IMPLEMENTASI DDOS MITIGATION SEBAGAI FILTER PAKET PADA KEAMANAN JARINGAN KOMPUTER RUMAH SAKIT BHAYANGKARA TK. I PUSDOKKES POLRI.

  • FIKRI ROMADHON

ABSTRAK

Rumah Sakit sebagai salah satu pelayanan publik yang membutuhkan peranan dari infrastruktur jaringan dalam mendukung proses pelayanan kesehatan, tentu membutuhkan instalasi jaringan komputer yang memadai. Salah satu bentuk permasalahan dalam jaringan komputer pada Rumah Sakit Bhayangkara TK.I Pusdokkes Polri adalah adanya serangan DDOS (Distributed Denial of Service) yang merupakan serangan cyber dengan cara mengirimkan fake traffic atau lalu lintas palsu ke suatu sistem atau server secara terus menerus. Dampaknya, server tersebut tidak dapat mengatur seluruh traffic sehingga menyebabkan down dan pelayanan di rumah sakit menjadi terganggu. Untuk mencegah terjadinya serangan paket fiktif dengan jumlah banyak (DDOS), maka penulis menggunakan firewall filter rules, pada raw, yang memungkinkan action dilakukan sebelum connection tracking yaitu pada saat proses terjadinya serangan, sebelum masuk ke dalam sistem jaringan, aliran paket tersebut sudah diputus (drop) sehingga dapat menghemat resource dan tidak membebani kinerja perangkat. Pengujian penulis berhasil untuk memutus IP yang melakuakan serangan serta mencatat alamat IP yang melakukan serangan dimenu address list.

KATA KUNCI

Jaringan,DDOS,RAW


DAFTAR PUSTAKA

[1] U. Radiyah, “Optimalisasi Keamanan Wide Area Network (WAN) Menggunakan Raw Firewall Berbasis Mikrotik pada PT. Permata Graha Nusantara,” INTI Nusa Mandiri, vol. 17, no. 1, pp. 16–23, 2022, doi: 10.33480/inti.v17i1.3401.

[2] A. Muzakir and M. Ulfa, “Analisis Kinerja Packet Filtering Berbasis Mikrotik Routerboard Pada Sistem Keamanan Jaringan,” Simetris J. Tek. Mesin, Elektro dan Ilmu Komput., vol. 10, no. 1, pp. 15–20, 2019, doi: 10.24176/simet.v10i1.2646.

[3] K. Novel and D. Saputra, “Perancangan Network Filtering Dengan Menggunakan Linux Zentyal,” Reputasi J. Rekayasa Perangkat Lunak, vol. 1, no. 1, pp. 1–6, 2020, [Online]. Available: http://jurnal.bsi.ac.id/index.php/reputasi/article/view/349

[4] M. Fakhmi and L. M. Gultom, “Peningkatan Keamanan Router Mikrotik Terhadap Serangan Syn Flood dengan Menggunakan Firewall Raw (Studi kasus?: Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 3 Bengkalis),” Semin. Nas. Ind. Dan Teknol., pp. 260–277, 2021.

[5] A. S. Fardani and I. Neforawati, “Instalasi Kabel Fiber Optic dan Perangka t Switch untuk Layanan Internet Menggunakan Metode CWDM oleh PT. XYZ,” Multinetics, vol. 5, no. 1, pp. 46–56, 2020, doi: 10.32722/multinetics.v5i1.2787.

[6] M. Syafrizal and U. A. Yogyakarta, Pengantar Jaringan Komputer. Penerbit Andi, 2020. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=UKNyejI7H0IC

[7] H. Yuliandoko, Jaringan Komputer Wire dan Wireless Beserta Penerapannya. Deepublish, 2018. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=gyFsDwAAQBAJ

[8] T. Arifianto, L. I. Mukti, D. A. Feryando, and F. Winjaya, “Prototype Interlocking Base Computer pada Perancangan Pengendalian Sistem Track Side Unit Menggunakan Ethernet,” J. Ilm. Intech Inf. Technol. J. UMUS, vol. 3, no. 02, pp. 102–118, 2021, doi: 10.46772/intech.v3i02.479.

[9] M. Setiono, L. Santoso, A. N.-J. Infra, and undefined 2016, “Audit Sistem Keamanan Jaringan Pada PT TRIAS SENTOSA TBK,” Publication.Petra.Ac.Id, vol. 4, pp. 10–25, 2018, [Online]. Available: http://publication.petra.ac.id/index.php/teknik-informatika/article/view/4554

[10] M. Ainy, “Mengenal IP Address Versi 4 Dalam dunia komunikasi,” pp. 1–7, 2019.

[11] A. Amarudin, “Desain Keamanan Jaringan Pada Mikrotik Router OS Menggunakan Metode Port Knocking,” J. Teknoinfo, vol. 12, no. 2, p. 72, 2018, doi: 10.33365/jti.v12i2.121.

[12] S. K. Muh. Sahal, Administrasi Infrastruktur Jaringan SMK/MAK Kelas XII. Gramedia Widiasarana indonesia, 2021. [Online]. Available: https://books.google.co.id/books?id=7PwWEAAAQBAJ

[13] F. Khafif, “Peningkatan Pelayanan Internet Menggunakan Mikrotik Dan Software Winbox Di Ptipd Uin Walisongo Sem arang,” 3rd Natl. Semin. Marit. Interdiscip. Stud., vol. 3, no. 1, pp. 3–6, 2021.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12220182
  • Nama : FIKRI ROMADHON
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Hani Harafani, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0014.S1.IF.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : SEP
  • Terakhir update : 05 Januari 2024
  • Dilihat : 36 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020