Aliamat Parinduri (11200451), Sistem Informasi Pengolahan Data Kayu Xylarium Bogoriense Pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan Bogor

  • ALIAMAT PARINDURI

ABSTRAK

Aliamat Parinduri (11200451), Sistem Informasi Pengolahan Data Kayu Xylarium Bogoriense Pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan  Bogor 
 
Pengolahan data kayu secara umum adalah sebuah proses mengidetifikasi jenis  kayu yang dilakukan oleh karyawan di Pusat Penelitian dan Pengembahan Hasil Hutan  Bogor. Tugas pengolahan yang ada pada saat ini masih dilakukan secara manual, baik  dari proses pengidentifikasian nya sampai proses pencatatan hasil identifikasi kayu  tersebut, yaitu dengan cara kayu yang sudah dilabeli dengan nomor dicari jenis family  nya didalam microsoft excel. Setelah itu kemudian dicatat di selembar kertas. Maka   dari itu sehingga proses pengolahan kayu bersifat sistematis dan terlebih lagi  perkembangan teknologi dan perangkat computer sudah sangat canggih. Sehingga  tujuan nya agar pegawai tidak perlu lagi mengidentifikasi kayu secara manual lagi.  Perancangan sistem Informasi Pengolahan Data Kayu Xylarium Bogoriense Pada Pusat Penelitian dan Pengembangan Hasil Hutan Bogor apabila berjalan maka akan  terjadi perubahan sistem yang awalnya bersifat manual menjadi terkomputerisasi.

KATA KUNCI

Pengolahan Data


DAFTAR PUSTAKA

[1]  F. Muhammad and A. Mulyani, “Pengembangan Sistem Informasi Penggajian di  esantren Persis 99 Rancabango,” J. Algoritm., vol. 13, no. 2, pp. 348–355, 2017.
[2] M. Puncak, D. A. N. Kemampuan, and P. Terhadap, “Pengaruh Pemanfaatan  Teknologi, Partisipasi Pemakai, Manajemen Puncak Dan Kemampuan Pemakai  Terhadap Efektivitas Sistem Informasi Akuntansi,” E-Jurnal Akunt., vol. 19, no. 3, pp.  2234–2261, 2017.
[3]  I. M. Cetak, A. Jp, J. Jaluhu, and S. Trianovie, “Sistem Informasi Manajemen Sekolah  Pada SMA Negeri 1 Kota Pinang Berbasis Web,” vol. 5, no. 1, 2020.
[4]  I. M. Wahyu Hidayat Ibrahim, “Sistem Informasi Pelayanan Publikberbasis Web Pada  Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Kampar,” J. Ilm. Rekayasa dan Manaj. Sist. Inf., vol. 3, no. 2, pp. 17–22, 2017.
[5] R. H. Sri Rezeki Candra N1), Nopriyadi Nurdam2), “Perancangan Sistem Informasi  Administrasi,” Tek. FTUP,Faktor Exacta, vol. 28, no. 1, pp. 146–155, 2017.
[6] R. E. A. Tupamahu, E. Budiman, and H. S. Pakpahan, “Sistem Informasi Atlas Kayu
Berbasis Digital,” Pros. Semin. Nas. Ilmu Komput. dan Teknol. Inf., vol. Vol. 2 No., no.  2, pp. 117–120, 2017.
[7] Y. M. Jamun and P. Desa, “COMPUTER-BASED VILLAGE FUND MANAGEMENT  TRAINING,” vol. 3, no. 1, pp. 42–48, 2020.
[8] A. Simangunsong and M. Informatika, “Sistem Informasi Pengarsipan Dokumen  Berbasis Web,” J. Mantik Penusa, vol. 2, no. 1, pp. 11–19, 2018.
[9] P. Andrianto and A. Nursikuwagus, “Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan Berbasis  Web di Puskesmas,” J. Pros. Semin. Nas. Komput. dan Inform., vol. 1, pp. 978–602,  2017.
[10] H. T. SIHOTANG, “Sistem Informasi Pengagendaan Surat Berbasis Web Pada  Pengadilan Tinggi Medan,” vol. 3, no. 1, pp. 6–9, 2019.
[11] M. Wali and L. Ahmad, “Perancangan Aplikasi Source code library Sebagai Solusi
Pembelajaran Pengembangan Perangkat Lunak,” J. JTIK (Jurnal Teknol. Inf. dan  Komunikasi), vol. 1, no. 1, p. 39, 2017.
[12] W. W. Widiyanto, “Analisa Metodologi Pengembangan Sistem Dengan Perbandingan  Model Perangkat Lunak Sistem Informasi Kepegawaian Menggunakan Waterfall
Development Model, Model Prototype, Dan Model Rapid Application Development  (Rad),” J. Inf. Politek. Indonusa Surakarta ISSN, vol. 4, no. 1, pp. 34–40, 2018.
[13] H. Setiawan, W. Rahayu, and I. Kurniawan,  “Perancangan Aplikasi Pemesanan  Makanan dan Minuman pada Rumah Makan Cepat Saji D’besto,” J. Ris. dan Apl.  Mhs. Inform., vol. 1, no. 03, pp. 347–354, 2020.
[14] M. Sameen Mirza and S. Datta, “Strengths and Weakness of Traditional and Agile  Processes - A Systematic Review,” J. Softw., vol. 14, no. 5, pp. 209–219, 2019.  125 126
 [15] R. Irawan et al., “Pemodelan Basis Data Dengan Pendekatan Model Data  Berorientasi,” vol. 2, no. 2, 2020.
[16] Penelitian, “No Title,” 2021.
[17] M. (2018) Siregar, H. F., Siregar, Y. H., & Melani, “Perancangan Aplikasi Komik Hadist  Berbasis Multimedia. JurTI (Jurnal Teknologi Informasi), 2(2), 113-121.,” JurTI (Jurnal  Teknol. Informasi), vol. 2, no. 2, pp. 113–121, 2018.
[18] P. T. Bank, C. Asia, T. Kantor, and C. Pematangsiantar, “Siregar, Sistem Informasi  Pendataan Logistik Aktiva Tetap PT. Bank Central Asia, Tbk Kantor  Cabang  Pematangsiantar 1 250,” vol. 7, no. September, pp. 250–258, 2018.
[19] A. Aris, R. Anggara, and Z. A. Zamzami, “Perancangan Sistem Informasi Penerimaan  Siswa Baru Berbasis Web Pada PKBM Bhakti Sejahtera,” Cices, vol. 2, no. 1, pp. 87–
98, 2016.
[20] N. A. Marasabessy, S. Sangaji, . M., and Y. Nurdiyani, “Sistem Informasi Manajemen  Data Penduduk Di Kantor Desa Hatebicara Kabupaten Halmahera Barat,” IJIS -
Indones. J. Inf. Syst., vol. 4, no. 2, 2019.
[21]  I. Yuniva and A. Anshori, “Rancangan Sistem Informasi Electronic Learning Berbasis  Web,” pp. 54–60, 2017.
[22] U. Bina, S. Informatika, U. Bina, and S. Informatika, “Sistem Pengelolaan Barang Pada  Optik Mandiri Condet Jakarta,” vol. 5, no. 2, 2021.
[23] N. Nurmi, “Membangun Website Sistem Informasi Dinas Pariwisata,” Edik Inform.,  vol. 1, no. 2, pp. 1–6, 2017.
[24]  I. A. Wisky, “Penerapan Aplikasi Sistem Inventory Pada Toko Buku Permata Dengan  Menggunakan Bahasa Pemrograman Visual Basic . Net dan Database MYSQL,” J.
Teknol., vol. 7, no. 2, pp. 231–247, 2017.
[25] F. D. Rahman, “PENGARUH POLA PEMBERIAN MAKANAN TERHADAP KEJADIAN  STUNTING PADA BALITA (Studi di Wilayah Kerja Puskesmas Sumberjambe, Kasiyan,   dan Puskesmas Sumberbaru Kabupaten Jember),” Indones. J. Heal. Sci., vol. 10, no.  1, pp. 15–24, 2018.
[26] D. Syahrul Suci Romadhon1, “Vol . 3 No . 1 Februari 2019 ISSN : 2597-3673 ( Online )  ISSN : 2579-5201 ( Printed ) ISSN : 2597-3673 ( Online ) ISSN : 2579-5201 ( Printed ),”  Peranc. WEBSITE Sist. Inf. SIMPAN PINJAM MENGGUNAKAN Framew. CODEIGINTER  PADA Kop. BUMI ISSN  2579-5201 Peranc. Sejah. JAKARTA Syahrul, vol. 3, no. 1, pp. 21–28, 2019.
[27] R. B. Aminullah, D. Darlis, S. Si, and D. A. Nurmantis, “E-MADING BERBASIS WEBSITE
MENGGUNAKAN RASPBERRY PI E-MADING BASED WEBSITE USE RASPBERRY PI,” vol.  6, no. 2, pp. 2294–2300, 2020.
[28] S. K. Alfa Satyaputra, M.sc & Eva Maulina Aritonang, Alfa Satyaputra, M.sc & Eva  Maulina Aritonang, S. K. 2016.
[29] H. Agusvianto, “Sistem informasi inventori gudang untuk mengontrol persediaan  barang,” Journal Infrmation Engineering and Educational Technology, vol. 01, no.
012017. pp. 40–46, 2017.127
[30] F. Fatma and J. Devitra, “Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Manajemen  Aset Berbasis Website Pada Biro Pengolahan Barang Milik Daerah SETDA Provinsi
Jambi,” J. Manaj. Sist. Inf., vol. 4, no. 1, pp. 28–37, 2019.
[31] V. M. M. Siregar, H. Sugara, and I. M. Siregar, “Perancangan Sistem Informasi
Pendataan Barang Pada PT. Serdang Hulu,” J. Comput. Bisnis, vol. 12, no. 2, pp. 111–  117, 2018.
[32] A. Fauzi, N. Indriyani, and A. B. Hasta Yanto,  “Implementasi Sistem Informasi  Inventory Berbasis Web (Studi Kasus: Cv. Sinar Abadi Cemerlang),” J. Teknol. Dan  Open Source, vol. 3, no. 2, pp. 144–157, 2020.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11200451
  • Nama : ALIAMAT PARINDURI
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Lestari Yusuf, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0062.S1.SI.SKRIPSI.I.2021
  • Diinput oleh : RTN
  • Terakhir update : 24 Desember 2021
  • Dilihat : 185 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020