SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ASET MENGGUNAKAN METODE RAD PADA PT. PUTRA JAMIL TEXTILE TANGERANG

  • RINI AGUSTIRA

ABSTRAK

 

ABSTRAK
Rini Agustira (11180225), Sistem Informasi Manajemen Aset Menggunakan
Metode Rad Pada PT. Putra Jamil Textile Tangerang. Manajemen aset menggunakan sistem manual dapat menyulitkan dalam proses pencarian data. Terlebih lagi kerusakan aset yang terjadi secara tiba-tiba dikarenakan masa manfaat aset yang sudah lewat juga tanpa adanya dilakukan
monitoring aset dapat menghambat proses bisnis yang berjalan. Sebuah sistem yang dapat mengakomodir distribusi aset, sehingga alurnya menjadi jelas sangat diperlukan oleh PT. Putra Jamil Textile. Mengetahui alur sistem dalam manajemen aset yang berjalan di lingkungan perusahaan PT. Putra Jamil Textile serta kekurangan sistem manajemen aset saat ini yang berjalan disana, sehingga perlu diadakan sistem informasi aset sebagai bentuk pengawasan terhadap aset guna mempermudah pimpinan perusahaan dalam mengawasi peredaran aset dan menjadi tonggak awal dalam pendataan aset secara terpadu di lingkungan perusahaan PT. Putra Jamil Textile. Metode RAD (Rapid Application Development) memiliki tahapan-tahapan yang terstruktur, pengembangan perangkat lunak yang dapat dilakukan dengan waktu yang tepat dengan menekankan pada siklus yang pendek membuat feedback dari pengguna lebih cepat didapatkan dan semua kebutuhan pengguna dapat segera teralisasi. Sistem informasi manajemen aset “ASETpujatex” yang dilengkapi fitur-fitur menu yang dapat mengatasi kendala yang terjadi pada PT. Putra Jamil Textile. Hal ini membuktikan bahwa sistem ASETpujatex dapat menjadi tonggak awal pendokumentasian manajemen aset mereka. Kata Kunci: Sistem Informasi Manajemen Aset, RAD.
 

KATA KUNCI

Sistem Informasi Manajemen


DAFTAR PUSTAKA

 

DAFTAR PUSTAKA [1] N. I. PRATIWI, “Penggunaan Media Video Call dalam Teknologi Komunikasi,” Jurnal
Ilmiah Dinamika Sosia, vol. 1, no. 2, 2017. [2] K. Joesyiana, “PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN OBSERVASI LAPANGAN (OUTDOR STUDY) PADA MATA KULIAH MANAJEMEN OPERASIONAL (Survey pada Mahasiswa Jurusan Manajemen Semester III Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda),” Jurnal Pendidikan Ekonomi Akuntansi FKIP
UIR, vol. 6, no. 2, 2018. [3] S. Maria and J. Efendi, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN DI KANTOR DESA RANAH BARU BERBASIS WEB,” Jurnal Intra Tech, vol. 5, no. 2, 2021. [4] M. T. Prihandoyo, “Unified Modeling Language(UML) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web,” Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan
IT (JPIT), vol. 3, no. 1, 2018. [5] M. P. Putri and H. Effendi, “Implementasi Metode Rapid Application Development Pada Website Service Guide ‘Waterfall Tour South Sumatera,’” 2018. [6] I. Rianto, “PENGEMBANGAN APLIKASI VALIDASI PEMBAYARANUNIVERSITAS NEGERI MANADO,” EduTIK: Jurnal Pendidikan
Teknologi Informasidan Komunikasi, vol. 2, no. 1, 2022. [7] Mufariya, Ilhamsyah, and S. Rahmayuda, “RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI SUMBANGAN PEMBINAAN PENDIDIKAN (SPP) DENGAN TEKNOLOGI SMS GATEWAY,” Coding?: Jurnal Komputer dan Aplikasi , vol. 7, no. 2, 2019. [8] H. A. Rusdiana, M. M. Moch, S. T. Irfan, M. Kom, and H. M. A. Ramdhadi, Sistem
Informasi Manajemen Sistem Informasi Manajemen Pustaka Setia Pengantar: Penerbit
PUSTAKA SETIA Bandung, 1st ed. Bandung: CV PUSTAKA SETIA, 2014. [9] N. Jarti and E. Hutabri, “Implementasi Sistem Informasi Pengolahan Data Obat Pada Apotek Mega Utama Dengan Bahasa Pemrograman Java,” JR?:JURNAL RESPONSIVE, vol. 3, no. 1, 2019. [10] Y. Heriyanto, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI RENTAL MOBIL BERBASIS WEB PADA PT.APM RENT CAR,” Jurnal Intra-Tech, vol. 2, no. 2, 2018. [11] H. Budiman, “PERAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI DALAM PENDIDIKAN,” Jurnal Pendidikan Islam, vol. 8, 2017. [12] A. Drajat, H. Kuswara, N. Palasara, S. Nusa, and M. Jakarta, “Sistem Informasi Manajemen Inventori Barang Dan Peralatan Manufacturing Pada Perusahaan XYZ,”
Journal Speed-Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi, vol. 13, no. 1, 2021. [13] Y. Rahmanto, “RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KOPERASI MENGGUNAKAN METODE WEB ENGINEERING (Studi Kasus?: Primkop Kartika Gatam),” JDMSI, vol. 2, no. 1, pp. 24–30, 2021. [14] W. Dinasari, A. Budiman, and D. Ayu Megawaty, “SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ABSENSI GURU BERBASIS MOBILE (STUDI KASUS?: SD NEGERI 3 TANGKIT SERDANG),” Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi (JTSI), vol. 1, no. 2, pp. 50–57, 2020, [Online]. Available: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI [15] M. I. Suri and A. S. Puspaningrum, “SISTEM INFORMASI MANAJEMEN BERITA BERBASIS WEB,” 2020. [Online]. Available: http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi [16] M. P. Dr. Rusydi Ananda, 5. PERENCANAAN PEMBELAJARAN (BUKU-PENULIS), vol. 1. 2019. [17] H. Nopriandi, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI REGISTRASI MAHASISWA,” JURNALTEKNOLOGIDANOPENSOURCE, vol. 1, no. 1, 2018. [18] A. A. F. Matusea and Ir.Andi Suprianto, “RANCANG BANGUN APLIKASIPENDAFTARAN PASIEN ONLINE DANPEMERIKSAANDOKTERDIKLINIKPENGOBATANBERBASISWEB,” Jurnal
Rekayasa Informasi, vol. 10, 2021. [19] H. Sulistiani and V. Hendra Saputra, “Penerapan Codeigniter Dalam Pengembangan Sistem Pembelajaran Dalam Jaringan Di SMK 7 Bandar Lampung,” Jurnal CoreIT, vol. 6, no. 2, 2020. [20] O. Pahlevi, A. Mulyani, and M. Khoir, “SISTEM INFORMASI INVENTORI BARANG MENGGUNAKAN METODE OBJECT ORIENTED DI PT. LIVAZA TEKNOLOGI INDONESIA JAKARTA,” Jurnal PROSISKO, vol. 5, no. 1, 2018, [Online]. Available: https://livaza.com/. [21] I. Kurnia Juliany, M. Salamuddin, and Y. Kristina Dewi, “Seminar Nasional Teknologi Informasi dan Multimedia,” UNIVERSITAS AMIKOM Yogyakarta, 2018. [22] A. S. Nurjaman and V. Yasin, “KONSEP DESAINAPLIKASI SISTEM MANAJEMEN KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB PADA PT. BINTANG KOMUNIKASI UTAMA(Application design concept of web-based staffing management system at PTBintang Komunikasi Utama),” JISICOM Journal of
Information System, Informatics and Computing, vol. 4, 2020, [Online]. Available: http://journal.stmikjayakarta.ac.id/index.php/jisicomTelp.+62-21-3905050, [23] A. Sahi, “APLIKASI TEST POTENSI AKADEMIK SELEKSI SARINGAN MASUK LP3I BERBASIS WEB ONLINE MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER,” TEMATIK - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, vol. 7, no. 1, 2020, [Online]. Available: http://www.php.net. [24] T. Feri Efendi, “PENGEMBANGAN WEBSITE SMK NEGERI 3 SUKOHARJO,” 2017. [25] R. Pamungkas, “Optimalisasi Query Dalam Basis Data My Sql Menggunakan Index,”
RESEARCH?: Computer, Information System & Technology Management, vol. 1, no. 1, p. 27, Apr. 2018, doi: 10.25273/research.v1i1.2453. [26] S. Nurlela, S. Hadianti, and L. Yusuf, “PENYELEKSIAN JURUSAN TERFAVORIT PADA SMK SIRAJUL FALAH DENGAN METODE SAW,” Jurnal PILAR Nusa
Mandiri, vol. 15, no. 1, p. 1, 2019, [Online]. Available: www.nusamandiri.ac.id [27] D. Indah Sari, “Analisis Depresiasi Aktiva Tetap Metode Garis Lurus dan Jumlah Angka Tahun PT Adira Dinamika,” Jurnal Moneter, no. 1, 2018. [28] M. Tabrani and I. R. Aghniya, “Implementasi Metode Waterfall Pada Program Simpan Pinjam Koperasi Subur Jaya Mandiri Subang,” Jurnal Interkom: Jurnal Publikasi Ilmiah
Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi, vol. 14, no. 1, pp. 44–53, Apr. 2019, doi: 10.35969/interkom.v14i1.46. [29] Z. R. Saputri et al., “RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMESANAN MAKANAN BERBASIS WEB PADA CAFE SURABIKU,” Jurnal Teknologi dan
Informasi, vol. 9, no. 1, 2019. [30] M. S. Ridha and H. Harafani, “Implementasi Algoritma Genetika Pada Perancangan Aplikasi Android Untuk Memprediksi Buta Warna,” Jurnal Teknik Komputer, pp. 77– 86, 2019, doi: 10.31294/jtk.v4i2. [31] M. E. Putri, D. Ayu, and N. Wulandari, “Sistem Informasi Monitoring Siswa Berbasis Web Dan SMS Gateway Pada SMK Negeri 37 Jakarta,” vol. II, no. 2, 2016. [32] M. I. Hanafri, Triono, and I. Luthfiudin, “Rancang Bangun Sistem Monitoring Kehadiran Dosen Berbasis WebPada STMIK Bina Sarana Global,” JURNAL SISFOTEK
GLOBAL , vol. 8, no. 1, 2018. [33] B. Luhur Prandawa and A. Muliawati, RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI
PENGELOLAAN PENGADUAN SARANA DAN PRASARANA BERBASIS WEB (Studi
Kasus: Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta). 2020.
 

Detail Informasi

Skripsi ini ditulis oleh :

  • NIM : 11180225
  • Nama : RINI AGUSTIRA
  • Prodi : Sistem Informasi
  • Kampus : Kramat Raya
  • Tahun : 2022
  • Periode : I
  • Pembimbing : Achmad Rifai, M.Kom.
  • Asisten :
  • Kode : 0341.S1.SI.SKRIPSI.I.2022
  • Diinput oleh : RKY
  • Terakhir update : 12 Juni 2023
  • Dilihat : 68 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020