Kode Buku : 210222
Kode Klasifikasi : 004.6
Judul Buku : Mengelola komputer jaringan dengan remote administrator
Edisi : 1
Penulis : Husni
Penerbit : Graha Ilmu
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2007
ISBN : 978-979-756-196,3
Tajuk Subjek : Jaringan Komputer
Deskripsi : x, 124 hlm.; 21 cm
Eksemplar : 1
Stok : 1
Petugas Input : Suagam. S.Kom
Teknologi jaringan komputer terus berkembang dan terus dimanfaatkan oleh berbagai lembaga pemerintah maupun swasta, bahkan perorangan. Berbagai layanan di atas protokol jaringan turut meningkat baik kualitas maupun kuantitasnya, mulai sharing file dan printer, chatting, email, browsing bahkan sampai VoIP dan Video Conference. Sudah banyak peralatan dan orang terlibat dalam jaringan komputer. Kondisi di atas memunculkan masalah yang dapat dikatakan lama tetapi baru terasa akhir-akhir ini, yaitu terkait kompleksnya pengelolaan peralatan dan layanan jaringan yang merupakan point penting agar fasilitas jaringan berjalan dengan baik. Administrator jaringan harus bergerak cepat meyakinkan pengguna bahwa semua berjalan sesuai harapan. Di sinilah diperlukan perangkat lunak untuk memantau, menggunakan dan mengkonfigurasi peralatan jaringan dari jarak jauh. Administrator dapat mengatur semua workstation yang terkoneksi dari satu titik tertentu.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020