gulung dengan support 41,7% dan confidence 71,4% serta nilai lift ratio 0.95, jika membeli telur gulung dan rollade ayam, maka akan membeli bakso sapi dengan support 41,7% dan confidence 100% serta nilai lift ratio 1.09. Dengan memanfaatkan hasil yang diperoleh, maka pihak perusahaan dapat menggunakan algoritma apriori untuk meningkatkan strategi penjualan.
KATA KUNCI
Data Mining,Algoritma Apriori,Tanagra,Aturan Asosiasi Final
DAFTAR PUSTAKA
[1] J. L. Putra, M. Raharjo, T. A. A. Sandi, R. Ridwan, and R. Prasetyo, “Implementasi Algoritma Apriori Terhadap Data Penjualan Pada Perusahaan Retail,” J. Pilar Nusa Mandiri, vol. 15, no. 1, pp. 85–90, 2019, doi: 10.33480/pilar.v15i1.113.
[2] I. Djamaludin and A. Nursikuwagus, “Analisis Pola Pembelian Konsumen Pada Transaksi Penjualan Menggunakan Algoritma Apriori,” Simetris J. Tek. Mesin, Elektro dan Ilmu Komput., vol. 8, no. 2, p. 671, 2017, doi: 10.24176/simet.v8i2.1566.
[3] M. Badrul, “Algoritma Asosiasi Dengan Algoritma Apriori Untuk Analisa Data Penjualan,” None, vol. 12, no. 2, pp. 121–129, 2016.
[4] S. Arifin, Sales Management: strategi menjual dengan pendekatan personal, I. Yogyakarta: https://books.google.co.id/, 2020.
[5] M. Mardiah, “Penerapan Data Mining Apriori Pada Persediaan Obat (Studi Kasus Apotek Rafif Farma Medan),” Algoritm. J. Ilmu Komput. Dan Inform., vol. 3, no. 2, p. 115, 2019, doi: 10.30829/algoritma.v3i2.6953.
[6] A. F. Lestari and M. Hafiz, “Penerapan Algoritma Apriori Pada Data Penjualan Barbar Warehouse,” INOVTEK Polbeng - Seri Inform., vol. 5, no. 1, p. 96, 2020, doi: 10.35314/isi.v5i1.1317.
[7] M. Sholik and A. Salam, “Implementasi Algoritma Apriori untuk Mencari Asosiasi Barang yang Dijual di E-commerce OrderMas,” Techno.COM, vol. 17, no. 2, pp. 158–170, 2018.
[8] R. R. Rerung, “Penerapan Data Mining dengan Memanfaatkan Metode Association Rule untuk Promosi Produk,” J. Teknol. Rekayasa, vol. 3, no. 1, p. 89, 2018, doi: 10.31544/jtera.v3.i1.2018.89-98.
[9] D. Sepri and M. Afdal, “Analisa Dan Perbandingan Metode Algoritma Apriori Dan Fp-Growth Untuk Mencari Pola Daerah Strategis,” J. Sist. Inf. Kaputama, vol. 1, no. 1, pp. 47–55, 2017.
[10] Amrin Amrin, “Data Mining Dengan Algoritma Apriori untuk Penentuan Aturan Asosiasi Pola Pembelian Pupuk,” Paradigma, vol. XIX, no. 1, pp. 74– 79, 2017, doi: https://doi.org/10.31294/p.v19i1.1836.
[11] N. F. FAHRUDIN, “Penerapan Algoritma Apriori untuk Market Basket Analysis,” MIND J., vol. 4, no. 1, pp. 13–23, 2019, doi: 10.26760/mindjournal.v4i1.13-23.
[12] A. Putra and H. Toba, “Pengembangan Gudang Data Pendukung Analisis Tren Penyewaan Peralatan Katering dengan Algoritma Apriori,” vol. 01, no. 01, pp. 5–14, 2020.
[13] E. N. Salamah and N. Ulinnnuha, “Analisis Pola Pembelian Obat dan Alat Kesehatan di Klinik Ibu dan Anak Graha Amani dengan Menggunakan Algoritma Apriori,” J. Inf., vol. 2, no. 2, pp. 1–6, 2017, doi: 10.25139/ojsinf.v2i1.401.
[14] N. E. Putria, “Data Mining Penjualan Tiket Pesawat Menggunakan Algoritma Apriori Pada Terminal Tiket Batam Tour & Travel,” Comput. Based Inf. Syst. J., vol. 6, no. 1, pp. 29–39, 2018, [Online]. Available: http://ejournal.upbatam.ac.id/index.php/cbis/article/download/643/410.
[15] H. Widayu, S. Darma, N. Silalahi, and Mesran, “Data Mining Untuk Memprediksi Jenis Transaksi Nasabah Pada Koperasi Simpan Pinjam Dengan Algoritma C4.5,” Issn 2548-8368, vol. Vol 1, No, no. June, p. 7, 2017, [Online]. Available: https://ejurnal.stmik-budidarma.ac.id/index.php/mib/article/view/323.
[16] V. N. Budiyasari, P. Studi, T. Informatika, F. Teknik, U. Nusantara, and P. Kediri, “Implementasi Data Mining Pada Penjualan kacamata Dengan Menggunakan Algoritma Apriori,” Indones. J. Comput. Inf. Technol., vol. 2, no. 2, pp. 31–39, 2017.
[17] Karyatulisku, “Langkah-Langkah Penelitian Kuantitatif 99% Langsung Paham!,” karyatulisku.com, 2020. https://karyatulisku.com/langkah-langkah- penelitian-kuantitatif/ (accessed Jun. 06, 2021).
[18] Abdillah, “Metode Analisis Data,” rumusrumus.com, 2021. https://rumusrumus.com/metode-analisis-data/ (accessed Jun. 06, 2021).
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11170281
- Nama : SURYA LISTANTO
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Margonda
- Tahun : 2021
- Periode : I
- Pembimbing : Yustina Meisella Kristania, M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0128.S1.SI.SKRIPSI.I.2021
- Diinput oleh : NZH
- Terakhir update : 12 Januari 2024
- Dilihat : 34 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020