IMPLEMENTASI FRAMEWORK CODEIGNITER PADA SISTEM INFORMASI REKAM MEDIS VETERINARY SERVICE PNK
- EDOARDO ERLANGGA SAPUTRA
ABSTRAK
ABSTRAK
Edoardo Erlangga Saputra (11207192), Implementasi Framework Codeigniter Pada Sistem Informasi Rekam Medis Veterinary Service PNK
Teknologi informasi merupakan suatu kebutuhan yang dapat membantu kinerja organisasi, perusahaan maupun individu sehingga banyak membawa perubahan bagi organisasi maupun proses bisnis. Bukti berkembangnya sistem informasi dapat dilihat dari meningkatnya kebutuhan aplikasi. Pengembangan aplikasi melalui pendekatan kuantifiabel, disiplin dan sistematis untuk mendapatkan aplikasi yang ekonomis, handal dan efisien serta sesuai kebutuhan. Veterinary Service PNK merupakan salah satu layanan kesehatan khusus hewan yang berada di kota Pontianak. Layanan kesehatan yang ditawarkan seperti pemeriksaan kesehatan, laboratorium, radiologi, opname, dan operasi. Setiap harinya Veterinary service PNK dapat menangani 20 hingga 30 pasien. Setiap tindakan yang diberikan pada pasien atau hewan peliharaan klien akan diarsipkan sebagai rekam medis, namun proses pengelolaan ini masih menggunakan metode konvensional atau masih menggunakan media fisik berupa kertas sehingga mengakibatkan beberapa permasalahan. Permasalahan yang terjadi pada Veterinary Service PNK dapat diatasi dengan beralihnya pengelolaan data rekam medis konvensional menjadi pengelolaan data rekam medis secara elektrik atau digital. Yaitu dengan mengembangkan sebuah sistem informasi rekam medis yang mengimplementasikan framework Codeigniter sebagai alat bantu dalam proses pengembangan sistem berbasis website.
Kata kunci: Veterinary, Framework, CodeIgniter, Rekam Medis
KATA KUNCI
Implementasi,WEB,Sistem Informasi
DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR PUSTAKA
[1] S. Murni, L. Latifah, R. Sabaruddin, and L. Yudhi, “PENERAPANAN METODE WATERFALL DALAM PEMBANGUNAN APLIKASI AKUNTANSI KONTRAKTOR DENGAN PEMROGRAMAN PHP,” J. Teknol. Inf. Mura, vol. 11, no. 01, pp. 55–67, 2019.
[2] M. Destiningrum and Q. J. Adrian, “Sistem Informasi Penjadwalan Dokter Berbassis Web Dengan Menggunakan Framework Codeigniter (Studi Kasus: Rumah Sakit Yukum Medical Centre),” J. Teknoinfo, vol. 11, no. 2, p. 30, 2017, doi: 10.33365/jti.v11i2.24.
[3] I. G. Handika and A. Purbasari, “Pemanfaatan Framework Laravel Dalam Pembangunan Aplikasi E-Travel Berbasis Website,” Konf. Nas. Sist. Inf. STMIK Atma Luhur Pangkalpinang, pp. 1329–1334, 2018.
[4] K. C. Lestari and A. M. Amri, Sistem Informasi Akuntansi. Yogyakarta: Deepublish, 2020.
[5] Dewi, “Perancangan Sistem Informasi Puskesmas Berbasis Web,” J. IKRA-ITH Inform., vol. 4, no. 103, pp. 12–19, 2020.
[6] I. N. M. Sri Lestari Pebrianti, Faridah, “PENGARUH FLEKSIBILITAS SISTEM INFORMASI TERHADAP EFEKTIVITAS AKUNTANSI MANAJEMEN PADA PEMERINTAH KABUPATEN LUWU,” vol. 6, no. 002, pp. 56–66, 2020.
[7] I. Setiawan and S. Rostianingsih, “Aplikasi Sistem Informasi Administrasi Pada UD . Terang Jaya Abadi,” Madah, no. 031, pp. 5–8, 2020.
[8] W. Nugraha and M. Syarif, “Penerapan Metode Prototype Dalam Perancangan Sistem Informasi Penghitungan Volume Dan Cost Penjualan Minuman Berbasis Website,” JUSIM (Jurnal Sist. Inf. Musirawas), vol. 3, no. 2, pp. 94–101, 2018, doi: 10.32767/jusim.v3i2.331.
[9] R. Romindo et al., Sistem Informasi Bisnis. Yayasan Kita Menulis, 2020.
[10] F. M. Raihan and K. Kunci, “Pada Klinik Saffira Sentra Medika Batam,” J. SNATi, vol. 1, pp. 47–56, 2021, [Online]. Available: https://journal.uii.ac.id/jurnalsnati/article/view/20066/11409.
[11] Syamsuriansyah et al., “Studi Diploma Tiga Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Medica Farma Husada Mataram , NTB 7 Faculty of Information Management Universiti Teknologi MARA , Selangor , Malaysia,” vol. 4, no. 2, pp. 51–58, 2021.
[12] M. Syarif, “Implementasi Algoritma String Matching Dalam Pencarian Surah Dan Ayat Dalam Al-Quran Berbasis Web,” 2017.
[13] P. A. Rahayuningsih, A. Ardiyansyah, and F. Fikri, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING DATA PRODUKSI KWH DAN PEMAKAIAN LISTRIK DI PLTD SUNGAI RAYA BEREBASIS WEB,” J. Inform. Kaputama, vol. 3, no. 1, pp. 29–37, 2019.
[14] A. Supriyatna, “METODE EXTREME PROGRAMMING PADA PEMBANGUNAN WEB APLIKASI SELEKSI PESERTA PELATIHAN KERJA,” J. Tek. Inform., vol. 11, no. 1, pp. 1–18, May 2018, doi: 10.15408/jti.v11i1.6628.
[15] R. A. Azdy and A. Rini, “Penerapan Extreme Programming dalam Membangun Aplikasi Pengaduan Layanan Pelanggan (PaLaPa) pada Perguruan Tinggi,” J. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 5, no. 2, p. 197, May 2018, doi: 10.25126/jtiik.201852658.
[16] S. S. Wibagso and E. Lia, “Desain Model Database Layanan Panti Werdha dengan Menerapkan Metode Database Life Cycle,” J. Tek. Inform. dan Sist. Inf., vol. 6, no. 3, pp. 573–588, 2020, doi: 10.28932/jutisi.v6i3.3047.
[17] M. Nawang, L. Kurniawati, and D. Duta, “Left atrial volume and exercise capacity in adult heart transplant recipients,” J. Cardiothorac. Surg., vol. 6, no. 1, pp. 233–238, 2017, doi: 10.1186/1749-8090-6-9.
[18] Oktaviani, “JUSIB ( Jurnal Informasi dan Bisnis ) Vol 1 No 1?: Februari 2021 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENERIMA PEMBAYARAN SUMBANGAN PEMBANGUNAN DAN PENDIDIKAN ( SPP ) PADA YAYASAN PENGEMBANGAN INDONESIA biMBA-AIUEO KARANG TENGAH JUSIB ( Jurnal Informasi dan Bisni,” J. Inf. dan Bisnis, vol. 1, no. 1, pp. 28–38, 2021.
[19] Nurhadi, “Seleksi Ujian Online Dalam Penerimaan Siswa Baru Di Sekolah Menengah Kejuruan (Smk),” J. Mantik Penusa, vol. 3, no. 2, pp. 82–86, 2019.
[20] D. F. Saefudin, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG PADA PT BINA SAN PRIMA KARAWANG,” vol. 3, no. 2, pp. 158–175, 2020.
[21] Syarif, “Pemodelan Diagram UML Sistem Pembayaran Tunai Pada Transaksi E-Commerce,” J. Tek. Inform. Kaputama, vol. 4, no. 1, p. 70 halaman, 2020.
[22] R. A.S and M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek Edisi Revisi. Bandung: Informatika, 2019.
[23] R. A. Fauzi, Sistem Informasi Akuntansi (Berbasis Akuntansi). Yogyakarta: CV Budi Utama, 2017.
[24] R. Tullah, M. Iqbal, and F. Saputra, “Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pada Ibu Hamil Dengan Metode Certainty Faktor Berbasis Web,” cademic J. Comput. Sci. Res., vol. 2, no. 1, 2020.
[25] N. Muhammad, “Sistem Informasi Pembayaran Biaya Studi Berbasis Web Pada Politeknik Sains Dan Teknologi Wiratama Maluku Utara,” IJIS - Indones. J. Inf. Syst., vol. 5, no. 1, pp. 44–55, 2020, doi: 10.36549/ijis.v5i1.66.
[26] Arthalia, “PENGGUNAAN WEBSITE SEBAGAI SARANA EVALUASI KEGIATAN AKADEMIK SISWA DI SMA NEGERI 1 PUNGGUR LAMPUNG TENGAH,” Univ. Muhammadiyah Metro, vol. 1, no. 2, pp. 93–109, 2021.
[27] Handayani, “Volume 4 Nomor 1 | APLIKASI PEMERIKSAAN BIAYA INSTALASI TEGANGAN LISTRIK RENDAH BERBASIS WEB PADA PT. PPILN MALUKU UTARA APPLICATION OF WEB-BASED ELECTRIC VOLTAGE INSTALLATION EXAMINATION COSTS IN.PT PPILN NORTH MALUKU,” IJIS Indones. J. Inf. Syst., vol. 4, no. April, pp. 32–40, 2019.
[28] Sulistiyah, “Sistem Informasi Rekrutmen Magang di CV. Lasegar Indonesia Tangerang,” REMIK (Riset dan E-Jurnal Manaj. Inform. Komputer), vol. 5, no. 1, pp. 124–128, 2020.
[29] T. Clivan, B. A. Sugiarso, A. A. E. Sinsuw, T. Elektro, U. Sam, and R. Manado, “Aplikasi Website Perpustakaan Berbasis QR-Code,” J. Tek. Inform., vol. 14, no. 1, pp. 1–8, 2019, doi: 10.35793/jti.14.1.2019.23760.
[30] Gozali, “Sistem Konsultasi dan Bimbingan Online Berbasis Web Menggunakan Webrtc (Studi Kasus?: Fakultas Teknik Universitas Suryakancana),” Media J. Inform., vol. 11, no. 2, p. 42, 2020, doi: 10.35194/mji.v11i2.1037.
[31] Aryanto, “SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SEPEDA MOTOR DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING BERBASIS WEB,” Glob. Transitions Proc., vol. 3, no. 3, pp. 21–30, 2020.
[32] Y. Yudhanto and H. A. Prasetio, Panduan Mudah Belajar Framework Laraval. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo, 2018.
[33] H. Sulistiono, “Cara mudah dengan codeigniter, jquery, bootstrap dan datatable,” 2018.
[34] Yuliardi, “SISTEM PENERIMAAN PESANAN DAN PENJADWALAN PENGIRIMAN BARANG PT. ADVANCEDNET INDONESIA,” J. Syntax Admiration, vol. 2, no. 3, pp. 413–426, 2021.
[35] Radillah, “Implementasi Metode RAD (Rapid Application Development) Pada Proses Pendaftaran dan Test seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru Secara Online,” Inform. Manaj. dan Komput., vol. 12, no. 2, p. 7, 2020, doi: 10.36723/juri.v12i2.223.
[36] C. A. Pamungkas, Pengantar dan Implementasi Basis Data. Deepublish, 2017.
[37] N. K. D. A. Jayanti and N. K. Sumiari, Teori Basis Data. Penerbit Andi, 2018.
[38] T. Loveri, “Perancangan Sistem Informasi Delivery Order Pupuk Merk Trubus Berbasis Web Pada Cv. Prabu Siliwangi Padang,” J. J – Click, vol. 5, no. 1, pp. 98–106, 2018.
[39] R.Yanto, Manajemen Basis Data Menggunakan MySQL. Yogyakarta: Deepublish, 2018.
[40] E. Haerulah and S. Ismiyatih, “Aplikasi e-commerce penjualan souvenir pernikahan pada toko ‘ XYZ ,’” J. Prosisko, vol. 4, no. 1, pp. 43–47, 2017.
[41] F. R. Arfianto and F. Nugrahanti, “Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Perumahan Berbasis Web Pada Cv. Grand Permata Residence Magetan,” Semin. Nas. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 1, no. 2017, p. 1, 2018.
[42] R. S. Wicaksono, Rekayasa Perangkat Lunak. Malang: Seribu Bintang, 2017.
[43] A. A. Arwaz, T. Kusumawijaya, R. Putra, K. Putra, and A. Saifudin, “Pengujian Black Box pada Aplikasi Sistem Seleksi Pemenang Tender Menggunakan Teknik Equivalence Partitions,” J. Teknol. Sist. Inf. dan Apl., vol. 2, no. 4, p. 130, 2019, doi: 10.32493/jtsi.v2i4.3708.
[44] M. Rosmiati, “Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web,” vol. 6, no. 2, pp. 182–194, 2020.
[45] S. C. Fadilah, H. Rianto, and T. Hartati, “Implementasi Framework Code Iginter Menggunakan Metode Waterfall Pada Sistem Informasi Penjualan Pt . Supreme Jaya Abadi Jisicom,” J. Inf. Syst. Informatics Comput., vol. 4, no. 1, pp. 134–140, 2020.
[46] Sutrisno, N. I. Fadillah, and F. B. Nabilah, “Sistem Informasi Sedekah Nasi ‘ Senasbuto ’ Purwokerto Berbasis Website,” Sist. Inf. Sedekah Nasi “Senasbuto” Purwokerto Berbas. Website Sutrisno, vol. 9, no. 1, pp. 1–8, 2020.
[47] P. Widodo, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI LINEN PADA RSUP dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN BERBASIS WEB,” IJNS-Indonesian J. Netw. Secur., vol. 9, no. 4, 2020.
[48] F. Dina, Ardiansyah, and Y. Nur, “Aplikasi Informasi Pemasaran Berbasis Web Pada CV. Yuri Pontianak,” JUSTIAN, J. Sist. Inf. Akunt., vol. 01, no. 02, pp. 1–10, 2020.
[49] M. Aswadi, Database Dasar With XAMPP. Garuda Mas Sejahtera, 2018.
[50] Supriyanta, A. Triadi, and A. Kustanto, “Aplikasi Sistem Manajemen Karyawan Pada PT. Gagas Mitra Jaya Yogyakarta,” J. Bianglala Inform., vol. 7, no. 2, pp. 70–75, 2019.
[51] V. R. Handayani, R. Wijianto, and A. Anggoro, “Sistem Informasi Pendaftaran Seleksi Kerja Berbasis Web Pada Bkk (Bursa Kerja Khusus) Tunas Insan Karya Smk Negeri 2 Banyumas,” Evolusi J. Sains dan Manaj., vol. 6, no. 1, pp. 76–84, 2018.
[52] D. Wahyuningtyas, Solikin, and E. Retnoningsih, “Sistem Informasi Akademik Nilai Berbasis Web Pada MTs Perguruan Islam Nurul Kasysyaf ( PINK ) 03 Bekasi,” Inf. Syst. Educ. Prof., vol. 2, no. 2, pp. 191–200, 2018.
[53] R. Nahampun, “Naskah Publikasi ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI INVENTARIS SEKOLAH BERBASIS WEB (Studi Kasus: SMK Bopkri 2 Yogyakarta),” 2020.
Detail Informasi
Skripsi ini ditulis oleh :
- NIM : 11207192
- Nama : EDOARDO ERLANGGA SAPUTRA
- Prodi : Sistem Informasi
- Kampus : Kramat Raya
- Tahun : 2021
- Periode : I
- Pembimbing : Irfan Mahendra, MM, M.Kom
- Asisten :
- Kode : 0106.S1.SI.SKRIPSI.I.2021
- Diinput oleh : RKY
- Terakhir update : 06 Desember 2022
- Dilihat : 72 kali
TENTANG PERPUSTAKAAN
E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan
platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.
INFORMASI
Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur
Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id
Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB
Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020