Aplikasi CareCrew Pencari Asisten Rumah Tangga Terpercaya

  • Anugerah Christian, Daniel Kelvin T, dan Kevin Victorio Sumo

ABSTRAK

Anugerah Christian (12190239), Daniel Kelvin T (12190201), Kevin Victorio Sumolang (12190086), Aplikasi CareCrew Pencari Asisten Rumah Tangga Terpercaya

Kehidupan berkeluarga masyarakat modern yang padat aktivitas, sering menghadapi kesulitan dalam mengerjakan pekerjaan rumah tangga. Dalam konteks ini, asisten rumah tangga memiliki peran penting dalam membantu keluarga menjalani kesibukan tersebut. Namun, mencari asisten rumah tangga yang dapat dipercaya dan bertanggung jawab tidaklah mudah. Melalui pemberdayaan teknologi informasi, penulis mengembangkan aplikasi CareCrew sebagai solusi untuk memudahkan pencarian asisten rumah tangga yang dapat diandalkan. Aplikasi CareCrew diimplementasikan pada sistem operasi Android. Aplikasi ini dibangun menggunakan framework Flutter dan bahasa pemrogramman Dart dengan database MySQL untuk penyimpanan data. Aplikasi CareCrew diimplementasikan pada sistem operasi Android. Pengujian aplikasi menggunakan metode black box testing untuk mengetahui fungsi-fungsi aplikasi berjalan baik dan diterima semua aktor.

Kata Kunci : CareCrew, aplikasi mobile, Start-up,

KATA KUNCI

Aplikasi,Informatika


DAFTAR PUSTAKA

[1] K. Ardila, “TA?: Rancang Bangun Aplikasi Rekomendasi Asisten Rumah Tangga untuk Penyalur Tenaga Kerja pada CV Usaha Karya Mandiri Berbasis Websitefile:///G:/Semester Akhir/Citation/Penelitian Terdahulu/18410100122- 2022-UNIVERSITASDINAMIKA.pdf,” Universitas Dinamika, 2022. [Online]. Available: https://repository.dinamika.ac.id/id/eprint/6694/

[2] S. S. Nugroho, A. R. Irawati, and A. Ardiansyah, “Aplikasi Pencarian Asisten Rumah Tangga ‘Asistenku’ Pada Modul Mitra Berbasis Android,” J. Pepadun, vol. 3, no. 2, pp. 158–167, 2022, doi: 10.23960/pepadun.v3i2.113.

[3] E. Siregar, “Duh! Cari PRT Sekarang Makin Susah, Ternyata Ini Sebabnya,” CNBC indonesia, 2019. https://www.cnbcindonesia.com/news/20191128085751-4-118561/duh-cariprt-sekarang-makin-susah-ternyata-ini-sebabnya

[4] Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia, “Profil Internet Indonesia 2022,” Apji.or.Od, no. June, p. 10, 2022, [Online]. Available: apji.or.id

[5] R. Wijianto, Perancangan Web Design. 2018. [Online]. Available: https://repository.nusamandiri.ac.id/index.php/rep

[6] A. Biessek, Flutter for Beginners?: an Introductory Guide to Building CrossPlatform Mobile Applications with Flutter and Dart 2. Birmingham: Packt Publishing Ltd., 2019.

[7] A. Stellman and J. Greene, Learning Agile: Understanding Scrum, XP, Lean, and Kanban. O’Reilly Media, 2014. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=T7BhngEACAAJ

[8] I. Harazki, A. P. Kharisma, and C. Dewi, “Pengembangan Aplikasi Pencarian Pembantu Rumah Tangga berbasis Android,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 4, no. 11, pp. 3823–3832, 2020, [Online]. Available: https://jptiik.ub.ac.id/index.php/j-ptiik/article/view/8140

[9] F. A. Muchtar, N. Sariana, and U. Al Faruq, “Rancang Bangun Sistem Informasi Penyedia Jasa Asisten Rumah Tangga Dan Pengasuh Anak Dengan Menggunakan V-Model,” J. Desain dan Ind. Kreat., vol. 1, no. 2, 2021.

[10] R. Refandaru, N. Farkhatin, and F. Widiyatun, “Perancangan Aplikasi Penyaluran Jasa Pembantu Rumah Tangga LPK Jaya Mandiri,” J. Ris. dan Apl. Mhs. Inform., vol. 3, no. 03, pp. 456–463, 2022, doi: 10.30998/jrami.v3i03.2207.

[11] A. R. Baktiar, D. Mulainsyah, E. C. Sasmoro, and E. Sumiati, “Pengujian Menggunakan Black Box Testing dengan Teknik State TransitionTesting Pada Perpustakaan Yayasan Pendidikan Islam Pakualam Berbasis Web,” J. Kreat. 50 Mhs. Inform., vol. 2, no. 1, pp. 142–145, 2021.

[12] B. Johnson, Visual Studio Code: End-To-End Editing and Debugging Tools for Web Developers, no. 0. John Wiley & Sons, Inc., 2019. [Online]. Available: www.wiley.com

[13] Modul Sistem Basis Data UBSI, “Konsep Dasar Basis Data ( Database ) Pengenalan Basis Data,” Tek. Inform., vol. 1 No.1, pp. 1–18, 2019, [Online]. Available: https://repository.bsi.ac.id/index.php/unduh/item/292089/MODULSISTEM-BASIS-DATA.pdf

[14] A. Eko Widodo M.Kom, Modul Aplikasi Basis Data. Jakarta: Nusa Mandiri, 2018. [Online]. Available: https://repository.nusamandiri.ac.id/repo/files/228298/download/MODULAPLIKASI-BASIS-DATA-BARU.pdf

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12190239
  • Nama : Anugerah Christian, Daniel Kelvin T, dan Kevin Victorio Sumo
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Robi Sopandi, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0037.S1.IF.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : SNI
  • Terakhir update : 22 Januari 2024
  • Dilihat : 29 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020