ANALISIS UI/UX PADA WEBSITE SMP CAHAYA HARAPAN BEKASI MENGGUNAKAN METODE HEURISTIC

  • FRANSISKUS BARAN

ABSTRAK

Munculnya suatu permasalahan yang mencakup user interface maupun user experience. Untuk mengukur sejauh mana pengalaman serta kenyamanan pengguna dalam mengakses website SMP Cahaya Harapan bisa dilakukan pengujian usability yang mana pengujian ini menggunakan metode heuristic. Metode Heuristic merupakan metode yang digunakan untuk menemukan kesalahan pada desain Sistem informasi secara teknis dapat diartikan sebagai seperangkat komponen yang saling memiliki hubungan untuk mendukung pengambilan keputusan serta mendorong sebuah instansi. Salah satu instansi yang telah menggunakan sistem informasi adalah SMP Cahaya harapan Bekasi pada sistem informasi website akademik SMP Cahaya Harapan Bekasi. Seiring dengan perkembangan serta berjalanannya pengoperasian tentu memungkinkan antarmuka berdasarkan 10 prinsip yang ada. Hasil penelitian yang didapat menunjukan bahwasannya nilai tertinggi skor adalah mencapai 4.40 yang berarti menunjukan bahwa sistem informasi pada website SMP Cahaya Harapan Bekasi sudah memberikan Informasi yang ditampilkan jelas dan dapat dipahami (H1), sedangkan nilai terendah adalah 4.01 yang mana dari skor ini menunjukan bahwa sistem informasi pada website SMP Cahaya Harapan Bekasi kurang dalam Pembatalan sebuah operasi yang mudah.

KATA KUNCI

Sistem Informasi,User interface dan user experience,Heuristic evaluation


DAFTAR PUSTAKA

[1] I. Rochmawati, “ANALISIS USER INTERFACE SITUS WEB IWEARUP.COM,” 2019. [Online]. Available: www.iwearup.com

[2] A. Wijaya, A. Sitompul, and A. Aliyanto, “Evaluasi User Interface Website ECommerce … …(Arif EVALUASI USER INTERFACE WEBSITE E-COMMERCE MENGGUNAKAN METODE HEURISTIC,” J. Ilm. MATRIK, vol. 24, no. 2, 2022.

[3] “Tampilan Analisis dan Evaluasi User Interface Design untuk Usability menggunakan Metode Heuristic Evaluation pada Web Perusahaan Bioteknologi”.

[4] M. J. J. F. U. M. Fadly, “Analisis Sistem Informasi Pemasaran Pada Komunitas Barbershops Menggunakan Framework COBIT 5 Domain Deliver Service And Support (DSS),” J. Teknol. dan Sist. Inf., no. Vol 2, No 3 (2021): Volume 2 No. 3 September 2021, pp. 66–80, 2021, [Online]. Available: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi/article/downloadSuppFile/849/1

[5] Y. Septiani, E. Arribe, and R. Diansyah, “( Studi Kasus?: Mahasiswa Universitas Abdurrab Pekanbaru ),” J. Teknol. dan Open Source, vol. 3, no. 3, pp. 131–143, 2020.

[6] C. Ayetulloh, H. Kuswara, N. Palasara, M. Fernando, and Z. R. Karim, “Analisa Bisnis Limbah Pada Cv.Duta Gemilang Jaya,” J. Inf. Syst. Informatics Comput., vol. 5, no. 1, p. 99, 2021, doi: 10.52362/jisicom.v5i1.388.

[7] A. Oktafina, F. Arifatul Jannah, M. Fahrur Rizky, M. Verrel Ferly, Y. Dharma Tangtobing, and S. Rahayu Natasia, “EVALUASI USABILITY WEBSITE MENGGUNAKAN METODE HEURISTIC EVALUATION STUDI KASUS: (WEBSITE DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA XYZ),” Antivirus J. Ilm. Tek. Inform., vol. 15, no. 2, pp. 134–146, Aug. 2021, doi: 10.35457/antivirus.v15i2.1553.

[8] R. Harminingtyas, “Analisis Layanan Website Sebagai Media P,” Anal. Layanan Website Sebagai Media Promosi, Media Transaksi Dan Media Inf. Dan Pengaruhnya Terhadap Brand Image Perusah. Pada Hotel Ciputra Di Kota Semarang, vol. 33, no. 6, pp. 621–637, 2014.

[9] A. Rose Irawati, D. Kurniawan, R. Aflaza Arba, P. Studi Ilmu Komputer, and F. Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, “Evaluasi Heuristik pada Aplikasi Terampil untuk Optimalisasi User Interface dan User Experience,” 2020.

[10] M. N. El Ghiffary, T. D. Susanto, and A. H. Prabowo, “Analisis Komponen Desain Layout, Warna, dan Kontrol pada Antarmuka Pengguna Aplikasi Mobile Berdasarkan Kemudahan Penggunaan (Studi Kasus: Aplikasi Olride),” J. Tek. ITS, vol. 7, no. 1, 2018, doi: 10.12962/j23373539.v7i1.28723.

[11] W. B. Pratiwi and G. S. Nugraha, “REDESIGN UI PADA TAMPILAN WEBSITE DINAS,” vol. 4, no. 2, pp. 161–168, 2023.

[12] D. A. Malik, “Sistem Informasi,Keuangan,Auditing dan Perpajakan.”

[13] P. Weichbroth, “Usability of mobile applications: A systematic literature study,” IEEE Access, vol. 8, no. March, pp. 55563–55577, 2020, doi: 10.1109/ACCESS.2020.2981892.

[14] P. Raharjo, W. Ananta Kusuma, and H. Sukoco, “Uji Usability Dengan Metode Cognitive Walkthrough Pada Situs Web Perpustakaan Universitas Mercu Buana Jakarta,” J. Pustak. Indones., vol. 15, no. 1, pp. 19–27, 2016.

[15] S. Vika Ngainul, O. Juwita, and T. Dharmawan, “ANALISIS USER INTERFACE TERHADAP WEBSITE AKTA ONLINE BANYUWANGI MENGGUNAKAN METODE HEURISTIC EVALUATION,” 2019.

[16] K. Majrashi and M. Hamilton, “A Cross-Platform Usability Measurement Model,” Lect. Notes Softw. Eng., vol. 3, no. 2, pp. 132–144, 2015, doi: 10.7763/lnse.2015.v3.179.

[17] K. G. S. Mandika, D. P. Githa, and N. K. D. Rusjayanthi, “Analisis User Interface Pada Sistem Satuan Kredit Partisipan Universitas Udayana Menggunakan Metode Usabillity Testing,” JITTER-Jurnal Ilm. Teknol. dan Komput., vol. 3, no. 1, 2022.

[18] J. Nielsen, “Usability Engineering. Mountain View,” 2014.

[19] Y. M. Geasela, P.- Ranting, and J. F. Andry, “Analisis User Interface terhadap Website Berbasis E-Learning dengan Metode Heuristic Evaluation,” J. Inform., vol. 5, no. 2, pp. 270–277, 2018, doi: 10.31311/ji.v5i2.3741.

[20] I. Gusti et al., “Analisis Usability Aplikasi iBadung Menggunakan Heuristic Evaluation Method Analisis Usability Aplikasi iBadung Menggunakan Heuristic Evaluation Method (I Gusti Ayu Agung Diah Indrayani)”.

[21] R. Alroobaea and P. J. Mayhew, How Many Participants are Really Enough for Usability Studies? 2014. doi: 10.1109/SAI.2014.6918171.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12220601
  • Nama : FRANSISKUS BARAN
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : II
  • Pembimbing : Sri Muryani, M.Kom.
  • Asisten :
  • Kode : 0056.S1.IF.SKRIPSI.II.2023
  • Diinput oleh : SEP
  • Terakhir update : 27 Maret 2024
  • Dilihat : 32 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020