SISTEM INFORMASI PEMBELAJARAN ONLINE BERBASIS WEB DI SMK N 1 DEPOK
- FAHRI RUSLIYADI
ABSTRAK
ABSTRAK
Fahri Rusliyadi (11207006), Sistem Informasi Pembelajaran Online Berbasis Web Di SMK N 1 Depok
Kegiatan belajar mengajar di SMKN 1 Depok selama pandemi terbatas hanya pada penggunaan Google Classrom saja. Walaupun penggunaan Google Classroom sedikit banyak sudah memfasilitasi kegiatan belajar antara peserta didik dengan guru tetapi masih ditemukan kekurangan dan keterbatasan. Absensi yang masih dilakukan secara manual tidak efektif dan rentan kesalahan saat proses rekap. Informasi dan pengumuman terkait pembelajaran hanya dilakukan melalui WhatsApp Group juga tidak efektif karena seringkali terlewatkan oleh siswa. Oleh karena itu perlu diterapkan sebuah sistem informasi untuk pembelajaran secara online menggunakan media elearning dilengkapi fitur absensi dan pengumuman agar kegiatan belajar mengajar dapat dilakukan dengan lebih efektif dan efisien. E-learning ini dibuat berupa website menggunakan metode waterfall, yang pengembangan sistemnya menggunakan bahasa pemrograman PHP dan basis data MySQL. Pembangunan web juga menggunakan framework Laravel dan Vue.js agar proses lebih cepat dan mudah. Dengan adanya elearning ini maka kegiatan belajar mengajar dapat lebih mudah karena dapat diakses kapan saja serta memudahkan bagi siswa dan guru melihat pengumuman serta proses absensi dan rekap absensi tidak perlu lagi dilakukan secara manual.
KATA KUNCI
Sistem Informasi Berbasis Web
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] L. Marlinda, F. Handayanna, T. Agasya Tutupoly, and F. Aziz, “Pemanfaatan Google Classroom Untuk Proses Pembelajaran Siswa Sekolah Pada Masa Pandemi Covid-19,” J. AbdiMas Nusa Mandiri, vol. 3, no. 1, pp. 17–22, 2021.
[2] A. Y. Alqahtani and A. A. Rajkhan, “E-learning Critical Success Factors during the Covid-19 Pandemic: A Comprehensive Analysis of E-learning Managerial Perspectives,” Educ. Sci., vol. 10, no. 9, pp. 1–16, 2020.
[3] A. Budiman, A. Arifin, and F. Marlianto, “Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis E-Learning Pada SMK di Pontianak,” J. Nas. Komputasi dan Teknol. Inf., vol. 2, no. 2, p. 133, 2019.
[4] E. Fitriani, D. Firmansyah, R. Aryanti, and W. Walim, “Implementasi Model Waterfall Pada Sistem Informasi Akademik Berbasis Web Pada Smk Pertanian Karawang,” vol. 15, no. 2, pp. 137–144, 201AD.
[5] D. L. Puspitawati, Sistem Informasi Akuntansi: Kualitas dan Faktor Lingkungan Organisasi yang Mempengaruhi. Bandung: Penerbit Rekayasa Sains, 2021.
[6] C. A. Pamungkas, Pengantar dan Implementasi Basis Data. Penerbit Deepublish, 2017.
[7] D. Puspitasari, “Sistem Informasi Perpustakaan Sekolah Berbasis Web,” J. Pilar Nusa Mandiri Vol. XII, vol. 12, no. 2, pp. 227–240, 2016.
[8] N. Nuraeni and P. Astuti, “Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Online (E-Commerce) Pada Toko Batik Pekalongan Dengan Metode Waterfall,” J. Tek. Komput. AMIK BSI, vol. V, no. 2, pp. 59–64, 2019.
[9] D. Puspitasari, “Rancang Bangun Sistem Informasi Koperasi Simpan Pinjam Karyawan Berbasis Web,” J. Pilar Nusa Mandiri, vol. XI, no. 2, pp. 186–196, 2016.
[10] Y. Yudhanto and H. A. Prasetyo, Mudah Menguasai Framework Laravel. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo, 2019.
[11] I. K. Aditya, H. Putra, D. Pramana, N. Luh, and P. Srinadi, “Sistem Manajemen Arsip Menggunakan Framework Laravel dan Vue . Js ( Studi Kasus?: BPKAD Provinsi Bali ),” Sist. dan Inform., vol. 13, no. 2, pp. 97–104, 2019.
[12] A. Puspita, M. Fahmi, and Y. Yuningsih, “Perancangan Dan Pembuatan Aplikasi E-Learning Menggunakan Model Waterfall Pada Sekolah Menengah,” J. Ris. Inform., vol. 1, no. 4, 2019.
[13] J. Enterprise, HTML5 dan Javascript Untuk Pemula. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2021.
[14] A. A. Prasetyo, Panduan Kilat Pemrograman PHP, Langsung Bisa. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo, 2020.
[15] I. Nawawi, A. Abdilah, and N. Nurajijah, “Sistem Monitoring Barang Cetak Berbasis Web Menggunakan Model Waterfall,” Inti Nusa Mandiri, vol. 14, no. 1, pp. 77–84, 2019.
[16] J. Andry and M. Stefanus, “Pengembangan Aplikasi E-learning Berbasis Web Menggunakan Model Waterfall Pada SMK Strada 2 Jakarta,” J. Fasilkom, vol. 10, no. 1, pp. 1–10, 2020.
[17] A. B. Putra and S. Nita, “Perancangan dan Pembangunan Sistem Informasi ELearning Berbasis Web ( Studi Kasus Pada Madrasah Aliyah Kare Madiun ),” Semin. Nas. Teknol. Inf. dan Komun. 2019, vol. 1, no. 1, pp. 81–85, 2019
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11207006
- Nama : FAHRI RUSLIYADI
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Margonda
- Tahun : 2021
- Periode : II
- Pembimbing : Linda Sari Dewi, M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0114.S1.SI.SKRIPSI.II.2021
- Diinput oleh : SGM
- Terakhir update : 10 Januari 2024
- Dilihat : 36 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020