PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA TOKO BK ETHNIC CLOTH

  • SAHAT PARLUHUTAN LUMBAN BATU

ABSTRAK

Sahat Parluhutan Lumban Batu (12160414), Perancangan sistem informasi penjualan berbasis web pada Toko BK Ethnic Cloth.

BK Ethnic Cloth merupakan perusahaan yang bergerak dibidang industri pakaian. Namun masih menggunakan cara manual, seperti data produk, transaksi penjualan dan laporan penjualan, kemudian di lakukan proses komputerisasi dengan cara memasukan kedalam aplikasi pengolah angka yang dimana peluang melakukan kesalahan menjadi lebih besar karena dibutuhkan ketelitian serta waktu yang relative lebih lama. Tujuan Dilakukannya penelitian ini adalah untuk merancang sebuah sistem informasi penjualan berbasis web untuk memberikan kemudahan dalam memproses serta menyimpan data-data transaksi penjualan, sehingga kinerja operasional toko  akan lebih mudah dalam proses transaksi penjualan.

Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah Waterfall dengan melakukan studi literatur mengenai sistem kerja website e-commerce, kemudian dilakukan inplementasi perancangan sistem dan desain website e-commerce. Sedangkan perangkat lunak dalam pembuatan sistem ini menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan framework Code Ignitor, untuk code editor menggunakan sublime text 3 dan untuk database menggunakan MySql. Maka hasil penelitian menunjukan bahwa perancangan sistem informasi penjualan dapat membantu pelanggan mengakses informasi mengenai produk yang dijual dalam melakukan proses pemesanan produk.

Kata Kunci: Sistem Informasi, Penjualan, Website

KATA KUNCI

Perancangan Sistem,WEB


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

 

[1]      D. Zaliluddin and R. Rohmat, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web (Studi Kasus Pada Newbiestore),” Infotech J., vol. 4, no. 1, p. 236615, 2018.

[2]      T. Sutabri, Konsep Sistem Informasi, vol. 3, no. 1. Penerbit ANDI, 2012.

[3]      D. Puspitasari, “Rancang Bangun Sistem Informasi Koperasi Simpan Pinjam Karyawan Berbasis Web,” J. Pilar Nusa Mandiri, vol. XI, no. 2, pp. 186–196, 2016.

[4]      S. Maryama, “Penerapan E-Commerce Dalam Meningkatkan Daya Saing Usaha,” Liquidity, vol. 2, no. 1, pp. 73–79, 2018, doi: 10.32546/lq.v2i1.132.

[5]      M. Ropianto, “Pemahaman Penggunaan Unified Modelling Language,” Jt-Ibsi, vol. 1, no. 1, pp. 43–50, 2016.

[6]      D. Sukrianto, “Penerapan teknologi barcode pada pengolahan data pembayaran sumbangan pembinaan pendidikan (SPP),” Intra-Tech, vol. 1, no. 2, pp. 18–27, 2017.

[7]      R. V Palit, Y. D. Y. Rindengan, and A. S. M. Lumenta, “Rancangan Sistem Informasi Keuangan Gereja Berbasis Web Di Jemaat Gmim Bukit Moria Malalayang,” E-Journal Tek. Elektro Dan Komput., vol. 4, no. 7, pp. 1–7, 2015, doi: 10.35793/jtek.4.7.2015.10458.

[8]      I. WARMAN and R. RAMDANIANSYAH, “Analisis perbandingan kinerja query database management system (DBMS) antara mysql 5.7.16 dan mariadb 10.1,” J. Teknoif, vol. 6, no. 1, pp. 32–41, 2018, doi: 10.21063/jtif.2018.v6.1.32-41.

[9]      M. K. Ripai, Ipan, “Rancangan Bangn Media Pembelajaran Menggunakan

Android Untuk Mata Kuliah Pemrograman Internet Menggunakan Magazine App Marker,” J. ICT Learn., vol. 3, no. 1, pp. 1–6, 2017.

[10]    M. Susilo, “Rancang Bangun Website Toko Online Menggunakan Metode Waterfall,” InfoTekJar (Jurnal Nas. Inform. dan Teknol. Jaringan), vol. 2, no. 2, pp. 98–105, 2018, doi: 10.30743/infotekjar.v2i2.171.

[11]    Nuryanti, “Peran E-Commerce Untuk Meningkatkan Daya Saing Usaha Kecil dan Menengah ( UKM ),” J. Ekon. Manaj. Ekon. Univ. Riau, vol. 21, no. 4, p. 15, 2013, doi: 10.1073/pnas.0703993104.

[12]    R. Hidayat, S. Marlina, and L. D. Utami, “Perancangan Sistem Informasi Penjualan Barang Handmade Berbasis Website Dengan Metode Waterfall,” Simnasiptek 2017, p. A-178, 2017.

[13]    E. Damayanti, “Sistem Informasi Penjualan Obat Pertanian Berbasis Web pada Toko BUTANI Blora,” Walisongo J. Inf. Technol., vol. 1, no. 2, p. 161, 2019, doi: 10.21580/wjit.2019.1.2.4520.

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 12160414
  • Nama : SAHAT PARLUHUTAN LUMBAN BATU
  • Prodi : Informatika
  • Kampus : Kramat Raya
  • Tahun : 2020
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ade Surya Budiman, ST. M.Kom
  • Asisten : Nia Nuraini, M.Kom
  • Kode : 0020.S1.TI.SKRIPSI.I.2020
  • Diinput oleh : RKY
  • Terakhir update : 31 Mei 2022
  • Dilihat : 118 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020