ANALISIS PENGGUNAAN SAP PADA PT. RAHARJA JAYA MANDIRI MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 5 DOMAIN MEA

  • PASKAL SURANTA

ABSTRAK

PT. Raharja Jaya Mandiri merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang manufaktur yang telah mengimplementasikan sistem ERP jenis SAP . Permasalahan yang sering terjadi adalah tidak sesuainya data yang dihasilkan oleh teknologi yang digunakan. Untuk memastikan bahwa prosedur yang digunakan perusahaan berjalan dengan semestinya, maka perlu dilakukan evaluasi untuk sistem SAP yang digunakan. Evaluasi ini dilakukan dengan menggunakan Framework COBIT 5 yang merupakan standar COBIT versi terbaru yang dipublikasikan oleh Information System Audit and Control Association (ISACA). Penelitian ini akan berfokus pada domain Monitor, Evaluate and Assess (MEA) dengan sub-domain MEA01. Dalam pengumpulan data dan informasi, peneliti melakukan observasi, wawancara dengan staf kepegawaian PT. Raharja Jaya Mandiri dan menggunakan kuesioner dengan metode skala likert. Berdasarkan penelitian ini, ditemukan bahwa sub-domain MEA01 menghasilkan indeks 3. Kesimpulannya adalah nilai capability berada pada level ke 3 atau nilai Estabilished Process yang menunjukkan bahwa perusahaan sudah menjalankan & mengimplementasikan proses yang sudah ditetapkan oleh Sistem Operasional Prosedur.

KATA KUNCI

Audit Sistem Informasi,COBIT 5,Persediaan Barang


DAFTAR PUSTAKA

[1] C. Layongan, G. N. Nangoi, and M. K. Kalalo, “Pengaruh Kualitas Sistem dan Kualitas Informasi Software SAP terhadap Kepuasan Pengguna pada PT PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Kotamobagu,” J. LPPM Bid. EkoSosBudKum (Ekonomi, Sos. Budaya, dan Hukum), vol. 5, no. 2, pp. 309–322, 2022.

[2] S. Anshori, “Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Sebagai Media Pembelajaran,” Civ. J. Ilmu Pendidik. PKn dan Sos. Budaya, vol. 2, no. 1, pp. 88–100, 2018.

[3] D. A. Putri, R. Handayani, N. Yunita, and S. Marlina, “AUDIT SISTEM INFORMASI INVENTARIS TOKO CIELYN MENGGUNAKAN FRAMEWORK COBIT 5,” J. Digit, vol. 13, no. 2, p. 134, 2023, doi: 10.51920/jd.v13i2.349.

[4] S. S. Utami, H. Susilo, and Riyadi, “ANALISIS PENERAPAN ENTERPRISE RESOURCE PLANNING (ERP) (Studi pada PT Domusindo Perdana),” J. Adm. Bisnis S1 Univ. Brawijaya, vol. 33, no. 1, pp. 165–170, 2016.

[5] R. Fauzan and R. Latifah, “Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Untuk Mengontrol Manajemen Kualitas Menggunakan Cobit 4.1 (Studi Kasus?: PT Nikkatsu Electric Works),” J. Tek. Inform. dan Sist. Inf., vol. 1, no. 3, pp. 235–244, 2015, doi: 10.28932/jutisi.v1i3.402.

[6] T. M. , A. S. S. , Nurul Mutiah, “Tata Kelola Manajemen Aset Ti Menggunakan Framework Cobit 5 Dan Itam,” Coding J. Komput. dan Apl., vol. 8, no. 2, 2020, doi: 10.26418/coding.v8i2.41264.

[7] S. Batan, “pada SIKAP. Kata kunci?: COBIT 4.1, BATAN, SIKAP,” vol. X, no. 1, pp. 23–35.

[8] D. Krisnandari, D. M. Wiharta, and N. P. Sastra, “Penerapan Teknologi Informasi dalam Reformasi Birokrasi pada Bidang Pendidikan,” Maj. Ilm. Teknol. Elektro, vol. 18, no. 2, 2019, doi: 10.24843/mite.2019.v18i02.p19.

[9] D. E. C. Na and C. Hipertensiva, “No ????????????????????? ?????????????????Title,” vol. 5.

[10] N. D. Setyaningrum, Suprapto, and A. Kusyanti, “Evaluasi Manajemen Risiko Teknologi Informasi Menggunakan Framework COBIT 5 (Studi Kasus: PT. Kimia Farma (Persero) Tbk – Plant Watudakon),” J. Pengemb. Teknol. Inf. Dan Ilmu Komput., vol. 2, no. 1, pp. 143–152, 2018, [Online]. Available: http://jptiik.ub.ac.id

[11] N. Hellyda Hermawati and S. Rosyida, “This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License Inventory Information System Audit Using Cobit 5 Domain MEA at PT. Telkom Akses Pontianak,” Minist. Educ. Cult. Accredit., vol. 24, no. 2, pp. 117–124, 2022, [Online]. Available: https://doi.org/10.31294/p.v24i2.1317

[12] J. Sabtu, “Penerapan Tata Kelola Teknologi Informasi dan Pengukuran Maturity Level Menggunakan Domain MEA (Monitor, Evaluate Dan Assess) Dengan Framework COBIT (Studi Kasus: Sistem Informasi Akademik AIKOM,” Metik J., vol. 5, no. 1, pp. 25–35, 2021, doi: 10.47002/metik.v5i1.204.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12190072
  • Nama : PASKAL SURANTA
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : II
  • Pembimbing : Hidayanti Murtina, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0058.S1.IF.SKRIPSI.II.2023
  • Diinput oleh : SEP
  • Terakhir update : 27 Maret 2024
  • Dilihat : 43 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020