Rancang Bangun Robotika Penyemprotan Disinfektan Menggunkan Mikro Controller Arduino.

  • Zola Isma Tanjung, Yusuf Saefuddin, Felik Kriswanto

ABSTRAK

Tahun 2019 virus covid-19 pertama kali muncul di Wuhan, China dan berkembang sangat cepat di seluruh dunia. Ketidakdisiplinnya manusia terhadap himbauan pemerintah setempat yang membuat semakin tinggi angka positif yang ada di Indonesia bahkan dunia. Disinilah era milenial saat ini berlomba-lomba berinovasi terhadap perkembangan teknologi yang memungkinkan untuk memberikan pengaruh besar dalam meminimalisir penyebaran covid-19. Dengan adanya alat penyemprot disenfektan yang bisa dikendalikan dari jarak jauh dapat membantu para relawan penanggulangan covid-19 agar tidak berkontak jarak dekat dengan daerah yang memungkinkan adanya virus tersebut.

Alat robotika kita ini menggunakan komponen utama arduino uno sebagai mikrokontroller komponen-komponen pendukung lainnya seperti, motor driver untuk penggerak dari motor DC (gearbox), relay sebagai saklar waterpump, dan bluetooth sebagai penghubung antara smarthphone dengan robotika. Tujuan dari pembuatan alat ini ditunjukan agar masyarakat mampu menggunakan teknologi secara bijak dan teratur agar sistem pada robot berjalan sesuai perintah yang dikendalikan. Permasalahan penyemprotan yang sering terjadi secara manual adalah memerlukan manusia yang akan  menguras tenaga dan berdampak lebih jika tidak mendapatkan APD. Melihat permasalahan ini maka dirancang sebuah pengontrolan alat semprot disinfektan menggunakan mikrokontroller arduino dan smartphone android yang dimana pengontrolan ini dilakukan secara wireless melalui modul Bluetooth sebagai media komunikasi ke arduino uno. Walaupun penulis menyadari masih banyak yang harus dikembangkan dan diperbaiki lagi dari penulis buat ini.

KATA KUNCI

Romantis,Mikrokontroller


DAFTAR PUSTAKA

[1]   F. Kedokteran and U. Lampung, “Wellness and healthy magazine,” vol. 2, no. February, pp. 187–192, 2020.

[2]     A. Giyartono and E. Kresnha, “APLIKASI ANDROID PENGENDALI LAMPU RUMAH BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA328,” no. November, pp. 1–9, 2015.

[3]     Y. A. Prasetyo, N. Ambarsari, P. Studi, S. Informasi, and U. Telkom, “PENGEMBANGAN WEB E-COMMERCE BOJANA SARI MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPE,” vol. 2, no. 1, pp. 1042–1056, 2015.

[4]     J. Techno, N. Mandiri, V. Xiii, and N. September, “ISSN 1978-2136 | Rancang Bangun Sistem ... ISSN 1978-2136 | Rancang Bangun Sistem ...,” vol. XIII, no. 2, pp. 63–71, 2016.

[5]     B. Atmega et al., “RANCANG BANGUN ALAT PEMBELAJARAN MICROCONTROLLER,” vol. 2, no. 1, 2015.

[6]     A. F. Silvia, E. Haritman, and Y. Muladi, “RANCANG BANGUN AKSES KONTROL PINTU GERBANG BERBASIS ARDUINO DAN ANDROID,” vol. 13, no. 1, pp. 1–10, 2014.

[7]     D. Alexander and O. Turang, “PENGEMBANGAN SISTEM RELAY PENGENDALIAN DAN PENGHEMATAN PEMAKAIAN LAMPU BERBASIS MOBILE,” vol. 2015, no. November, pp. 75–85, 2015.

[8]     A. Fitriandi, E. Komalasari, and H. Gusmedi, “Rancang Bangun Alat Monitoring Arus dan Tegangan Berbasis Mikrokontroler dengan SMS Gateway,” vol. 10, no. 2, 2016.

[9]     M. A. Atmega, “Elevator atau Lift,” vol. 4, no. 3, pp. 100–112, 2013.

[10]   R. Birdayansyah, N. Sudjarwanto, O. Zebua, and A. L. Belakang, “Pengendalian Kecepatan Motor DC Menggunakan Perintah Suara Berbasis Mikrokontroler Arduino,” vol. 9, no. 2, 2015.

[11]   E. Ferdiansyah, F. T. Industri, and F. T. Industri, “PERANCANGAN ALAT BANTU PENGUKURAN JARAK DALAM GUA,” vol. 5, no. 1, pp. 36–40, 2017, doi: 10.21063/JTIF.2017.V5.1.36-40.

[12]   S. Teknika et al., “Perancangan wirless starter kendaraan bermotor memanfaatkan bluetooth berbasis arduino,” vol. 1, no. 2, pp. 207–225, 2018.

[13]   I. M. A. Wirawan, G. S. Santyadiputra, and N. Sugihartini, “Sistem Pemantau Suhu Lab Jarak Jauh Berbasis Arduino,” Denpasar-Bali, 28 Oktober 2017, pp. 82–89, 2017.

[14]   O. B. Kharisma, H. Burhanuddin, and P. Utama, “PENGEMBANGAN SISTEM PENGAMAN PINTU LABORATORIUM ROBOTIKA UIN SULTAN SYARIF KASIM BERDASARKAN SIULAN BERBASIS SENSOR FC-04 DAN MIKROKONTROLER ATMEGA 328,” vol. 7, no. 1, pp. 114–125, 2018.

[15]   N. T. Wirawan, R. N. Ernes, P. Studi, and S. Komputer, “Pembuatan teknologi robotik dalam dunia militer sebagai media pemantau dan negosiasi berbasiskan artificial intelligence,” vol. 6, no. 2, pp. 155–162, 2020.

[16]   P. Prasetyawan, Y. Ferdianto, S. Ahdan, and F. Trisnawati, “Pengendali Lengan Robot Dengan Mikrokontroler Arduino Berbasis Smartphone,” vol. 7, no. 2, pp. 104–109, 2018.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12160201
  • Nama : Zola Isma Tanjung, Yusuf Saefuddin, Felik Kriswanto
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Herman Kuswanto, M. Kom
  • Asisten : Rosi Kusuma Serli, M. Kom
  • Kode : 0023.S1.IF.SKRIPSI.I.2020
  • Diinput oleh : SNI
  • Terakhir update : 01 November 2022
  • Dilihat : 59 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020