Kode Buku : 200395
Kode Klasifikasi : 005.262
Judul Buku : Membangun web interaktif dengan adobe dreamweaver CS5.5, PHP & MySQL
Edisi : 1
Penulis : Wahana Komputer
Penerbit : ANDI
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2012
ISBN : x, 206 hlm. ; 23 cm
Tajuk Subjek : Dreamweaver,Game Interaktif,WEB
Deskripsi : Web Programming
Eksemplar : 28
Stok : 28
Petugas Input : Sofia Nurani, S.Hum
Adobe dreamweaver cs.5 mrupakan aplikasi web editor paling lengkap untuk membangun sebuah aplikasi website. Dengan berbagai keudahan serta fiture yang dimiliki membuat aplikasi ini menjadi pilihan utama bagi kebanyakan pengembang website. Dalam membangun aplikasi website, pengguna sangat dimanjakan karena tidak perlu mengetikkan kode HTML satu per satu.
Sedangkan untuk menghasilkan sebuah aplikasi web interaktifdan dinamis diperlukan suatu bahasa pemrograman server side yang andal. PHP merupakan salah satu bahasa pemrograman server side andal yang menghasilkan suatu aplikasi web database yang sempurna.
Buku ini mengajarkan kepada anda tentang penggunaan adobe dreamweafer cs5, php, serta mysql untuk membangun sebuah website interaktif.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS NUSA MANDIRI


E-Library Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri merupakan platform digital yang menyedikan akses informasi di lingkungan kampus Universitas Nusa Mandiri seperti akses koleksi buku, jurnal, e-book dan sebagainya.


INFORMASI


Alamat : Jln. Jatiwaringin Raya No.02 RT08 RW 013 Kelurahan Cipinang Melayu Kecamatan Makassar Jakarta Timur

Email : perpustakaan@nusamandiri.ac.id

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

Perpustakaan Universitas Nusa Mandiri @ 2020