Sistem Informasi Pencatatan Ketersediaan Data Peralatan Pada Pt. Rusli Vinilon Sakti Berbasis Website

  • Surya Permana

ABSTRAK

Sistem pencatatan dan pencarian data yang masih dilakukan secara konvensional yaitu dengan cara membuka buku catatan dan mencatat data pada buku laporan. Dengan cara kerja seperti itu tentu ssangat menyulitkan dan memakan waktu yang lebih lama terlebih lagi jika catatan data hilang atau rusak. Tentu perlunya pengembangan pada cara kerja seperti itu agar dapat memudahkan pekerjaan sekaligus mengikuti perkembangan teknologi, pada pembuatan system informasi berbasis website ini diharapkan menjadikan pekerjaan menjadi lebih mudah untuk dikerjaan. Memberi kemudahaan untuk melakukan pencatatan data dan pencarian data bahkan memudahkan untuk user melakukan permintaan barang tanpa harus lagi mengantarkan selembar kertas kepada bagian admin, dengan menggunakan system informasi ini melakukan permintaan barang bisa dilakukan menggunakan website yang sudah dibuat . sungguh menjadikan pekerjaan menjadi lebih mudah dan tidak merepotkan

KATA KUNCI

Sistem Informasi


DAFTAR PUSTAKA

[1] Agusvitanto, Sistem Informasi Inventori Gudang Untuk Mengontrol Persediaan Barang Pada Gudang Studi Kasus : PT.Alaisys Sidoarjo Vol 1, No 1 (2017) 

[2] Fatim Nugrahanti, Perancangan Sistem Informasi Inventory Sparepart Mesin Fotocopy Dengan Menggunakan Visual Delphi 7 (Studi Kasus di UD. Eka Taruna Madiun), ISSN: 2089-9815, Madiun

[3] S Suci Indah, “Bagaimana Membuat Sistem Informasi Berbasis Web Pada Toko Bangunan Kasyifa”, 2019 .

[4] Abdul Kadir, Pengenalan Sistem Informasi, Andi Offset, Yogyakarta, 2002.

[5] Davis, Gordon B, Kerangka Dasar: Sistem Informasi Manajemen, Bagian I Pengantar. Seri Manajemen No. 90-A. Cetakan Kedua Belas, Jakarta: PT. Pustaka Binawan Pressindo, 2002).

[6] Jogiyanto , (Dalam Buku Analisa dan Desain Sistem Informasi). 2005, 1.

[7] Edhy Sutanta,  Sistem informasi manajemen. Graha ilmu, Yogyakarta, 2009.

[8] Brien, J. O., & Markas, G. Management Information System (Vol. 10th).2011

[9] Abdul Kadir, Dasar Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP, Yogyakarta, 2008.

[10] Eric Herman1 ,Novi Safriadi2 , Helfi Nasution3. Sistem Informasi Manajemen PT. Kapuas Jaya Anugerah

 [11] Gita Oktavianti, Pengembangan Sistem Informasi, Jakarta 2019.

[12] Ongky Darmansyah Mekakau, dkk., Analisis Pengembangan Sistem Informasi Reservasi Transportasi, Malang, 2013.

[13] Menurut Rosa dan Shalahuddin (2015 : 133) “UML (Unified Modeling Language)”

[14] Brady dan Loonam, Penegertian ERD 2010

[15]Menurut Shidiq dan Hasugian, Pengertian LRS. Tahun 2012 : 608

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12171035
  • Nama : Surya Permana
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2021
  • Periode : I
  • Pembimbing : Kresna Ramanda, M. Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0042.S1.TI.SKRIPSI.I.2021
  • Diinput oleh : SNI
  • Terakhir update : 04 Oktober 2022
  • Dilihat : 90 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020