OPTIMALISASI MANAJEMEN BANDWIDTH JARINGAN MENGGUNAKAN HTB PADA QUEUE TREE DI WARUNG MAKAN BEKAM

  • Miftakhul Asror

ABSTRAK

 

ABSTRAK
Miftakhul Asror (12182368), Optimalisasi Manajemen Bandwidth Jaringan
Menggunakan HTB Pada Queue Tree Di Warung Makan BEKAM Seiring berkembangya waktu, terutama pada bidang teknologi, jaringan komputer sudah menjadi kebutuhan pokok dalam sebuah perusahaan, hal ini juga berlaku pada Warung Makan BEKAM, Warung Makan BEKAM memilki jaringan komputer yang berfungsi untuk terkoneksi kedalam internet, dan untuk mempermudah dalam melayani pesanan online, Ketika pengunjung sedang ramai, maka jaringan internet pada Warung Makan BEKAM terasa lambat dikarenakan tidak adanya pembagian
bandwidth, ditambah pula dengan kecepatan internet yang tidak begitu cepat, Maka dari itu manajemen bandwidth menggunakan HTB (Hierarchial Token Bucket) pada
Queue Tree merupakan solusi yang tepat, dengan menggunakan mikrotik dapat leluasa melakukan manajemen bandwidth, bandwidth dibagi klasifikasi antara pelanggan dan karyawan sehingga tidak akan terjadi tarik menarik data yang dapat mengakibatkan kecepatan internet salah satu perangkat menjadi lambat, dengan cara membagi 2 antara
IP Pelanggan yang dibuat Dynamic serta IP Karyawan yang dibuat Static maka dapat dijadikan satu kelas IP saja, dimana itu dapat memudahkan pasa saat konfigurasi ulang, atau maintenance nanti.
Kata Kunci: Queue Tree, HTB, Manajemen Bandwidth.
 

KATA KUNCI

Optimalisasi Manajemen Bandwidth Jaringan,HTB,Metode Queue Tree


DAFTAR PUSTAKA

 

DAFTAR PUSTAKA [1] I. K. Astuti, “Fakultas Komputer INDAH KUSUMA ASTUTI Section 01,” Jar. Komput., p. 8, 2018, [Online]. Available: https://id.scribd.com/document/503304719/jaringan-komputer. [2] C. A. Pamungkas, “Manajemen Bandwith Menggunakan Mikrotik Routerboard Di Politeknik Indonusa Surakarta,” Inf. Politek. Indonusa Surakarta, vol. 1, p. 22, 2016, [Online]. Available: http://informa.poltekindonusa.ac.id/index.php/informa/article/download/120/100. [3] E. A. Darmadi, “Manajemen Bandwidth Internet Menggunakan Mikrotik Router Di Politeknik Tri Mitra Karya Mandiri,” IKRA-ITH Teknol. J. Sains Teknol., vol. 3, no. 3, pp. 7– 13, 2019, [Online]. Available: http://journals.upi-yai.ac.id/index.php/ikraithhumaniora/article/download/698/538. [4] “Mikrotik.ID?: Mendalami HTB pada QoS RouterOS Mikrotik.” https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=29 (accessed May 31, 2022). [5] “Mikrotik.ID?: Simple Queue VS Queue Tree.” https://citraweb.com/artikel_lihat.php?id=251 (accessed May 31, 2022). [6] T. A. Mustofa, E. Sutanta, and J. Triyono, “Perancangan Dan Implementasi Sistem Monitoring Jaringan Wi-Fi Menggunakan Mikhmon Online Di Wisma Muslim,” J. JARKOM, vol. 7, no. 2, pp. 65–76, 2019. [7] M. Syafrizal and U. A. Yogyakarta, Pengantar Jaringan Komputer. Penerbit Andi, 2020. [8] R. S. Aris Syaifuddin, Mahmud Yunus, “Perbandingan Metode Simple Queues Dan Queues Tree Untuk Optimasi Manajemen Bandwidth Jaringan Komputer,” Perbandingan Metod.
Simple Queues Dan Queues Tree Untuk Optimasi Manaj. Bandwidth Jar. Komput. Di Stmik
Ppkia Pradnya Paramita Malang, vol. 4, no. 2, pp. 60–74, 2016. [9] S. Sukaridhoto, “Buku Jaringan Komputer I,” 2014, [Online]. Available: http://dhoto.lecturer.pens.ac.id/publications/book/2014/Dhoto-JaringanKomputer1.pdf. [10] Tengku Mohd Diansyah, “Metode ACL(access control list) menggunakan frame relay pada jaringan WAN (Wide Area Network),” Maj. Ilm. War. Dharmawangsa, vol. 49, pp. 1 –19, 2016. [11] “15+ Perangkat Jaringan Komputer dan Fungsinya [LENGKAP].” https://www.nesabamedia.com/perangkat-jaringan-komputer/ (accessed Jun. 14, 2022). [12] “Pengertian Kabel LAN, Fungsi, Jenis Serta Cara Membuatnya - PT. DATA GLOBAL KOMUKATAMA.” http://www.dataglobal.co.id/pengertian-kabel-lan-fungsi-jenis-sertacara-membuatnya/ (accessed Jun. 16, 2022). [13] “MikroTik Routers and Wireless - Products: hEX.” https://mikrotik.com/product/RB750Gr3#fndtn-gallery (accessed Jun. 16, 2022). [14] “Macam macam Topologi Jaringan Komputer Beserta Gambarnya | HidupSimpel.Com.” https://hidupsimpel.com/macam-macam-topologi-jaringan/ (accessed Jun. 14, 2022). [15] “Panduan Dasar Belajar GNS3: Mengenal GNS3 dan Fitur-Fiturnya.”
36 https://ngonfig.net/gns3.html (accessed Jun. 15, 2022). [16] “VMware: Pengertian, Fungsi, & Manfaatnya - GFN Blog.” https://www.goldenfast.net/blog/vmware-adalah/ (accessed Jun. 15, 2022).
 

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12182368
  • Nama : Miftakhul Asror
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Kramat Raya
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ummu Radiyah, S.Kom., M.Eng
  • Asisten :
  • Kode : 0041.S1.IF.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : RKY
  • Terakhir update : 16 Juni 2023
  • Dilihat : 48 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020