SYIFAUL JINAN KITAB PEMBELAJARAN ILMU TAJWID DIGITAL BERBASIS ANDROID
- INDAH SAFITRI
ABSTRAK
ABSTRAK
Indah Safitri (12200060), Syifaul Jinan Kitab Pembelajaran Ilmu Tajwid Digital Berbasis Android
Ilmu tajwid merupakan sebuah ilmu yang berisi aturan dan metode pembacaan Al-Qur’an dengan baik dan benar. Ilmu tajwid sebaiknya ditanamkan pada anak sejak masih kecil dikarenakan membaca Al-Qur’an termasuk sebuah ibadah. Salah satu kitab pembelajaran ilmu tajwid yang sering dipakai adalah Syifaul Jinan yang disusun oleh Ahmad Muthohar bin Abdurrahman yang berisi nad?am mengenai kaidah-kaidah ilmu tajwid dan contoh penggunaannya. Sebagian besar masyarakat muslim mengalami kesulitan untuk menghafal seluruh nama kaidah yang terdapat dalam kitab tersebut atau sebagian besar hanya mengetahui kaidah dan cara membacanya saja tetapi lupa akan nama kaidah tersebut. Meskipun masih memiliki minat belajar yang tinggi untuk mempelajari ilmu tajwid, namun banyak dari mereka yang disibukkan dengan aktivitasnya sendiri sehingga sulit membagi waktu untuk mempelajari ilmu tajwid di tempat mengaji atau TPQ dan menyebabkan mereka memilih mempelajari ilmu tersebut di rumah. Akan tetapi, media pembelajaran di rumah masih memiliki keterbatasan karena bentuk penyajiannya masih berupa tulisan dalam sebuah buku atau kitab tanpa disertai dengan audio pembacaan contoh-contoh. Untuk membantu pembelajaran tersebut maka dibuatlah sebuah sistem aplikasi pembelajaran ilmu tajwid yang dilengkapi dengan audio pembacaan pada contoh-contoh penggunaan kaidah, pembacaan syi’ir nad?am, pembacaan contoh-contoh bacaan khusus yang terdapat dalam Al-Qur’an, dan pembacaan makhraj huruf hijaiyah. Dengan adanya sistem aplikasi tersebut diharapkan dapat memudahkan dan menambah minat belajar terhadap ilmu tajwid karena dapat diakses melalui perangkat android.
Kata Kunci : Syifaul Jinan, Ilmu Tajwid, Pembelajaran, Android.
KATA KUNCI
Aplikasi Android
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] I. Askuri, K. Yahya, and N. Fuad, “Aplikasi Pengenalan Dan Pembelajaran Ilmu Tajwid Berbasis Android,” J-TIIES, vol. 1, no. 1, pp. 255–260, 2017, [Online]. Available:https://jurnalteknik.unisla.ac.id/index.php/JTIIES/article/download/124/84.
[2] V. Maarif, H. M. Nur, and W. Rahayu, “Aplikasi Pembelajaran Ilmu Tajwid Berbasis Android,” Evolusi, vol. 6, no. 1, pp. 91–100, 2018, [Online]. Available: https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/evolusi/article/view/3586.
[3] D. Suryani, M. Irfan, W. Uriawan, and W. B. Zulfikar, “Implementasi Algoritma Divide And Conquer Pada Aplikasi Belajar Ilmu Tajwid,” J. Online Inform., vol. 1, no. 1, p. 13, 2016, doi: 10.15575/join.v1i1.5.
[4] M. D. Larasati and I. Satriadi, “Model Waterfall Untuk Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Nilai Pada SMP Kartika XI-3 Jakarta Timur,” J. Tek. Komput. AMIK BSI, vol. VI, no. 1, pp. 135–140, 2020, doi: 10.31294/jtk.v4i2.
[5] V. Maarif, A. E. Widodo, D. Y. Wibowo, H. Gardner, K. Triarki, and R. Sternberg, “Aplikasi Tes IQ Berbasis Android,” vol. 3, no. 2, 2017, [Online]. Available: https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ijse/article/view/2820.
[6] M. A. Dr. Marzuki and S. A. M. S. I. Sun Choirol Ummah, Dasar-dasar Ilmu Tajwid. Yogyakarta: DIVA PRESS, 2020.
[7] M. A. Amir, ILMU TAJWID PRAKTIS. Batam: Pustaka Baitul Hikmah Harun Ar-Rasyid, 2019.
[8] M. A. Ma’ruf, M. G. Maula, and N. Awalia, “KAJIAN SAJA’ DALAM NADZOM TAJWID KITAB SYIFA’UL JANAN KARYA KYAI HAJI AHMAD MUTHOHHAR,” Pros. Semnasbama IV UM Jilid 1, pp. 595–605, 2020, [Online]. Available: http://prosiding.arab-um.com/index.php/semnasbama/article/download/664/612.
[9] A. Sakban, “PERUBAHAN SOSIAL TERHADAP PENGGUNA HANDPHONE DI KALANGAN REMAJA KOTA MATARAM ( Kajian Menurut Undang-Undang No . 36 Tahun 1999 Tentang Telekomunikasi ),” Civ. | Pendidik. Pancasila dan Kewarganegaraan, vol. 4, no. 2, 2016, [Online]. Available: https://journal.ummat.ac.id/index.php/CIVICUS/article/download/343/296.
[10] A. Widayanto, Suleman, and I. A. S, “Rancang bangun aplikasi kategori bahasa untuk tuna wicara berbasis android 1),” J. Evolusi, vol. 5, no. 2, 2017, [Online]. Available: https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/evolusi/article/download/2845/1849.
[11] S. K. M. S. I. Muhamad Alda, Aplikasi CRUD Berbasis Android Dengan Kodular Dan Database Airtable. Bandung: Media Sains Indonesia, 2020.
[12] A. Marina, S. I. Wahjono, M. Syaban, and A. Suarni, SISTEM INFORMASI AKUNTANSI: TEORI DAN PRAKTIKAL. Surabaya: UMSurabaya Publishing, 2018.
[13] R. Abdulloh, 7 in 1 Pemrograman Web Tingkat Lanjut. Jakarta: Elex Media Komputindo, 2018.
[14] A. Verma, A. Khatana, and S. Chaudhary, “A Comparative Study of Black Box Testing and White Box Testing,” Int. J. Comput. Sci. Eng., vol. 5, no. 12, pp. 301–304, 2017, doi: https://doi.org/10.26438/ijcse/v5i12.301304.
[15] H. Purnomo, PEMODELAN dan SIMULASI untuk Pengelolaan Adaptif Sumber Daya Alam dan Lingkungan. Bogor: PT Penerbit IPB Press, 2019.
[16] M. T. Prihandoyo, “Unified Modeling Language ( UML ) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web,” J. Inform. Pengemb. IT, vol. 03, no. 01, pp. 126–129, 2018, [Online]. Available: https://ejournal.poltektegal.ac.id/index.php/informatika/article/download/765/654.
[17] K. Harianto, H. Pratiwi, and Y. Suhariyadi, SiSTEM MONITORING LULUSAN PERGURUAN TINGGI DALAM MEMASUKI DUNIA KERJA MENGGUNAKAN TRACER STUDY. Surabaya: MEDIA SAHABAT CENDEKIA, 2019.
[18] E. S. Negara et al., Sistem Informasi Manajemen Bisnis. Medan: Yayasan Kita Menulis, 2021.
[19] H. F. Siregar, Y. H. Siregar, and Melani, “Perancangan Aplikasi Komik Hadist Berbasis Multimedia,” JurTI (Jurnal Teknol. Informasi), vol. 2, no. 2, pp. 113–121, 2018, [Online]. Available: http://jurnal.una.ac.id/index.php/jurti/article/download/425/363.
[20] R. Aprilian, R. Habibi, M. Y. H. Setyawan, and R. M. Awangga, Algoritma KNN dalam memprediksi cuaca untuk menentukan tanaman yang cocok sesuai musim. Bandung: Kreatif Industri Nusantara, 2020.
[21] R. Habibi, D. A. Masruro, and N. H. Khonsa’, Aplikasi inventory barang menggunakan QR code. Bandung: Kreatif Industri Nusantara, 2020.
[22] S. P. Untung Suprapto, Pemodelan Perangkat Lunak SMK/MAK Kelas XI. Jakarta: Gramedia Widiasarana indonesia, 2021.
[23] O. Irnawati and G. B. A. Listianto, “Metode Rapid Application Development (RAD) pada Perancangan Website Inventory PT. SARANA ABADI MAKMUR BERSAMA (S.A.M.B) JAKARTA,” J. Evolusi, vol. 6, pp. 12–18, 2018, [Online]. Available: https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/evolusi/article/download/4414/2650.
[24] Supriyanta and E. N. D. F. R. Nussy, “Perancangan Website Sebagai Media Informasi Panti Asuhan Batu Penjuru Kulon Progo,” J. Speed – Sentra Penelit. Eng. dan Edukasi, vol. 8, no. 2, pp. 17–22, 2016, [Online]. Available: http://download.garuda.ristekdikti.go.id/article.php?article=268456&val=7112&title=Sistem Informasi Penggajian Pegawai Pada Kantor Kecamatan Nawangan Kabupaten Pacitan.
[25] Liswati and M. Sahal, Pemrograman Dasar untuk SMK/MAK Kelas X. Jakarta: Gramedia Widiasarana Indonesia, 2020.
[26] Rizaldi, D. Anggraeni, and A. Z. Syah, “TIPS DAN TRIK MEMBANGUN RELATIONSHIP DAN QUERY DALAM,” Jurdimas (Jurnal Pengabdi. Kpd. Masyarakat) R., vol. 1, no. 2, 2018, [Online]. Available: https://jurnal.stmikroyal.ac.id/index.php/jurdimas/article/download/110/58.
[27] I. S. Marifati, Ubaidillah, and L. Hakim, “Sistem Pakar Untuk Mendiagnosa Penyakit Sapi Ternak Dengan Metode Certainty Factor Berbasis Android,” Indones. J. Netw. Secur., vol. 9, no. 3, pp. 1–6, 2020, [Online]. Available: https://ijns.org/journal/index.php/ijns/article/download/1633/1555.
[28] F. N. Khasanah, S. Rofiah, and D. Setiyadi, “Metode User Centered Design dalam Merancang Tampilan Antarmuka Ecommerce Penjualan Pupuk Berbasis Website Menggunakan Aplikasi Balsamiq Mockups,” JAST J. Apl. Sains dan Teknol., vol. 3, no. 2, pp. 14–23, 2019, [Online]. Available: https://jurnal.unitri.ac.id/index.php/jast/article/download/1443/pdf.
[29] A. M. Lukman and N. P. Larasati, “APLIKASI PEMBELAJARAN DUAL BAHASA KOREA DAN JEPANG,” vol. 7, no. 1, pp. 20–28, 2018, [Online]. Available: http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/evolusi/article/download/5012/3088.
[30] S. Bakti, N. A. Hasibuan, L. T. Sianturi, and R. D. Sianturi, “PERANCANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN CORELDRAW X3,” J. Ris. Komput., vol. 3, no. 4, pp. 32–35, 2016, [Online]. Available: http://ejurnal.stmik-budidarma.ac.id/index.php/jurikom/article/download/336/286.
[31] A. Rodliyah, D. A. Sani, and M. F. Arif, “Perancangan Aplikasi Pembelajaran Ilmu Tajwid Berbasis Mobile,” J I M P - J. Inform. Merdeka Pasuruan, vol. 5, no. 1, pp. 32–37, 2020, doi: 10.37438/jimp.v5i1.247.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 12200060
- Nama : INDAH SAFITRI
- Prodi : Informatika
- Kampus : Kramat Raya
- Tahun : 2021
- Periode : I
- Pembimbing : Astriana Mulyani, S.Si., M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0005.S1.IF.SKRIPSI.I.2021
- Diinput oleh : RKY
- Terakhir update : 30 Maret 2023
- Dilihat : 99 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020