SISTEM INFORMASI PENILAIAN KINERJA GURU HONORER PADA MI HIDAYATUL MUSTAQIM JONGKONG KALIMANTAN BARAT BERBASIS INTRANET

  • MU’AMMAR

ABSTRAK

ABSTRAK

Mu’ammar (11207560), Sistem Informasi Penilaian Kinerja Guru Honorer Pada MI Hidayatul Mustaqim Jongkong Kalimantan Barat Berbasis Intranet

Madrasah Ibtidaiyah Hidayatul Mustaqim Jongkong merupakan salah satu lembaga pendidikan dasar yang berada di Kabupaten Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat. Madrasah ini secara rutin melakukan penilaian terhadap semua guru setiap tahunnya. Saat ini proses penilaian kinerja guru di Madrasah Ibtidaiyah Hidayatul Mustaqim Jongkong masih menggunakan sistem penilaian yang konvensional dan menggunakan Microsoft Excel, sehingga setiap kali ingin melakukan penilaian kepala madrasah harus melakukan perhitungan menggunakan alat bantu kalkulator kemudian menulis ke dalam buku catatan sebagai data sementara, sedangkan dalam proses pengarsipan masih menggunakan dokumen fisik sehingga terjadi penumpukan berkas. Untuk mengatasi permasalahan yang ada maka diperlukan sebuah sistem yang dapat membantu proses penilaian kinerja guru dan penyimpanan data. Sistem informasi penilaian kinerja guru ini adalah sebuah sistem yang dibuat untuk membantu kepala madrasah dalam melakukan proses penilaian terhadap kinerja guru. Sistem informasi ini dibuat menggunakan bahasa pemrograman php, html dan css serta menggunakan framework codeigniter, sedangkan basis datanya menggunakan MySQL.

KATA KUNCI

Sistem Komunikasi


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] D. Aditiyawarman, K. Arismawati, and S. Ayumida, “Pengembangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Guru (SIPKG) Pada SMP Negeri 3 Patokbeusi Subang,” J. Ilm. Indones., vol. 6, no. 1, pp. 184–199, 2021.

[2] Y. Handrianto and B. Sanjaya, “Model Waterfall Dalam Rancang Bangun Sistem Informasi Pemesanan Produk Dan Outlet Berbasis Web,” J. Inov. Inform., vol. 5, no. 2, pp. 153–160, 2020.

[3] L. Ahmad and Munawir, Sistem Informasi Manajemen: Buku Referensi, 1st ed. Banda Aceh: Lembaga Komunitas Informasi Teknologi Aceh (KITA), 2018.

[4] S. Ramadhan, S. Sarkum, and I. Purnama, “Sistem Informasi Penilaian Kinerja Pegawai Berbasis Web Pada Operasi Perangkat Daerah Kantor Camat Rantau Utara Labuhanbatu,” J. Tek. Komput. AMIK BSI, vol. V, no. 1, pp. 93– 96, 2019.

[5] A. Yulianeu and A. Abdillah, “Sistem Informasi Penilaian Kinerja Guru (PKG) Berbasis Web di Sekolah Dasar Negeri 5 Tanjungjaya Kecamatan Rajadesa Kabupaten Ciamis,” J. Manaj. dan Tek. Inform., vol. 03, no. 01, pp. 251–260, 2019.

[6] Y. Adhawiyah, N. Kumaladewi, and M. Caturutami, “Rancang Bangun Sistem Informasi Penilaian Kinerja Pegawai Menggunakan Metode Psycological Appraisal (Studi Kasus: Kantor Wilayah Kementerian Agama DKI Jakarta),” J. Sist. Inf., vol. 10, no. 2, pp. 119–126, 2017.

[7] Monalisa, Imron, and A. Riyandi, “Analisa Kualitas Sistem Informasi ERaport Pada Sekolah Smpn 5 Kota Tangerang Terhadap Kepuasan Pengguna Menggunakan Metode Webqual 4.0,” INFOTECH J., vol. 7, no. 1, pp. 10–19, 2021.

[8] A. Gunawan, “Layanan penelusuran koleksi perpustakaan melalui jaringan intranet di pusat riset perikanan,” J. PARI, vol. 5, no. 2, pp. 105–112, 2019.

[9] C. Habibi, “Sistem Informasi Penilaian Kinerja Pegawai,” J. Search, vol. 18, no. 01, pp. 151–160, 2019.

[10] Asrul, R. Ananda, and Rosnita, Evaluasi Pembajalaran, 1st ed. Bandung: Citapustaka Media, 2014.

[11] A. P. Nugraha, “Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompetensi Terhadap Kinerja Guru,” J. Psikoborneo, vol. 8, no. 2, pp. 221–227, 2020.

[12] N. Y. Fitri and Nurhadi, “Analisis Dan Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penilaian Kinerja Guru Dengan Menggunakan Metode Simple 86 Additive Weighting (Saw) Pada Smk Yadika Jambi,” Manaj. Sist. Inf., vol. 2, no. 1, pp. 318–326, 2017.

[13] T. Huseno, Kinerja Pegawai, 1st ed. Malang: Media Nusa Creative, 2016.

[14] Y. Suherman and D. Yadewani, “Aplikasi Sistem Informasi Penilaian Kinerja Karyawan,” J. Sist. Inf. dan Manaj. Inform., vol. 6, no. 1, pp. 43–51, 2019.

[15] R. A. Kamaroellah, Manajemen Kinerja. Surabaya: Pustaka Radja, 2014.

[16] S. Aji, A. Ardiansyah, and D. Pratmanto, “Sistem Informasi Kegiatan Rumah Qur’an Tegal Dengan metode Waterfall,” Indones. J. Softw. Eng., vol. 6, no. 2, pp. 280–288, 2020.

[17] D. Pradana, P. Aji, and M. B. Sanjaya, “Aplikasi Pelaporan Penyalahgunaan Narkoba di BNN Provinsi Jawa Barat,” J. eProceedings Appl. Sci., vol. 6, no. 2, pp. 1657–1663, 2020.

[18] W. Apriliah, N. Subekti, and T. Haryati, “Penerapan Model Waterfall Dalam Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Simpan Pinjam Pada Koperasi Pt. Chiyoda Integre Indonesia Karawang,” J. Interkom J. Publ. Ilm. Bid. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 14, no. 2, pp. 34–42, 2021.

[19] E. Rahmawati, N. Nuryadi, and H. Aserih, “Rancang Bangun Sistem Penyewaan Lapangan Futsal Menggunakan CodeIgniter Pada 3R Futsal,” J. Teknlogi Inform. dan Komput. MH. Thamrin, vol. 7, no. 1, pp. 60–70, 2021.

[20] Y. Heriyanto, “Perancangan Sistem Informasi Rental Mobil Berbasis Web Pada PT.APM Rent Car,” J. Intra-Tech, vol. 2, no. 2, pp. 64–77, 2018.

[21] N. H. Sabila and C. Budihartanti, “Perancangan Sistem Informasi Administrasi Lelang Kendaraan Pada Pt Balai Lelang Megatama,” J. Swabumi, vol. 8, no. 1, pp. 80–87, 2020.

[22] M. Farhan and A. Wahyuni, “Implementasi Framework Laravel Untuk EVoting Pemilihan Ketua Osis Pada SMK Cikini Berbasis Web,” JIKA (Jurnal Inform. Univ. Muhammadiyah Tangerang, vol. 4, no. 2, pp. 97–104, 2020.

[23] Y. A. Rahman and T. Haryanti, “Perancangan Sistem Informasi Inventory Monitoring Berbasis Web Pada Pt Pelindo Ii Cabang Tanjung Priok Jakarta,” J. PILAR Nusa Mandiri, vol. 16, no. 1, pp. 1–8, 2020.

[24] Sulistiyah, “Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Alat Pertukangan dengan Desain Sistem Berorientasi Object (Study Kasus: Toko Tangerang Diesel),” J. Akrab Juara, vol. 5, no. 3, pp. 209–218, 2020.

[25] R. Hormati, S. Yusuf, and M. Abdurahman, “Sistem informasi Data Poin Pelanggaran Siswa Menggunakan Metode Prototyping Berbasis Web Pada SMA Negeri 10 Kota,” J. Ilm. Ilk. - Ilmu Komput. Inform., vol. 4, no. 2, pp. 87 93–103, 2021.

[26] Marlina, Masnur, and M. Dirga.F, “Aplikasi E-Learning Siswa Smk Berbasis Web,” J. Sintaks Log., vol. 1, no. 1, 2021.

[27] A. P. Giovani, T. Haryanti, and L. Kurniawati, “Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Karyawan Dengan Metode Simple Additive Weighting ( SAW ) pada SMP Islam Al-Azhar 6 Jakapermai Bekasi,” SATIN - Sains dan Teknol. Inf., vol. 6, no. 1, pp. 70–79, 2020.

[28] Heriyanto and I. Kurniawati, “Perancangan Sistem Informasi Peminjaman Kredit Berbasis Website Pada Koperasi Cipta Bina Usaha,” INFOTECH J., vol. 7, no. 1, pp. 63–68, 2021.

[29] M. Destiningrum and Q. J. Adrian, “Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre),” J. Teknoinfo, vol. 11, no. 2, pp. 30– 37, 2017, doi: 10.33365/jti.v11i2.24.

[30] D. Ibrahim, “Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Guru Berbasis Website Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus: Sma Al Kamal Jakarta),” J. Sist. Inf. dan E-Bisnis, vol. 2, no. 1, pp. 241–248, 2020. [31] A. R. Fabiyanto, Y. T. Mursityo, and D. Pramono, “Pengembangan Sistem Informasi Penilaian Kinerja Guru Menggunakan Metode Rational Unified Process ( RUP ) Berbasis Web ( Studi Pada SD Negeri Prigen 1 ),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 3, no. 4, pp. 3888–3895, 2019.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11207560
  • Nama : MU’AMMAR
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2021
  • Periode : II
  • Pembimbing : Lia Mazia, M.M.S.I, S.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0088.S1.SI.SKRIPSI.II.2021
  • Diinput oleh : SGM
  • Terakhir update : 18 Desember 2023
  • Dilihat : 43 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020