Kode Buku : 211077
Kode Klasifikasi : 005.118
Judul Buku : Panduan aplikatif & solusi microsoft visual basic 2010 & mysql untuk aplikasi point of sales
Edisi : 1
Penulis : Wahana Komputer
Penerbit : ANDI
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2011
ISBN : 978-979-29-2646-0
Tajuk Subjek : visual basic
Deskripsi : x, 310 hlm. ; 23 cm
Eksemplar : 4
Stok : 4
Petugas Input : Ricky Sediawan, SS, MM
Aplikasi Point of Sales (POS) merupakan aplikasi penjualan yang antara lain digunakan untuk mencatat transaksi mulai dari stok barang, pembelian, penjualan, hingga membuat label harga. Anda juga dapat dengan mudah membuat aplikasi PoS sendiri menggunakan Microsoft Visual Basic 2010 dan MySQL.
Buku Membuat Aplikasi POS dengan Microsoft Visual Basic 2010 dan MySQL ini akan membahas secara detail proses pembuatan aplikasi Point Of Sales (POS) dari mulai pembuatan database, tabel sampai dengan perancangan desain form dan laporan. Diharapkan setelah membaca buku ini Anda akan lebih optimal dalam menggunakan Microsoft Visual Basic 2010 dan MySQL untuk membuat berbagai aplikasi sejenis lainnya.
Buku ini dapat dijadikan sebagai bahan referensi bagi para pembuat aplikasi atau developer, baik dari tingkat pemula maupun tingkat menengah dalam membuat aplikasi transaksi praktis penjualan barang melalui aplikasi POS yang didesain dengan menggunakan Microsoft Visual Basic 2010 dengan database yang tersimpan dalam MySQL database server.
Lebih lengkap, buku ini akan membahas:
* Pendahuluan
* Pembuatan Database Aplikasi POS
* Membuat Desain Antarmuka Utama
* Pembuatan Laporan
* Membuat Desain Akhir
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020