SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN BAN SEPEDA MOTOR HONDA SCOOPY DENGAN METODE MOORA (MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIC OF RATIO ANALYSIS)
- RENDY WIBI PRATAMA
ABSTRAK
ABSTRAK
Rendy Wibi Pratama (11160458), SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN BAN SEPEDA MOTOR HONDA SCOOPY DENGAN METODE MULTI OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIC OF RATIO ANALYSIS (MOORA)
Ban merupakan bagian terpenting pada sebuah kendaraan, karena ban satu-satunya yang mempunyai kontak langsung dengan permukaan jalan. Seiring berkembangnya jenis-jenis ban berbagai produsen ban pun bermunculan. Ban saat ini memiliki dua jenis, yaitu ban tubeless dan ban tubetype yang biasa disebut ban biasa. Ban tubetype atau biasa disebut ban jenis konvensional yang masih menggunakan ban dalam. Walaupun ada juga ban tipe tubeless juga menggunakan ban dalam tetapi ban tipe tubetype ini lebih lemah dalam berurusan dengan benda tajam karena strukturnya tidak sekeras ban tubeless sehingga lebih mudah bocor. Untuk mengatasi permasalahan pengambilan keputusan pemilihan ban pada sepeda motor honda scoopy yaitu dengan menggunakan metode Multi Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis (MOORA). Hasil dari perhitungan pada penelitian merupakan perankingan nilai tertinggi yang merupakan hasil yang dibutuhkan sebagai bahan pertimbangan oleh pengguna untuk menentukan pemilihan ban pada sepeda motor honda scoopy. Perhitungan dari hasil penelitian dapat ditentukan Merk Ban Michellin dengan hasil 0,45 menjadi peringkat 1, Merk Ban FDR dengan hasil 0,34 menjadi peringkat 2, Merk Ban IRC dengan hasil 0,25 menjadi peringkat 3, Merk Ban Aspira dengan hasil 0,24 menjadi peringkat 4 dan Merk Ban Corsa dengan hasil 0,18 menjadi peringkat 5. Maka dapat disimpulkan Merk Ban Michellin menjadi pilihan terbaik pada sepeda motor honda scoopy.
Kata Kunci: Metode MOORA, Pemilihan Ban Sepeda Motor Honda Scoopy, SPK
KATA KUNCI
Sistem Pendukung Keputusan
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] P. Alat, T. Ban, D. Eletrick, D. Teknologi, and T. Otomatis, “ELETRICK DENGAN TEKNOLOGI TIMER.”
[2] S. P. Martina and M. P. Aji, “ANALISIS TEKANAN COBLOS BAN TUBETYPE,” vol. V, pp. 151–154, 2016.
[3] S. Manurung, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN GURU DAN PEGAWAI TERBAIK MENGGUNAKAN METODE MOORA,” vol. 9, no. 1, pp. 701–706, 2018.
[4] F. Sari, METODE DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN. Yogyakarta: CV BUDI UTAMA, 2018.
[5] D. Fatihudin, METODE PENELITIAN, Pertama. Sidoarjo: Zifatama Publisher, 2015.
[6] Julio Warmansyah, Metode Penelitian Dan Pengolahan Data Untuk Pengambilan Keputusan Pada Perusahaan. Yogyakarta: Deepublish, 2020.
[7] N. W. Al-hafiz, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUKAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH MENERAPKAN MULTI-OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RATIO ANALYSIS ( MOORA ),” vol. I, pp. 306–309, 2017.
[8] L. A. Latif, M. Jamil, and S. H. Abbas, SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN TEORI DAN IMPLEMENTASI. Yogyakarta: CV BUDI UTAMA, 2018.
[9] Diana, METODE DAN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN. 2018.
[10] A. Ulva, D. Iqbal, and D. U. Sutiksno, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Bibit Lele Terbaik Menggunakan Metode MOORA ( Multi-Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis ) dan WASPAS ( Weight Aggregated Sum Product Assesment ),” pp. 177–185, 2018.
[11] A. Andini, G. A. Lestari, and I. Mawaddah, “Penerapan Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Ban Sepeda Motor Honda Dengan Metode Multi Objective Optimization on The Basic of Ratio Analysis ( MOORA ),” vol. 5, no. 1, pp. 29–35, 2018.
[12] K. Nisa, A. Nur, and S. R. Andani, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN OPERATOR SELULER MENGGUNAKAN METODE MULTI-OBJECTIVE OPTIMIZATION ON THE BASIS OF RATIO ANALYSIS ( MOORA ),” vol. 2, pp. 305–310, 2018.
[13] D. Assrani, N. Huda, R. Sidabutar, I. Saputra, and O. K. Sulaiman, “Penentuan Penerima Bantuan Siswa Miskin Menerapkan Metode Multi Objective Optimization on The Basis of Ratio Analysis ( MOORA ),” vol. 5, no. 1, pp. 1–5, 2018.
[14] S. Alvita, N. Intan, F. Syahputra, K. Ulfa, and G. L. Ginting, “Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Mekanik Sepeda Motor Terbaik Menggunakan Metode Multi Objective Optimization on The Basis of Ratio Analysis ( MOORA ),” vol. 5, no. 1, pp. 66–70, 2018.
[15] I. Hidayatulloh and T. Purwokerto, “METODE MOORA DENGAN PENDEKATAN PRICE-QUALITY RATIO UNTUK,” pp. 62–68, 2017.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11160458
- Nama : RENDY WIBI PRATAMA
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Margonda
- Tahun : 2020
- Periode : I
- Pembimbing : Titin Prihatin, M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0015.S1.SI.SKRIPSI.I.2020
- Diinput oleh : SGM
- Terakhir update : 12 Desember 2022
- Dilihat : 73 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020