ANALISA DESAIN UI/UX APLIKASI GBI GAJAH MADA BERBASIS MOBILE MENGGUNAKAN METODE USER CENTERED DESIGN

  • LAURA WIJAYA

ABSTRAK

ABSTRAK

Laura Wijaya (11220235), Analisa Desain UI/UX Aplikasi GBI Gajah Mada Berbasis Mobile Menggunakan Metode User Centered Design

Aplikasi GBI Gajah Mada City Church adalah aplikasi yang digunakan dalam lingkungan gereja Gajah Mada City Church (GMCC). Aplikasi ini memiliki berbagai fitur yang dapat digunakan untuk mendapatkan informasi dan pelayanan. Kehadiran aplikasi ini diharapkan dapat mempermudah akses jemaat GMCC ke bagian-bagian pelayanan yang tersedia dengan cepat dan tepat. Dalam penggunaannya masih terdapat beberapa kendala, yaitu penggunaan bahasa yang bercampur antara Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris, kemudian tidak ditemukannya navigasi kembali ke menu awal. Penulis akan berfokus meneliti pada analisis UI/UX ini dengan menggunakan metode User Centered Design untuk meningkatkan kenyamanan dalam menggunakan aplikasi. Penggunaan metode User Centered Design adalah pendekatan desain yang lebih berfokus pada calon pengguna, sehingga desain yang dibuat berpusat pada manusia dengan analisis yang lebih mendalam. Tidak hanya berfokus pada karateristik dan persepsi secara umum, tetapi juga bersifat spesifik untuk membuat solusi dari masalah yang dihadapi pengguna. Metode UCD terdiri dari 4 tahap, yaitu Understand Context of Use (memahami kegunaan aplikasi), Specify User Requirement (merinci kebutuhan pengguna), Design Solution (membuat solusi desain), dan Evaluate Against Requirements (mengevaluasi membandingkan dengan kebutuhan).

Kata Kunci: GMCC, Aplikasi GBI Gajah Mada, Metode User Centered Design, UI/UX

KATA KUNCI

Analisa Design UI/UX,Aplikasi Mobile,METODE USER CENTERED DESIGN


DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR PUSTAKA

[1] N. Y. Arifin et al., Analisa Perancangan Sistem Informasi, Pertama., vol. 1. Batam: Cendikia Mulia, 2021.

[2] E. Y. Anggraeni and R. Irviani, Pengantar Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi, 2017.

[3] E. Agusti, “JURNAL ILMIAH TEKNIK PERANCANGAN APLIKASI INVOICE BERBASIS MOBILE STUDI KASUS UMKM.”

[4] A. H. Fansury, Muh. A. Rahman, and B. Jabu, Developing Mobile English Application As Teaching Media: Pengembangan Aplikasi Bahasa Inggris Sebagai Media Pembelajaran, Pertama., vol. 1. Sleman: Deepublish, 2021.

[5] M. Multazam, I. V Paputungan, and B. Suranto, “Perancangan User Interface dan User Experience pada Placeplus menggunakan pendekatan User Centered Design,” Jan. 2023. doi: https://doi.org/10.35870/jtik.v7i1.697.

[6] C. Ravelino, Y. Alfa Susetyo, and K. Satya Wacana, “Perancangan UI/UX untuk Aplikasi Bank Jago menggunakan Metode User Centered Design,” Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi), vol. 7, no. 1, p. 2023, 2023, doi: 10.35870/jti.

[7] M. S. Hartawan, “SWADHARMA (JEIS) PENERAPAN USER CENTERED DESIGN (UCD) PADA WIREFRAME DESAIN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE APLIKASI SINOPSIS FILM,” vol. 2, 2022.

[8] C. Lim, A. Clearesta Sumarlie, and D. Andana Haris, “PERANCANGAN UI/UX APLIKASI ABSENSI JIKAN DENGAN METODE USER CENTERED DESIGN,” 2021. Accessed: Jul. 01, 2023. [Online]. Available: https://journal.untar.ac.id/index.php/computatio/article/view/12992/8125

[9] D. S. Mubiarto, R. Rizal Isnanto, and I. P. Windasari, “Menggunakan Metode User Centered Design (UCD),” Jurnal Teknik Komputer, vol. 2, no. 1, pp. 68– 75, 2023, doi: 10.14710/jtk.v2i1.37686.

[10] R. Adhitama, A. C. Wardhana, G. Rizka Pasfica, Y. Al, and H. Pasaribu, “Pengembangan Aplikasi Monitoring Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Luar Biasa Menggunakan Metode User Centered Design (UCD),” 2022, doi: 10.47065/josyc.v4i1.2602.

[11] M. Rizki et al., “PERBAIKAN ALGORITMA NAIVE BAYES CLASSIFIER MENGGUNAKAN TEKNIK LAPLACIAN CORRECTION,” 2021. Accessed: Jul. 02, 2023. [Online]. Available: https://ejurnal.pnl.ac.id/teknologi/article/view/2209 56

[12] A. Segara, “Penerapan Pola Tata Letak (Layout Pattern) pada Wireframing Halaman Situs Web,” vol. 3, 2019, Accessed: Jul. 29, 2023. [Online]. Available: http://jurnal.trisaktimultimedia.ac.id/index.php/magenta/article/view/45/35

[13] A. Julianto, “Perancangan Ulang Desain Antarmuka Aplikasi Berbasis Web Dengan Menggunakan Metode User Centered Design (Studi Kasus : Petshopgrosir),” 2020, Accessed: Jul. 29, 2023. [Online]. Available: http://elibrary.unikom.ac.id

[14] M. Alvian Kosim, S. Restu Aji, and M. Darwis, “PENGUJIAN USABILITY APLIKASI PEDULILINDUNGI DENGAN METODE SYSTEM USABILITY SCALE (SUS) 1),” Jurnal Sistem Informasi dan Sains Teknologi, vol. 4, no. 2, 2022.

[15] C. Lim and R. Tanamal, “Analisis Usability Testing Pada Penggunaan Aplikasi Dognosis Menggunakan Metode System Usability Scale,” Jurnal Teknik Informatika dan Sistem Informasi, vol. 10, no. 2, pp. 196–207, 2023, [Online]. Available: http://jurnal.mdp.ac.id

[16] J. Maula Putri, E. Krisnanik, H. Nurramdhani, and D. Mahdiana, “Analisis dan Perancangan User Interface dan User Experience BNI Life Mobile dengan Metode User Centered Design,” Apr. 2022.

[17] A. K. P. Atmani, K. Widhiyanti, and Y. Prasetyawan, “User Centered Design Dalam Evaluasi Game ‘Reinhart and the Great Gate,’” Teknika, vol. 9, no. 1, pp. 25–30, Jul. 2020, doi: 10.34148/teknika.v9i1.240.

[18] D. I. I. Ulumuddin and P. Sulistiyawati, “Analisis User Interface Pada Website Program Studi Desain Komunikasi Visual Universitas Dian Nuswantoro,” 2021

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11220235
  • Nama : LAURA WIJAYA
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Kramat Raya
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ishak Kholil, M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0028.S1.SI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : RKY
  • Terakhir update : 04 April 2024
  • Dilihat : 21 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020