APLIKASI PENJUALAN SPAREPART MOTOR MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL BERBASIS WEB PADA BENGKEL UNTUNG SEMPER BARAT

  • SALVANUS ADRIAN MICHIELS

ABSTRAK

ABSTRAK

Salvanus Adrian Michiels (12220254), Aplikasi Pejualan Sparepart Motor berbasis Web dengan Framework Laravel di Bengkel Untung Semper Barat

Dalam proses bisnis terutama di usaha kecil seperti warung makan , toko sembako dan juga usaha kecil lainnya termasuk bengkel motor untung di semper barat, berusaha mengikuti alur kemajuan informasi terlebih dalam membatu perhitungan persediaan barang yang ada dan terjual. Saat ini sistem kerja disana masih melakukan hal manua seperti pencatatan kertas dan pengecheckan secara manual, sehingga tidak bisa memantau secara realtime stok yang ada di gudang dan membuat pembelian barang menjadi terlambat karena harus melakukan pengecheckan fisik .Seiring banyaknya aplikasi baru yang di ciptakan dengan berbasis web membuat penulis mencoba membuatnya dengan sebuah framework yang sedang banyak di pakai karena mempunyai kemampuan untuk memperbanyak menu atau fungsi kedepannya yaitu Sistem Pejualan Sparepart Motor berbasis Web dengan Framework Laravel di Bengkel Untung Semper Barat bertujuan meringankan dan menjadi solusi pekerjaan sebagai salah satu usaha menanggulangi kesalahan dalam perhitungan dan monitoring barang.

Kata Kunci : sistem, penjualan, sparepart, stok

KATA KUNCI

Sistem,Penjualan,Spare part motor,pengelolaan stok


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] D. Marsudi et al., “PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PENJUALAN SPAREPART PADA TOKO KIM JAYA MOTOR,” Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI), vol. 01, 2020.

[2] T. Abdulghani and T. Solehudin, “Sistem Informasi Pengelolaan Administratif Badan Usaha Milik Desa (Bumdes) Berbasis Client-Server Studi Kasus Di Desa Sindangasih Kecamatan Karangtengah,” Jurnal Ilmiah SANTIKA, vol. 8, no. 2, 2018.

[3] M. L. N. Sani, S. H. E. Wulandari, and Ayuningtyas, “Desain Sistem Monitoring Dan Evaluasi Pemberian Tugas Pada Bea Cukai Kantor Wilayah Sumatera Bagian Timur Berbasis Website,” JUSTINDO (Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi Indonesia), vol. 8, no. 2, 2023, doi: 10.32528/justindo.v8i2.223.

[4] I. O. D. Brata, “ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM,” Jurnal Akuntansi Bisnis dan Ekonomi, vol. 7, no. 1, 2021, doi: 10.33197/jabe.vol7.iss1.2021.629.

[5] Heri Ms, “Metode Waterfall?: Pengertian, Tahapan, Kekurangan dan Keunggulan,” Seriksa.com, vol. 3, no. Metode Waterfall, 2021.

[6] A. Sudianto and H. Ahmadi, “Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan Sparepart Motor Pada Bengkel Vinensi Motor Berbasis Web Guna Meningkatkan Penjualan dan Promosi Produk,” 2020.

[7] Tegeh, I. M., Jampel I. N., & Pudjawan K. (2014). Model penelitian pengembangan. Jakarta: Graha Ilmu

[8] Abdulloh, Rohi (2018). Pemprograman Web untuk pemula. Jakarta Kompas Gramedia

[9] Abdulloh, Rohi (2018). Pemprograman Web untuk tingkat lanjut. Jakarta Kompas Gramedia

[10] Kadir , Abdul (2016). Buku Pintar App Inventor.Jakarta Andi

[11] Jubilee enterprisa (2020) . HTML 5 dan Javascript dasar untuk pemula. Jakarta Kompas Gramedia

[12] Suryantara, I Gusti Ngurah(2015) . merancang Aplikasi rekam medis dengan VB.net

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12220254
  • Nama : SALVANUS ADRIAN MICHIELS
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Kramat Raya
  • Tahun : 2023
  • Periode : II
  • Pembimbing : Fitra Septia Nugraha, M. Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0127.S1.IF.SKRIPSI.II.2023
  • Diinput oleh : RKY
  • Terakhir update : 17 Juli 2024
  • Dilihat : 124 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020