SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN MENENTUKAN RUJUKAN RUMAH SAKIT TERBAIK BAGI PASIEN BPJS MENGGUNAKAN METODE WSM (WEIGHTED SUM MODEL) PADA RUMAH SAKIT DI KOTA DEPOK
- JUBITA HORNAI
ABSTRAK
ABSTRAK
Jubita Hornai (11140990), Sistem Penunjang Keputusan Menentukan Rujukan Rumah Sakit Terbaik Bagi Pasien Bpjs Menggunakan Metode Wsm (Weighted Sum Model) Pada Rumah Sakit Di Kota Depok Rumah sakit dibentuk salah satu lembaga publik yang berorientasi pada pelayanan pasien untuk melayani konsumen BPJS di bidang kesehatan, mencapai sebuah keberhasilan penelitian ini, Peneliti memerlukan landasan yang kuat yaitu organisasi yang mampu memperkuat dan memaksimumkan kompetensi pelayanan rumah sakit BPJS. Beberapa masyarakat dalam kesulitan pelayanan terhadap pasien BPJS yang kurang maksimal yang ada di rumah sakit Kota depok, kurangnya kesejahtaraan, atau mengembangkan pelayanan BPJS dengan mengunakan metode WSM ( Weighted sum Model) penelitian menentukan rujukan rumah sakit terbaik bagi pasien BPJS Kota Depok. Populasi sebanyak 334 responden dan sampel 77 responden yang ada pada rumah sakit Kota Depok, Kata Kunci : Sistem Penunjang Keputusan Menentukan Rujukan Rumah Sakit Terbaik Bagi Pasien Bpjs Menggunakan Metode Wsm (Weighted Sum Model) Pada Rumah Sakit Di Kota Depok
KATA KUNCI
Sistem Penunjang Keputusan
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] S. S. Mahmoud Et Al., “Hubungan Mutu Pelayanan Bpjs Kesehatan Dengan Kepuasan Pasien Di Instalasi Rawat Inap Kelas Ii Rumah Sakit Umum Daerah Sekayu,” Cnr-Isti Tech. Rep., Vol. 3, No. 2, Pp. 356–369, 2015. [2] Maulida Purba, “Bagi Pasien Bpjs Menggunakan Metode Weighted Sum Model ( Wsm ) Pada Puskesmas,” J. Ris. Sist. Inf. Dan Tek. Inform., vol. Volume (3), no. 3, pp. 103–112, 2018. [3] I. Indrianingrum and O. W. K. Handayani, “Input Sistem Rujukan Badan Penyelanggara Jaminan Sosial ( BPJS ) Kesehatan di Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama ( FKTP ) Kabupaten Jepara STIKES Muhammadiyah Kudus , Indonesia Abstrak,” Sci. J. Unnes, vol. 2, no. 2, pp. 140–147, 2017. [4] I. Wulansari, A. Suprayogi, and A. Nugraha, “Pembuatan Aplikasi Sebaran Lokasi Fasilitas Kesehatan Penerima Bpjs Kesehatan Di Kota Semarang Berbasis Android,” J. Geod. Undip, vol. 4, no. 4, pp. 240–247, 2015. [5] Ramadhani Noor Pratama, “Implementasi Metode Weighted Product Terhadap Sistem Pendukung Keputusan Puskesmas Di Dinas Kesehatan,” J. Sains dan Terap. Politek. Hasnur, vol. 02, no. 2, pp. 31–40, 2014. [6] permana, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Rumah Sakit Dengan Pelayanan Rawat Inap Terbaik,” J. Inform. Polinema, vol. 6, no. 4, pp. 55– 62, 2015. [7] D. P. Fardani, E. Wuryanto, and I. Werdiningsih, “Menggunakan Metode Extreme Learning Machine ( Studi Kasus : Poli Gigi Rsu Dr . Wahidin Sudiro Husodo Mojokerto ),” vol. 1, no. 1, 2015. [8] Fahmi, “Persepsi Guru Terhadap Pengambilan Keputusan,” J. Adm. Pendidik., vol. 2, no. 1, pp. 755–831, 2011. [9] A. Pendiagnosa, K. Warna, M. Pemrograman, B. Delphi, and S. Eniyati, “Perancangan Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan untuk Penerimaan Beasiswa dengan Metode SAW (Simple Additive Weighting),” J. Teknol. Inf. Din., vol. 16, no. 2, pp. 171–176, 2011. [10] A. A. S. Narayana and G. Juliarsa, “Kompleksitas Tugas Sebagai Pemoderasi Pengaruh Orientasi Tujuan Dan Self-Efficacy Pada Audit Judgment,” J. Ilm. Akunt. dan Bisnis, vol. 11, no. 1, pp. 28–40, 2016. [11] I. Fajarwati, N. S. Fitriasari, and H. Siregar, “Perbandingan Metode Weighted Product (WP), Weighted Sum Model (WSM) Dan Multi Attribute Utility Theory (MAUT) Dalam Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Tenaga Kerja,” J. Teor. dan Apl. Ilmu Komput., vol. 1, no. 1, pp. 25–32, 2018. [12] D. Handoko, “Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerima Dana Alokasi Khusus Menerapkan Metode Weight Sum Model,” Maj. Ilm. INTI, vol. 14, no. 3, pp. 264–268, 2019. [13] A. B. S. I. Jakarta, “METODE SIMPLE,” vol. XIV, no. 1, pp. 49–56, 2017. [14] B. Sudrajat, “Metode Profile Matching,” vol. 3, 2019.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11190440
- Nama : JUBITA HORNAI
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Margonda
- Tahun : 2020
- Periode : I
- Pembimbing : Rachman Komarudin, M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0024.S1.SI.SKRIPSI.I.2020
- Diinput oleh : SGM
- Terakhir update : 13 Desember 2022
- Dilihat : 92 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020