ANALISA DAN PERANCANGAN UI/UX APLIKASI MOBILE SEBAGAI PEMASARAN PRODUK UMKM DENGAN MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING

  • EVA ZULIANA DEWI dan MAY FRANSISCA

ABSTRAK

Website “Produk UMKM Online” merupakan marketplace atau e-commerce yang digunakan sebagai media untuk memfasilitasi pelaku UMKM di Indonesia dalam memasarkan produknya dan membantu pelaku UMKM untuk lebih meningkatkan hasil penjualan produknya serta membantu berperan penting terhadap proses berlangsungnya bisnis UMKM di Indonesia. Akan tetapi penulis menemukan dalam website tersebut masih terdapat beberapa kekurangan, sehingga penulis melakukan penelitian pada website tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan rekomendasi sebagai bahan referensi berupa rancangan prototype agar dapat dikembangkan di masa yang akan datang. Pada penelitian ini penulis menggunakan pendekatan metode Design Thinking untuk dapat menghasilkan rancangan UI/UX yang sesuai dengan kebutuhan pengguna. Terdapat beberapa proses dalam metode penelitian yang penulis gunakan yaitu empathize, define, ideate, prototype, dan testing. Tahapan prototype melalui beberapa tahap yaitu memahami suatu masalah, merancang solusi kemudian pembuatan prototype yang selanjutnya dilakukan pengujian terhadap beberapa pengguna. Penerapan metode Design Thinking pada penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan pengalaman pengguna yang lebih baik daripada sebelumnya. Hasil penelitian ini berupa rancangan prototype yang dapat dikembangkan menjadi aplikasi mobile agar lebih efisien dibandingkan dengan versi website.

KATA KUNCI

UMKM,UI/UX,Prototype,Design Thinking


DAFTAR PUSTAKA

[1] A. H. Putra, “Peran Umkm Dalam Pembangunan Dan Kesejahteraan Masyarakat Kabupaten Blora,” J. Anal. Sosiol., vol. 5, no. 2, 2018, doi: 10.20961/jas.v5i2.18162.


[2] W. Satariah and R. Yusuf, “Pengaruh Pandemi COVID-19 Terhadap UMKM di Kota Bandung,” Ekbis, vol. 9, no. 1, pp. 28–39, 2021.


[3] A. D. Cahya, Aminah, A. F. Rinajaya, and N. Adelin, “Pengaruh Penjualan Online di masa Pademi Covid-19 terhadap UMKM Menggunakan metode Wawancara (Studi Kasus UKM Salad Nyoo Timoho Yogyakarta),” Jesya J. Ekon. Ekon. Syari’ah, vol. 4, no. 2, pp. 857–863, 2021.


[4] M. Hamdandi, R. Chandra, F. Bachtiar, N. Lais, D. Apriyanti, and M. R.Pribadi, “Perancangan UI / UX Pada Aplikasi Bapakkost Dengan Metode Design Thinking,” MDP Student Conf. 2022, no. 2021, pp. 392–397, 2022.


[5] D. Haryuda, M. Asfi, and R. Fahrudin, “Perancangan UI/UX Menggunakan Metode Design Thinking Berbasis Web Pada Laportea Company,” J. Ilm. Teknol. Infomasi Terap., vol. 8, no. 1, pp. 111–117, 2021, doi: 10.33197/jitter.vol8.iss1.2021.730.


[6] P. Krisna and P. Nuratama, Usaha Mikro Kecil Menengah. 2021.


[7] F. Luis and G. Moncayo, STRATEGI PEMASARAN UMKM DI MASA DEPAN. 2021.


[8] A. Halim, “Pengaruh Pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Kabupaten Mamuju,” J. Ilm. Ekon. Pembang., vol. 1, no. 2, pp. 157–172, 2020, [Online]. Available: https://stiemmamuju.ejournal.id/GJIEP/article/view/39.


[9] Wika Undari, Anggia Sari Lubis, “Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) Dalam Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat,” J. Penelit. Pendidik. Sos. Hum., vol. 6, no. 1, pp. 32–38, 2021, doi: 10.32696/jp2sh.v6i1.702.


[10] R. H. Zul Yusuf and U. Rusmawan, Membuat Aplikasi Mobile dengan Appsmakerstore. Jakarta: PT Elex Media Komputindo, 2020.


[11] D. A. Afit Muhammad Lukman, “aplikasi mobile memiliki user interface dengan mekanisme interaksi unik yang disediakan oleh platform mobile. Aplikasi mobile juga telah dirancang khusus untuk platform mobile ( misalnya IOS , android , atau windows mobile ).,” Evolusi, vol. 7, no. 2, pp. 58–65, 2019.


[12] S. Surahman and E. B. Setiawan, “Aplikasi Mobile Driver Online Berbasis Android Untuk Perusahaan Rental Kendaraan,” J. Ultim. InfoSys, vol. 8, no. 1, pp. 35–42, 2017, doi: 10.31937/si.v8i1.554.


[13] N. Wahyuni, A. Irman, S. Mutaqin, and A. Gunawan, “Pengenalan Dan Pemanfaatan Marketplace E Commerce,” J. Pengabdi. Din., vol. 6, no. 1, 2019.


[14] R. Yustiani and R. Yunanto, “Peran Marketplace Sebagai Alternatif Bisnis Di Era Teknologi Informasi,” Komputa J. Ilm. Komput. dan Inform., vol. 6, no. 2, pp. 43–48, 2017, doi: 10.34010/komputa.v6i2.2476.


[15] T. Sumarsan Goh, Erika, Henry, Albert, and E. Sagala, “Analisis E-Commerce Berbasis Marketplace yang Berperan Membantu Wirausaha Pemula dalam Menjalankan Bisnis,” Indones. J. Econ. Entrep. Innov., vol. 2, no. 1, pp. 1–6, 2021, doi: 10.31960/ijoeei.v1i2.993.


[16] D. Calonaci, DESIGNING USER INTERFACE. 2021: BPB Publications, 2021.


[17] D. A. Anggara, W. Harianto, and A. Aziz, “Prototipe Desain User Interface Aplikasi Ibu Siaga Menggunakan Lean Ux,” J. Teknol. dan Sist. Inf., vol. 4, pp. 58–74, 2021.


[18] E. Tirtadarma, A. E. B. Waspada, and E. F. Jasjfi, “Kajian Peranan Desain UX (Pengalaman Pengguna) - UI (Antar Muka Pengguna) Mobile Application Kategori Transportasi Online terhadap Gaya Hidup Bertransportasi Masyarakat Urban,” J. Seni dan Reka Ranc. J. Ilm. Magister Desain, vol. 1, no. 1, p. 181207, 2018, doi: 10.25105/jsrr.v1i1.4046.


[19] F. Fernando, “Perancangan User Interface (Ui) & User Experience (Ux) Aplikasi Pencari Indekost Di Kota Padangpanjang,” TANRA J. Desain Komun. Vis. Fak. Seni dan Desain Univ. Negeri Makassar, vol. 7, no. 2, p. 101, 2020, doi: 10.26858/tanra.v7i2.13670.


[20] Y. P. Savira, “Analisis User Experience pada Pendekatan User Centered Design dalam rancangan Aplikasi Placeplus,” Automata, vol. 1, no. 2, pp. 28–29, 2020.


[21] C. Müller-roterberg, Handbook of Design Thinking Tips & Tools for how to design thinking, no. November 2018. 2019.


[22] I. P. Sari, A. H. Kartina, A. M. Pratiwi, F. Oktariana, M. F. Nasrulloh, and S. A. Zain, “Implementasi Metode Pendekatan Design Thinking dalam Pembuatan Aplikasi Happy Class Di Kampus UPI Cibiru,” Edsence J. Pendidik. Multimed., vol. 2, no. 1, pp. 45–55, 2020, doi: 10.17509/edsence.v2i1.25131.


[23] W. Darmalaksana and M. Ag, Metode design thinking hadis . 2020.


[24] N. A. S. Winarsih and P. H. M. D. Kurniawan, “Penerapan User-Centered Design pada Sistem Informasi Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kota Semarang Berbasis Web untuk Mengelola Potensi Masjid Kota Semarang,” J. Ilmu Komput., vol. 8, no. 1, pp. 1–8, 2020.


[25] A. Kathleen, R. P. Sutanto, and A. P. K, “Analisis Perbandingan User Flow dari Aplikasi E-Catalogue Ifurnholic,” J. DKV Adiwarna, vol. 1, no. 18, pp. 1–9, 2021.


[26] R. Andrian, A. Ardiansyah, and M. Fitria, “Rancangan Prototipe Aplikasi Informasi Penyewa Gedung Pernikahan Di Banda Aceh,” J. Komputer, Inf. Teknol. dan Elektro, vol. 5, no. 1, pp. 19–27, 2020, doi: 10.24815/kitektro.v5i1.15573.


[27] I. N. Arifin, H. Tolle, and R. I. Rokhmawati, “Evaluasi dan Perancangan User Interface untuk Meningkatkan User Experience menggunakan Metode HumanCentered Design,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komputer; Vol 3 No 2, vol. 2, no. 2, pp. 1725–1732, 2019.


[28] N. R. Wiwesa, “User Interface Dan User Experience Untuk Mengelola,” JSHTJurnal Sos. Hum. Terap., vol. 3, no. 2, pp. 17–31, 2021.


[29] P. Yoko, R. Adwiya, and W. Nugraha, “Penerapan Metode Prototype dalam Perancangan Aplikasi SIPINJAM Berbasis Website pada Credit Union Canaga Antutn,” J. Ilm. Merpati (Menara Penelit. Akad. Teknol. Informasi), vol. 7, no. 3, p. 212, 2019, doi: 10.24843/jim.2019.v07.i03.p05.


[30] E. W. Fridayanthie, H. Haryanto, and T. Tsabitah, “Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan (Persis Gawan) Berbasis Web,” Paradig. - J. Komput. dan Inform., vol. 23, no. 2, pp.151–157, 2021, doi: 10.31294/p.v23i2.10998.


[31] B. Coleman and D. Goodwin, Designing UX: Prototyping. 2017.


[32] E. Satria, S. Rahayu, and J. Jubaedi, “Rancang Bangun Media Pembelajaran Interaktif Anatomi Tubuh pada Manusia Berbasis Android,” J. Algoritm., vol. 18, no. 1, pp. 69–76, 2021, doi: 10.33364/algoritma/v.18-1.839.


[33] M. A. Muhyidin, M. A. Sulhan, and A. Sevtiana, “Perancangan Ui/Ux Aplikasi My Cic Layanan Informasi Akademik Mahasiswa Menggunakan Aplikasi Figma,” J. Digit, vol. 10, no. 2, p. 208, 2020, doi: 10.51920/jd.v10i2.171.


[34] N. Mustabirin, C. Kartiko, and ..., “Perancangan Aplikasi Pengenalan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Berbasis Android,” INISTA J. …, vol. 8106, pp. 1–11, 2021, [Online]. Available: http://journal.ittelkompwt.ac.id/index.php/inista/article/view/257.


[35] A. Saefudin, A. Fatkhudin, and T. Satrio, “Membangun Aplikasi Belanja Online Untuk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Berbasis Android Di Kabupaten Pekalongan,” J. Surya Inform. …, no. 1, pp. 32–41, 2020.

[36] Jafar, A. Z. Nadimsyah, and M. R. Pribadi, “Pengembangan UI / UX Pada Aplikasi Usahaqqu Dengan Menggunakan Metode Design Thinking,” Mdp Student Conf. 2022, pp. 261–266, 2022.


[37] A. K. Rianingtyas and K. K. Wardani, “Perancangan User Interface Aplikasi Mobile Sebagai Media Promosi Digital UMKM Tour dan Travel,” J. Sains dan Seni ITS, vol. 7, no. 2, 2019, doi: 10.12962/j23373520.v7i2.36874.


[38] D. Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Tindakan. 2013.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11180632
  • Nama : EVA ZULIANA DEWI dan MAY FRANSISCA
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Rani Irma Handayani, S.Kom, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0008.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : SEP
  • Terakhir update : 15 Desember 2022
  • Dilihat : 350 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020