Penentuan Penerima Bantuan Siswa Miskin (BSM) Pada MI Al-Hidayah Cilamaya Wetan Karawang MenggunakanMulti Objective Optimization On The Basis Of Ratio Analysis (MOORA)

  • Mona Resmaya

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan system pendukung keputusan dalam pengambilan bantuan siswa miskin. Program bantuan siswa miskin ini sangat lah mendukung bagi siswa yang tidak mampu dalam melanjutkan pendidikan yang lebih layak.pihak pendidikan memberikan suatu keputusan yang tepat, efektif dan sangatlah baik dalam mengambil keputusan bantuan siswa miskin atau yang biasa disebut dengan BSM. Dan untuk mendapatkan bantuan siswa miskin, masing-masing siswa harus memenuhi kriteria yang ditetapkan diantaranya : Penghasilan Orang Tua, Tanggungan, Nilai Rata-rata dan Absensi Kehadiran. Dalam system pengambil keputusan ini didukung ole metode Multi Objektive Optimization on The Basis of Ration Analisis (MOORA).sehingga hasil yang diharapkan dapat di proses dengan baik,tepat sasaran.

KATA KUNCI

Sistem Informasi


DAFTAR PUSTAKA

Amalia, E. L., Pramudhita, A. N., & Aditya, M. R. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Lokasi Pembangunan Peternakan Ayam Menggunakan Metode MOORA. 13(1).

Anwar, H. (2015). Proses Pengambilan Keputusan untuk Mengembangkan Mutu Madrasah. Nadwa, 8(1), 37. https://doi.org/10.21580/nw.2014.8.1.569

Eniyati, S. (2015). Perancangan Sistem Pendukung Pengambilan Keputusan untuk Penerimaan Beasiswa dengan Metode SAW (Simple Additive Weighting). Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, 16(2), 171–176.

Fajarianto, O., Iqbal, M., & Cahya, J. T. (2017). Sistem Penunjang Keputusan Seleksi Penerimaan Karyawan Dengan Metode Weighted Product. Jurnal Sisfotek Global, 7(1), 49–55.

Kusuma, U. W. (2018). Penggunaan Analytical Hierarchy Process Untuk Sistem Pendukung Keputusan Bantuan Siswa Miskin. 2(2), 43–52.

Rokhman, S., Rozi, I. F., & Asmara, R. A. (2017). Pengembangan Sistem Penunjang Keputusan Penentuan  Ukt Mahasiswa Dengan Menggunakan Metode Moora  Studi Kasus Politeknik Negeri Malang. Jurnal Informatika Polinema, 3(4), 36. https://doi.org/10.33795/jip.v3i4.41

Safii, M., Ningsih, S., & Pematangsiantar, T. B. (2017). Rekomendasi pemberian beasiswa bantuan siswa miskin menggunakan algoritma topsis. 2, 243–254.

Sains, S. N., Nasution, E. S., Lubis, S. U., & Informatika, P. T. (2018). Sistem Pendukung Keputusan Penerima Bantuan Siswa Miskin Menerapkan Metode WASPAS dan MOORA. 719–727.

Saputra, M. R., & Riyadi, S. (2017). Sistem Informasi Populasi dan Historikal Unit Alat-Alat Berat Pada PT . Daya Kobelco Construction Machinery Indonesia. Jurnal Peneltian Dosen FIKOM (UNDA, 6(2), 1–6.

Yusup, F. (2018). Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen Penelitian Kuantitatif. Jurnal Tarbiyah?: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 7(1), 17–23. https://doi.org/10.18592/tarbiyah.v7i1.2100

 

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11190644
  • Nama : Mona Resmaya
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Jatiwaringin
  • Tahun : 2020
  • Periode : II
  • Pembimbing : Heri Kuswara, M. Kom
  • Asisten : Nicodias Palasara, M. Kom
  • Kode : 0164.S1.SI.SKRIPSI.II.2020
  • Diinput oleh : SNI
  • Terakhir update : 04 November 2022
  • Dilihat : 77 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020