PENJUALAN PERANGKAT HARDWARE DAN AKSESORIS KOMPUTER
- Gilang Pramudhita, KAMAL HASAN IDRIS, MINTA SYUKUR DAELI, DW
ABSTRAK
Perkembangan dunia usaha saat ini menjadikan informasi sebagai asas penting dalam berjalannya kegiatan operasional suatu usaha demi tercapainya tujuan yang diinginkan oleh pemilik usaha tersebut. Pengetahuan akan informasi suatu produk adalah hal yang sangat penting dalam pengambilan keputusan untuk pembelian produk yang ditawarkan oleh suatu perusahaan, secara lengkap dan akurat. Internet adalah salah satu sarana informasi yang efektif dan efisien dalam menyampaikan informasi yang dapat pula diakses oleh setiap orang, dimana saja dan kapan saja. DIGIKAMI adalah perusahaan yang bergerak dalam penjualan produk aksesoris computer dan telepon gengam (handphone), agar bisa bersaing dalam menjalankan bisnisnya, memperluas wilayah penjualan, serta meningkatkan pendapatan maka sebuah website bisa menjadi solusi yang dapat menyediakan informasi produk yang diinginkan bagi pembeli. Sistem informasi telah menjadi suatu keinginan yang menjadi dorongan di berbagai aspek kehidupan termasuk dalam bidang usaha. Kebutuhan informasi saat ini sudah sangat berharga dalam memenangkan kompetisi di dalam dunia usaha. Kebutuhan sistem informasi telah menjadi kapasitas utama bagi pelaku usaha yang tidak kalah pentingnya dengan kapasitas yang lain. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membangun usaha Penjualan di bidang Aksesoris-Hardware pada DIGIKAMI dan meningkatkan perekonomian tingkat ekonomi pribadi. Metode penelitian yang digunakan adalah melakukan observasi pada market global terkait jenis produk yang stabil di dunia toko online. Penelitian ini menghasilkan kategori produk yang stabil pada marketplace.
Kata kunci : Kewirausahaan, Penjualan Aksesoris Komputer, Sistem Informasi
KATA KUNCI
Kewirausahaan,Sistem Informasi
DAFTAR PUSTAKA
[1] M. R. Wardani, J. Priyono, and F. Wisnaeni, “Perlindungan Konsumen Dalam Transaksi Elektronik Melalui Instagram,” Notarius, vol. 13, no. 2, pp. 848–864, 2020, doi: 10.14710/nts.v13i2.31183.
[2] Siti Nuraini, “Perangkat keras atau hardware adalah semua bagian fisik komputer , dan dibedakan dengan data yang berada didalamnya atau yang beroperasi di dalamnya dan dibedakan dengan perangkat lunak atau software yang menyediakan instruksi untuk perangkat keras dalam,” Siti Nuraini, 2018.
[3] L. D. Prasetyo et al., “STORE MTC MANADO The Influence of Demographic Segmentation Factors and Psychographic Segmentation on Purchasing Decisions at Matahari Department Store MTC Manado Oleh?: Larasati Dwi Prasetyo Silcyljeova Moniharapon Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas ,” vol. 5, no. 2, pp. 1337–1347, 2017.
[4] P. T. W. . Kusuma, “Analisis Kelayakan Finansial Pengembangan Usaha Kecil Menengah (UKM) Nata De Coco Di Sumedang, Jawa Barat,” J. Inov. dan Kewirausahaan, vol. 1, no. 2, pp. 113–120, 2012.
[5] S. H. Musa, “Evaluasi Sistem Pengendalian Manajemen Untuk Meningkatkan Kinerja Manajer Penjualan Pada Pt. Hasjrat Abadi Manado,” J. Ris. Ekon. Manajemen, Bisnis dan Akunt., vol. 1, no. 4, pp. 1790–1798, 2013.
[6] L. Narindro and H. Maya Topani, “Perencanaan Bisnis Sistem Informasi Percetakan Online Berbasis Aplikasi Web,” JIKA (Jurnal Inform., vol. 1, no. 2, 2017, doi: 10.31000/jika.v1i2.1396.
[7] Rumbiati and Heriyana, “JAMB Pengaruh Gaya Hidup dan Kemudahan Terhadap Minat Beli Mahasiswa dalam Berbelanja Online,” J. Apl. Manaj. dan Bianis, vol. 1, no. 1, pp. 57–65, 2020.
[8] M. Nasir, J. Basalamah, and A. H. P. Kusuma, “Kegiatan E-Marketing Sebagai Bentuk Kewirausahaan Dini Bagi Pelajar,” J. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 1, no. 1, pp. 01–08, 2019.
[9] C. I. Parwati and M. R. Sakti, “Pengendalian Kualitas Produk Cacat Dengan Pendekatan Kaizen Dan Analisis Masalah Dengan Seven Tools,” Pros. Semin. Nas. Apl. Sains Teknol. Periode III, no. ISSN: 1979-911x, pp. 1–24, 2012.
[10] R. Nurmalina, Pemasaran?: .
[11] R. Riniawati and T. S. N. Koeswara, “Perancangan Web E-Commerce Pada PT . Tata Makmur Sejahtera Sukabumi,” vol. 5, no. 2, pp. 176–180, 2017.
[12] R. Jermias, “Analisa Sistem Informasi Akuntansi Gaji Dan Upah Pada Pt. Bank Sinarmas Tbk. Manado,” J. Ris. Ekon. Manajemen, Bisnis dan Akunt., vol. 4, no. 2, pp. 814–828, 2016, doi: 10.35794/emba.v4i2.13180.
[13] K. Akbar, H. Hamdi, L. Kamarudin, and F. Fahruddin, “Manajemen POAC pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus BDR di SMP Negeri 2 Praya Barat Daya),” J. Kependidikan J. Has. Penelit. dan Kaji. Kepustakaan di Bid. Pendidikan, Pengajaran dan Pembelajaran, vol. 7, no. 1, p. 167, 2021, doi: 10.33394/jk.v7i1.2959.
[14] L. Basyirah and M. C. Wardi, “Penerapan POAC (Planning, Organizing, Actuating, Controling) Manajemen Risiko Pembiayaan Modal Usaha Tabarok di PT BPRS Sarana Prima Mandiri Pamekasan,” NUANSA J. Penelit. Ilmu Sos. dan Keagamaan Islam, vol. 17, no. 1, p. 61, 2020, doi: 10.19105/nuansa.v17i1.2836.
[15] O. Toar, H. Karamoy, and H. Wokas, “Analisis Perbandingan Harga Jual Produk Dengan Menggunakan Metode Cost Plus Pricing Dan Mark Up Pricing Pada Dolphin Donuts Bakery,” J. Ris. Ekon. Manajemen, Bisnis dan Akunt., vol. 5, no. 2, p. 130083, 2017, doi: 10.35794/emba.v5i2.16488.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11172220
- Nama : Gilang Pramudhita, KAMAL HASAN IDRIS, MINTA SYUKUR DAELI, DW
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Kramat Raya
- Tahun : 2021
- Periode : I
- Pembimbing : Indah Purnamasari, S.T., M.Kom
- Asisten : Achmad Maezar Bayu Aji, M. Kom
- Kode : 0182.S1.SI.SKRIPSI.I.2021
- Diinput oleh : RHU
- Terakhir update : 28 Maret 2023
- Dilihat : 48 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020